35
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang manajemen strategi adalah seni dan ilmu penyusunan, penerapan dan penevaluasian leputusan- keputusan lintas fungsional yang dapat memungkinkan suatu perusahaan mencapai suatu sasarannya. Manajemen strategi adalah proses penetapan tujuan organisasi, pengembangan kebijakan dan perencanaan untuk mencapai sasaran tersebut, serta mengalokasikan sumber daya untuk menerapkan kebijakan dan merencanakan pencapaian tujuan organisasi. Manajemen strategis mengkombinasikan aktivitas-aktivitas dari berbagai bagian fungsional suatu bisnis untuk mencapai tujuan organisasi. manajemen strategi merupakan aktivitas manajemen tertinggi yang biasanya disusun oleh dewan direksi dan dilaksanakan oleh CEO serta tim eksekutif organisasi tersebut, Manajemen strategis memberikan arahan menyeluruh untuk perusahaan dan terkait erat dengan bidang perilaku organisasi. manajemen strategi berbicara tentang gambaran besar, inti dari manajemen strategis adalah mengidentifikasi tujuan organisasi, sumber dayanya dan bagaimana sumber daya yang ada tersebut dapat digunakan secara paling efektif untuk memenuhi tujuan strategi . Manajemen strategis di saat ini harus memberikan fondasi dasar atau pedoman untuk pengambilan keputusan dalam organisasi. Ini adalah proses yang berkesinambungan dan terus-menerus. Rencana strategis 1

Makalah manajemen

  • Upload
    unpam

  • View
    9

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

manajemen strategi adalah seni dan ilmupenyusunan, penerapan dan penevaluasian leputusan-keputusan lintas fungsional yang dapat memungkinkansuatu perusahaan mencapai suatu sasarannya. Manajemenstrategi adalah proses penetapan tujuan organisasi,pengembangan kebijakan dan perencanaan untuk mencapaisasaran tersebut, serta mengalokasikan sumber dayauntuk menerapkan kebijakan dan merencanakan pencapaiantujuan organisasi. Manajemen strategis mengkombinasikanaktivitas-aktivitas dari berbagai bagian fungsionalsuatu bisnis untuk mencapai tujuan organisasi.

manajemen strategi merupakan aktivitas manajementertinggi yang biasanya disusun oleh dewan direksi dandilaksanakan oleh CEO serta tim eksekutif organisasitersebut, Manajemen strategis memberikan arahanmenyeluruh untuk perusahaan dan terkait erat denganbidang perilaku organisasi.

manajemen strategi berbicara tentang gambaranbesar, inti dari manajemen strategis adalahmengidentifikasi tujuan organisasi, sumber dayanya danbagaimana sumber daya yang ada tersebut dapat digunakansecara paling efektif untuk memenuhi tujuan strategi .Manajemen strategis di saat ini harus memberikanfondasi dasar atau pedoman untuk pengambilan keputusandalam organisasi. Ini adalah proses yangberkesinambungan dan terus-menerus. Rencana strategis

1

organisasi merupakan dokumen hidup yang selaludikunjungi dan kembali dikunjungi. Bahkan mungkinsampai perlu dianggap sebagaimana suatu cairan karenasifatnya yang terus harus dimodifikasi.Seiring denganadanya informasi baru telah tersedia, dia harusdigunakan untuk membuat penyesuaian dan revisi.

1.2 Latar belakang Perusahaan

Toyota telah memulai memulai pembuatan mobil denganmenjadi pengikut yang ketat, namun sekarang menjadiinnovator. Pada tahun 1936, Toyota mengaku mengikutilandmark Airflow dari Chrysler dan mempolakan mesinmengikut mesin Chrysler Tahun 1933. Namun pada tahun2000, ketika memperkenalkan mobil campuran gas-elektriknya yang pertama, Prius, Toyota merupakanpimpinan. Pada tahun 2002, ketika generasi kedua Priusmasuk showroom, para dealer menerima pesanan 10.000bahkan sebelum mobil itu masuk pasar hibrida denganmodel-modelnya sendiri.

Strategi Toyota dengan Prius adalah membuat mobilyang ramah lingkungan yang mengurangi pencemaranlingkungan dengan menggurangi konsumsi energy, tingkatemisi gas greenhaouse dan tingkat emisi kabut asap.Dirut Toyota Fujio Cho melihat kinerja lingkungansebagai hakiki bagi masa depan mobil.

Pengenalan produk-produk yang unggul semacam itumenyajikan tantangan pemasaran. Sebagai contoh, pesanpemasaran harus mendidik konsumen bahwa Prius tidakmembutuhkan colokan seperti mobil elektrik. Pesanpemsaran harus juga mengkomunnikasikan nilai dariefisiensi bahan bakar, bukan sekedar penghematan bahanbakar bagi pelangan, melainkan bagi lingkungan hidupjuga. “ Setiap gallon gas yang terbakar melepaskan 20

2

pon karbon dioksida ke udara. Masyarakat umum masihketinggalan dalam mengapresiasi makna pemanasan bumitersebut” kata Dave Hermance, insinyur eksekutif untukperekayasaan lingkungan pada Pusat Teknik Toyota di LosAngeles.

Toyota menawarkan satu lini penuh mobil untukpasar AS, mulai dari Sedan keluarga kendaraan untukurusan olah raga, truk sampai minivan. Toyota jugamemiliki produk untuk titik harga yang berbeda, dariSicion yang berbiaya rendah Camry harga sedang sampaike Lexus yang mewah. Perancangan produk produk-produkyang berbeda ini berarti mendengarkan pelangga yangberbeda, membuat mobil yang mereka inginkan, dankemudian membentuk pemasaran untuk mendorong masing-masing citra pembuatan. Sebagai contoh, Toyotamenghabiskan empat tahun untuk secara cermatmendengarkan para remaja sebelum pertama kalimeluncurkan Scion untuk para pembeli mobil. Ia belajarmisalnya, bahwa kelopok usia sasaran Scion yakni usia16-21 tahun mengiginkan personalisasi. Untuk memenuhikinerja itu, Toyota akan membuat mobil mono-spec padapabrik itu dan membiarkan para pelangannya parapenyalur memilih dari 40 lebih kustominasi, mulai darikomponen streo sampai ban dan bahkan kesetan lantai.Toyota memasarkan Scion pada acara-acara khusus musicdan akan memiliki showroom dimana, “ orang mudamerasakan tempat berkumpul yang nyaman dan bukan tempatdi mana mereka hanya memandang mobil sambil melamun.”Kata wakil Dirut Scion Jim Letz.

Kontrasnya Strategi pemasaran Toyota untuk linilexus berfokus pada kesempurnaan. Slogan bagi strategiglobal adalah” Passionate Pursuit on Perfection “(Gairah Mengejar Kesempurnaan ). Dealer menawarkan

3

perlakuan yang serbah bersih. Toyota memasarkanlexussecara global, dan memahami bahwa setiap negaramendifinisikan kesempurnaan secara berbeda. Di AmerikaSerikat, misalnya kesempurnaan dan kemewahan berartinyaman, besar dan dapat diandalkan. Di Eropa, kemewahanberarti perhatian kepada rincian dan warisan merek.Oleh karena itu, walaupun inti dari pemasaran lexusadalah sama (kosa kat, logo, huruf, dan komunikasikeseluruhan Lexus yang konsisten). Iklannya berbeda-beda sesuai dengan negara.

Alasan besardi balik keberhasilan Toyota adalahmanufakturingnya. Kombinasi kecepatan manufakturing dankelenturan pada Toyota termasuk kelas dunia. Pabriknyadapat membuat sebanyak- banyaknya delapan model berbedapada saat yang sama, yang menyebakan peningkatan besarToyota dalam produktifitas dan tangapan pasarnya.Toyota berada di tengah upaya pemanduan pabrikperakitannya di seluruh dunia menjadi satu jaringantunggal raksasa. Pabrik-pabrik akan menyesuaikanmobilnya dengan pasar lokal dan mampu mengeserproduksisecara cepat untuk mengambil gelombangpermintaan pasar di seluruh dunia. Dengan jaringanmanufakturing, Toyota dapat membuat berbagai model jauhlebih murah. Itu berarti Toyota akan mengisi relungpasar ketika mereka muncul tanpa harus melakukanoperasi perakitan baru secara keseluruhan. “ Jika adapasar atau segmen pasar di mana mobil Toyota ini tidakada.tidak ada, maka mobil ini akan di kirim ke sana. “kata Tatsuo Yosida “ analis mobil pada DeutscheSecurities Ltd. Dan dengan konsumen yang semakinberubah-ubah terhadap apa yang mereka inginkan dalammobil., Kecerdasan pasar semacam itu memberikaN Toyotasisi bersaing yang hebat.

4

Penjualan Toyota meningkat di setiap belahan dunia padatahun 2003, dan perusahaan itu mendapatkan $146 milyar.Ia melampaui Ford Motor Co, untuk menjadi pembuat mobilterbesar nomor dua di dunia, dan market cap-nya sebesar$110 milyar itu lebih banyak dari yang di apatkan GM,Ford, dan Daimler Chrysler bersama. Sekarang Toyotamengincar posisi puncak, dengan tujuan melampaui GMsebagai pembuat mobil nomor satu di dunia pada tahun2010.

1.3 Tujuan

Tujuan penulisan ini adalah sebagai berikut :

1. memenuhi tugas mata kuliah manajemen strategi.2. memahami tentang manajemen strategi3. mengetahui gambaran manajemen strategi4. untuk menambah wawasan untuk pemahaman terhadap

pentingnya manajemen strategi bagi perushahaansecara umum.

5. mengetahui manajemen strategi yang digunakan olehToyota.

6. faktor apa saja yang mempengaruhi Toyota dalammeningkatkan performa penjualan dan kualitasperusahaannya.

BAB II

DASAR TEORI

II.1 Pengertian Manajemen Strategi

Menurut Thomas L.Wheelen – J. David Hungermanajemen strategi adalah serangkaian dari padakeputusan majerial dan kegiatan-kegiatan yangmenentukan keberhasilan perusahaan dalam jangkapanjang. Kegiatan tersebut terdiri dari perumusan /

5

perencanaan strategi, pelaksanaan / implementasi, danevaluasi.

Grant, 2008:10 Strategi juga dapat diartikansebagai keseluruhan rencana mengenai penggunaan sumberdaya-sumber daya untuk menciptakan suatu posisimenguntungkan. Dengan kata lain, manajemen strategiterlibat dengan pengembangan implementasi strategi-strategi dalam kerangka pengembangan keunggulanbnersaing.

Michael A. Hitt & R. Duane Ireland & Robert E.Hoslisson (2006,XV) Manajemen strategi adalah prosesuntul membantu organisasi dalam mengidentifikasi apayang ingin mereka capai, dan bagaimana seharusnyamereka mencapai hasil yang bernilai. Besarnya perananmanajemen strategis semakin banyak diakui pada masa-masa ini dibanding masa-masa sebelumnya. Dalamperekonomian global yang memungkinkan pergerakan barangdan jasa secara bebas diantara berbagai negara,perusahaan-perusahaan terus ditantang untuk semakinkompetitif. Banyak dari perusahaan yang telahmeningkatkan tingkat kompetisinya ini menawarkan produkkepada konsumen dengan nilai yang lebih tinggi, dan halini sering menghasilkan laba diatas rata-rata.

David 2005:5 Seni dan pengetahuan untukmerumuskan, mengimplementasikan and mengevaluasikeputusan lintas fungsional yang membuat organisasimampu mencapai obyektifnya. Hunger dan Wheelen 2006:4Serangkaian keputusan dan tindakan manajerial yangmenentukan kinerja perusahaan dalam jangka panjang.

II.2 Jenis- jenis mobil yang di produksi Toyota

6

Toyota Prius adalah mobil hibrida yang diproduksi olehToyota.

Prius pertama kali dijual di Jepang pada tahun1997 dan saat itu tersedia di semua dealer Toyota yangada di Jepang, sehingga menjadikannya mobil hibridapertama yang diproduksi massal di dunia. Mobil inikemudian diperkenalkan di seluruh dunia pada tahun2000. Prius dipasarkan di 80 negara dan kawasan, denganpasar terbesar tetap Jepang dan Amerika Serikat. Padabulan Mei 2008, penjualan Prius di seluruh dunia secarakumulatif mencapai 1 juta unit, dan pada bulanSeptember 2010 angka 2 juta unit tercapai. Sampai bulanOktober 2012, total 2,8 juta unit Prius telah terjualdi seluruh dunia. Sampai September 2011, Prius generasiketiga yang diluncurkan tahun 2009 telah terjual lebihdari 1 juta unit di seluruh dunia.

Mobil ini terpilih sebagai Mobil Terbaik Eropauntuk tahun 2005, mobil irit bensin ini juga sebelumnyaterpilih sebagai Mobil Terbaik majalah Motor Trend.Prius juga memenangkan penghargaan Mobil TerbaikAmerika Utara pada 2004 dan pernah dinominasikan pada2001. Pada tahun 2011, Toyota menambah jajaran keluargaPrius dengan menambah varian Prius v, sebuah mobilwagon hatchback, serta Prius c yang berupa hatchbacksubkompak. Toyota juga menjual versi Prius hibridaplug-in pada tahun 2012. Total penjualan semua unitPrius sampai bulan Oktober 2012 mencapai 3,3 juta unit,71,5% dari total penjualan mobil hibrida gabunganToyota dan Lexus (4,6 juta unit) sejak merekameluncurkannya pada tahun 1997.

Toyota Scion

7

Scion adalah merk yang diproduksi oleh Toyota MotorCorporation untuk pasar Amerika Utara. Berdiri mulaiMaret 2002, tujuan dari berdirinya Scion adalah untukmenarik perhatian konsumen golongan Y (MillenialGeneration). Model pertama Scion adalah Scion xAhatchback dan Scion xB wagon, diperkenalkan diCalifornia tahun 2003. Kemudian diluncurkan juga SciontC, sebuah mobil sport-coupe tahun 2004 di AS.

Sejarah di buatnya Scion

Toyota meluncurkan merk baru yang terpisah dengansebuah project yang dikenal Project Exodus. Project inikemudian dikenal dengan nama Scion.

Scion xA

Scion diperkenalkan ke publik Amerika Serikat bulanMaret 2002, di New York Auto Show. Ada 2 mobil konsepwaktu itu, bbX (menjadi Scion xB), dan ccX (menjadiScion tC). xA dan xB muncul di Greater Los Angeles AutoShow pada 2 Januari 2003, dan akhirnya diluncurkantanggal 6 Juni 2003. Tahun 2005 ,tC diluncurkan kepublik. Tahun berikutnya, generasi kedua Scion xBdiluncurkan. Tahun 2007, xD diluncurkan di Chicago AutoShow.

Model

Sekarang ini Scion memiliki 3 model : Scion tC,,sebuahcoupe berbasis Toyota Avensis; generasi kedua Scion xB,dijual juga dengan nama Toyota Corolla Rumion diJepang; dan Scion xD, dijual dengan nama Toyota Ist diJepang. Toyota iQ juga akan dilabeli Scion di pasaranAmerika Serikat akhir 2010.

8

Toyota Lexus

Lexus adalah mobil mewah pembagian Jepang produsenmobil Toyota Motor Corporation . Pertama diperkenalkanpada tahun 1989 di Amerika Serikat , Lexus kini dijualdi seluruh dunia dan telah menjadi terbesar di Jepangmembuat penjualan mobil-mobil mewah. Pada 2009,kendaraan Lexus secara resmi dipasarkan di lebih dari70 negara dan teritori di seluruh dunia. The Lexusmarque memiliki peringkat di antara sepuluh besarglobal Jepang merek nilai pasar. di dunia markas besardivisi ini berada di Toyota, Aichi , Jepang, denganpusat operasional di Brussels , Belgia , dan Torrance,California , Amerika Serikat.

Lexus berasal dari klandestin flagship sedan proyekyang dimulai pada tahun 1983yang merupakan kendaraanpertama yang memakai marque Lexus atas peluncuran padatahun 1989. Pada tahun berikutnya, Lexus menambahkansedan , coupe , konversi , dan SUV modelPada tahun2005, sebuah hibrida versi RX crossover debut, danmodel hibrida tambahan kemudian diperkenalkan padalineup Lexus. Pada tahun 2007, Lexus meluncurkan Fmarque divisi kinerja dengan kedatangan IS F sedanolahraga.

Sejak dimulainya produksi, kendaraan Lexus telah secarakonsisten diproduksi di Jepang, dengan manufaktur yangberpusat di Chubu dan Kyushu daerah, dan khususnya diToyota Tahara , Aichi , Chubu dan Miyata , Fukuoka ,Kyushu tanamanPerakitan Lexus pertama dibangun di luarnegara, Ontario , Kanada -diproduksi RX 330, mulaitahun 2003Setelah reorganisasi perusahaan 2001-2005,Lexus mengoperasikan sendiri desain , rekayasa , dan

9

pusat-pusat manufaktur, bertanggung jawab untuk divisikendaraan tersebut.

Sejak tahun 2000, Lexus telah meningkatkan penjualan diluar pasar terbesar di Amerika Serikat melalui ekspansiglobal yang sedang berlangsung. Divisi ini diresmikandealer di Jepang pasar domestik pada tahun 2005,menjadi mobil mewah marque Jepang pertama untuk memulaidi perusahaan negara asal. debuts lebih lanjut di AsiaTenggara , Amerika Latin , dan lain ekspor daerah telahsejak diikuti. lineup divisi ini juga telah diperluasuntuk mencerminkan spesifikasi regional pada model danpowertrain konfigurasi.

BAB IIIPEMBAHASAN

III.1 Pengertian/ Teori Evolusi Manajemen Strategi

Sebelum melangkah lebih jauh tentang seberapa jauhperan manajemen strategi dalam pengembangan organisasi,kita akan menyimak dulu pengertian dari manajemenstrategi itu sendiri, berikut beberapa ahli yangmemberikan gambaran atau teori tentang manajemenstrategi itu sendiri.

Menurut Thomas L.Wheelen – J. David Hungermanajemen strategi adalah serangkaian dari padakeputusan majerial dan kegiatan-kegiatan yangmenentukan keberhasilan perusahaan dalam jangkapanjang. Kegiatan tersebut terdiri dari perumusan /perencanaan strategi, pelaksanaan / implementasi, danevaluasi.

10

Grant, 2008:10 Strategi juga dapat diartikansebagai keseluruhan rencana mengenai penggunaan sumberdaya-sumber daya untuk menciptakan suatu posisimenguntungkan. Dengan kata lain, manajemen strategiterlibat dengan pengembangan implementasi strategi-strategi dalam kerangka pengembangan keunggulanbnersaing.

Michael A. Hitt & R. Duane Ireland & Robert E.Hoslisson (2006,XV) Manajemen strategi adalah prosesuntul membantu organisasi dalam mengidentifikasi apayang ingin mereka capai, dan bagaimana seharusnyamereka mencapai hasil yang bernilai. Besarnya perananmanajemen strategis semakin banyak diakui pada masa-masa ini dibanding masa-masa sebelumnya. Dalamperekonomian global yang memungkinkan pergerakan barangdan jasa secara bebas diantara berbagai negara,perusahaan-perusahaan terus ditantang untuk semakinkompetitif. Banyak dari perusahaan yang telahmeningkatkan tingkat kompetisinya ini menawarkan produkkepada konsumen dengan nilai yang lebih tinggi, dan halini sering menghasilkan laba diatas rata-rata.

David 2005:5 Seni dan pengetahuan untukmerumuskan, mengimplementasikan and mengevaluasikeputusan lintas fungsional yang membuat organisasimampu mencapai obyektifnya. Hunger dan Wheelen 2006:4Serangkaian keputusan dan tindakan manajerial yangmenentukan kinerja perusahaan dalam jangka panjang.

Dengan demikian dari definisi di atas dapatdiketahui fokus manajemen strategi terletak dalammemadukan manajemen, pemasaran, keuangan/akunting,produksi/operasi, penelitian dan pengembangan, sertasystem informasi komputer untuk mencapai keberhasilan

11

organisasi. Manajemen strategi di katakan efektifapabila memberi tahu seluruh karyawan mengenai sasaranbisnis, arah bisnis, kemajuan kearah pencapaian sasarandan pelanggan, pesaing dan rencana produk kami.Komunikasi merupakan kunci keberhasilan manajemenstrategi.

dari definisi tersebut ada tiga hal yang dapatdisimpulkan, yaitu :

1. Manajemen strategi terdiri atas tiga proses,2. Pembuatan Strategi, yang meliputi pengembnagan

misi dan tujuan jangka panjang, mengidentifiksikanpeluang dan ancaman dari luar serta kekuatan dankelemahan organisasi, pengembangan alternatif-alternatif strategi dan penentuan strategi yangsesuai untuk diadopsi.

3. Penerapan strategi meliputi penentuan sasaran-sasaran operasional tahunan, kebijakan organisasi,memotovasi anggota dan mengalokasikan sumber-sumber daya agar strategi yang telah ditetapkandapat diimplementasikan

4. Evaluasi/Kontrol strategi, mencakup usaha-usahauntuk memonitor seluruh hasil-hasil dari pembuatandan penerapan strategi, termasuk mengukur kinerjaindividu dan organisasi serta mengambil langkah-langkah perbaikan jika diperlukan.

5. Manajemen Strategik memfokuskan pada penyatuan/penggabungan aspek-aspek pemasaran, riset danpengembangan, keuangan/ akuntansi, operasional/produksi dari sebuah organisasi.

Strategi selalu “memberikan sebuah keuntungan”,sehingga apabila proses manajemen yang dilakukan oleh

12

organisasi gagal menciptakan keuntungan bagi organisasitersebut maka dapat dikatakan proses manajemen tersebutbukan manajemen strategik.

Tujuan Sebuah Perusahaan Menerapkan Sistem ManajemenStrategijuga sebagai berikut :

Memberikan Arah Pencapaian Tujuan Organisasi /Perusahaan Dalam hal ini, manajer strategi harus mampumenunjukan kepada semua pihak kemana arah tujuanorganisasi / perusahaan. Karena, arah yang jelas akandapat dijadikan landasan untuk pengendalian danmengevaluasi keberhasilan.

Membantu Memikirkan Kepentingan Berbagai PihakOrganisasi/ perusahaan harus mempertemukan kebutuhanberbagai pihak, pemasok, karyawan, pemegang saham,pihak perbankan, dan masyarakat luas lainnya yangterkait dengan perusahaan atau disebut dengan istilahStakeholder Benefits, memegang peranan terhadap suksesatau gagalnya perusahaan.

Dapat Mengantisipasi Setiap Perubahan KembaliSecara Merata Manajemen strategi memungkinkan eksekutifpuncak untuk mengantisipasi perubahan dan menyiapkanpedoman dan pengendalian, sehingga dapat memperluaskerangka waktu/ berpikir mereka secara prespektif danmemahami konstribusi yang baik untuk hari ini dan hariesok.

Berhubungan dengan Efisiensi dan EfektifitasTanggung jawab seorang manajer bukan hanyamengkonsentrasikan terhadap kemampuan atas kepentinganefisiensi, akan tetapi hendaknya juga mempunyaiperhatian yang serius agar bekerja keras melakukansesuatu secara lebih baik dan efektif.

13

III.2 Peran Manajemen Strategi

Untuk meraih segala cita-cita atau tujuan yangdiinginkan oleh suatu organisasi atau perusahaan makapenerapan manajemen stratejik justru sangat dibutuhkanguna apa yang diinginkan bersama dapat kit capai dengansebaik mungkin. Peran manajemen stratejik ketikadiimplementasikan dalam suatu organisasi maka setiapunit atau bagian yang ada dalam organisasi tersebutdapat melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya sebaikmungkin. Apalagi melihat perkembangan zaman sekarangini, dimana setiap organisasi perusahaan telahmelakukan ekspansi pasar guna mendapatkan keuntungayang banyak. emuanya itu perlu langkah strategis dantaktik yang tepat sehingga proses atau langkah yangdiambil oleh pimpinan dapat dijalankan seefektif danseefisen mungkin.

Persaingan yang memunculkan daya saing eratkaitannya dengan pemahaman mekanisme pasar (standar danbenchmarking), kecepatan dan ketepatan penyampaianproduk (barang dan jasa) yang mampu menciptakan nilaitambah.Oleh karena itu, peningkatan daya saingorganisasi bersifat unik, tetapi pada intinyadipengaruhi oleh aspek kreativitas, kapasitas,teknologi yang diguna-kan dan jangkauan pemasaran yangdicapai.Hal tersebut diwujudkan dari tampilan produk,produktivitas yang ting-gi dan pelayanan yang baik.

Esensi Manajemen Strategik dalam pengembangan dayasaing organisasi, baik bersifat nirlaba maupun ber-orientasi laba dapat dijabarkan atas hal pokokberikut :

14

a. Pertumbuhan dan KeberlanjutanHal ini dicirikan oleh adanya kegiatan lebih besardari organisasi yang nantinya berdampak padapeningkatan kesejahteraan SDM. Pencapaian kondisitersebut di-dapatkan dari kerjasama antar individuyang mampu mewujudkan sinergi perkembanganorganisasi sesuai siklus organisasi (pengenalan,pertumbuhan, kedewa-saa dan pembaharuan dengankondisi penurunan, tetap dan naik kembali)ditinjau dari faktor internal maupun eksternalyang dipengaruhi oleh perubahan-perubahan, baikfundamental, incremental dan radikal dari nilai-nilai keinginan konsumen, serta persaingan yangketat dalam kondisi yang mengandung ketidak-pastian dan penuh risiko.

b. Berpikir StrategiHal ini dicirikan oleh pemahaman tentangpentingnya faktor waktu (lalu, kini dan esok),proses kontinu (siklus) dan iteratif (sekuenspembelajaran) dalam mengidentifikasi kegiatan yangmenjanjikan ke depan yang berbasis pada pemetaankemampuan (superior-tas) yang dimiliki (sumberdaya seperti SDA, SDM dan SDB) dengan secarakomprehensif memperhati-kan faktor-faktor makroseperti politik, ekonomi, teknologi dan sosialbudaya, disamping upaya pem-belajaran organisasidalam menuju daya saing secara parsial ataupunutuh. Realisasi berpikir strategik dapatditunjukkan oleh konsep masukan, proses dan luarandalam mengelola perubahan menurut peluang maupun

15

ancaman yang ditemui sesuai dengan fase-faseberikut : pembentukan kelompok kerja,inventarisasi kegiatan, keterlibatan unit kerjadan status kegiatan. Hal tersebut dalam praktiknyadidukung oleh konsep-konsep stra-tegi, baik yangklasik (siklus hidup produk dan SWOT), modern(BCG/Shell, A.D. Little, McKinsey, PIMS, SRI danPorter) dan alternatif (PRECOM) yang dalamimplementasinya sangat ditentukan oleh besar-andimensinya (2-5) atau tema tertentunya.

c. Manajemen strategiManajemen Strategi dalam implementasinyaditentukan oleh tahapan identifikasi lingkungan(internal dan eksternal), perumusan strategi,implementasi strategi, pemantauan dan evaluasistrategi. Hal tersebut disusun dari sistemlingkungan yang terdiri dari analisis lingkunganinternal (kekuatan dan kelemahan : sumber daya,kapabilitas dan kompetensi inti) dan eksternal(peluang dan ancaman) yang dikenal sebagai SWOTataupun pendekatan peran (policy, strategik danfungsi) untuk mengetahui faktor-faktor yangmempengaruhi, baik secara luas maupun spesifik,seperti:

1. Masuknya pendatang baru (skala ekonomi,diferensiasi produk, persyaratan modal,biaya peralih-an pemasok, akses ke salurandistribusi, kebijakan pemerintah dan lainnya

2. Ancaman produk peng-ganti (biaya/harga)3. Kekuatan tawar menawar pembeli (kuantitas,

mutu dan ketersediaan)

16

Dalam proses manajemen strategik diperlukan pernyataan-pernyataan yang terkait dengan penetapan visi (jatidiri), misi (justifikasi/pembeda) dan tujuan(target/standar) sebagai jawaban terhadap pencananganstrategi yang telah disusun menurut tingkatannya(korporat, bisnis dan fungsional) yang didasarkan padamuatan, konsis-tensi dan keterpaduannya dari suatukerangka kerja proses pengambilan keputusan organisasiuntuk jang-ka panjang. Dalam hal ini, strukturorganisasi dengan berbagai bentuknya (sederhana,fungsional, divisional, matriks, unit bisnis strategikberperan pen-ting dalam pencapaian tujuan darikebijakan yang dibuat.

III.3 Manfaat Manajemen Strategi

Dengan menggunakan manajemen strategik sebagaisuatu kerangka kerja (frame work) untuk menyelesaikansetiap masalah strategis di dalam organisasi terutamaberkaitan dengan persaingan, maka peran manajer diajakuntuk berpikir lebih kreatif atau berpikir secarastrategik.

Pemecahan masalah dengan menghasilkan danMempertimbangkan lebih banyak alternatif yang dibangundari suatu analisa yang lebih teliti akan lebihmenjanjikan suatu hasil yang menguntungkan.. Adabebarapa manfaat yang diperoleh organisasi jika merekamenerapkan manajemen strategik, yaitu:

1. Memberikan arah jangka panjang yang akan dituju.2. Membantu organisasi beradaptasi pada perubahan-

perubahan yang terjadi3. Membuat suatu organisasi menjadi lebih efektif

17

4. Mengidentifikasikan keunggulan komparatif suatuorganisasi dalam lingkungan yang semakin beresiko

5. Aktifitas pembuatan strategi akan mempertinggikemampuan perusahaan untuk mencegah munculnyamasalah di masa datang

6. Keterlibatan anggota organisasi dalam pembuatanstrategi akan lebih memotivasi mereka pada tahappelaksanaannya

7. Aktifitas yang tumpang tindih akan dikurang

III.4 Langkah Dalam Pengembangan Organisasi

Langkah Pertama manajemen perlu secara detailmengindentifikasi aktifitas yang perlu dikerjakan baiklangsung maupun tidak langsung sejak disusunnyaproposal kegiatan (TOR), pengujian dan penilaian,proses perencana-an program dan kegiatan, implementasi,pengendalian dan pe-ngawasan.

Langkah Kedua yang perlu dilakukan untukmenganalisis profil/postur organisasi adalah mencariketerkaitan (lingkage) dari berbagai aktifitas rantaikegiatan tersebut, baik antar aktifitas pokok (fungsiutama) dan aktifitas penunjang (fungsi pelayanan).

Langkah Ketiga yaitu mencoba mencari sinergipotensial yang mungkin dapat ditemukan diantara outputyang dihasilkan oleh setiap aktifitas yang dimilikioleh organisasi.

III.5 Tahap-tahap Dalam Manajemen Strategi

Manajemen strategi merupakan sebuah proses yangterdiri dari tiga kegiatan antara lain perumusan

18

strategi, implementasi strategi dan evaluasi strategi.Perumusan strategi terdiri dari kegiatan-kegiatanmengembangkan misi bisnis, mengenali peluang danancaman eksternal perusahaan, menetapkan kekuatan dankelemahan internal, menetapkan obyektif jangka panjang,menghasilkan strategi alternatif dan memilih strategitertentu untuk dilaksanakan Isu perumusan strategitermasuk memutuskan bisnis apa yang akan dimasukibisnis apa yang harus dihentikan, bagaimanamengalokasikan sumber daya, apakah memperluas operasiatau diversivikasi, apakah akan memasuki pasarinternasional, apakah akan melakukan merjer ataumembentuk usaha patungan, dan bagaimana menghindaripengambilalihan perusahaan pesaing. Keputusan perumusanstrategis mengikat suatu organisasi pada produk,pasar,sumber daya, dan teknologi spesifik selama periodewaktu tertentu. Strategi menetapkan keunggulan bersaingjangka panjang. Apapun yang akan terjadi, keputusanstrategis mempunyai konsekuensi berbagai fungsi utamadan pengaruh jangka panjang pada suatu organisasi.Implementasi strategi menuntut perusahaan untukmenetapkan obyektif tahunan, memperlengkapi dengankebijakan, memotivasi karyawan dan mengalokasikansumber daya sehingga strategi yang dirumuskan dapatdilaksanakan. Implementasi strategi termasukmengembangkan budaya mendukung strategi, menciptakanstruktur oragnisasi yang efektif, mengubah arah usahapemasaran, menyiapkan anggaran, mengembangkan danmemanfaatkan sistem informasi dan menghubungkankompensasi karyawan dengan prestasiorganisasi.Implementasi strategi sering disebut tahaptindakan manajemen strategis.Strategi implementasiberarti memobilisasi karyawan dan manajer untukmengubah strategi yang dirumuskan menjadi

19

tindakan.Evaluasi strategi adalah tahap akhir dalammanajemen strategis. Para manajer sangatperlumengetahui kapan strategi tertentu tidak berfungsidengan baik, evaluasi strategi berarti usaha untukmemperoleh informasi ini. Semua strategi dapatdimodifikasi di masa depan karena faktor-faktoreksteral dan internal selalu berubah. Tiga macamaktivitas mendasar untuk mengevaluasi strategi adalah:

1. Meninjau factor-faktor eksternal dan internal yangmenjadi dasar strategi yang sekarang,

2. Mengukur prestasi,3. mengambil tindakan korektif. Aktivitas perumusan

startegi, implementasi dan evaluasi terjadi ditiga tingkat hirarki dalam organisasi yang besar,korporasi, divisi atau unit bisnis strategis, danfungsional.

III.6 Pentingnya manajemen strategi bagi perushaan

Beberapa alasan utama tentang pentingnya perananstrategi manajemen bagi perusahaan atau organisasi,yaitu:

1. Memberi arah jangka panjang yang akan dituju.2. Membantu perusahaan atau organisasi beradaptasi

pada perubahan-perubahan yang terjadi.3. Membuat suatu perusahaan atau organisasi menjadi

lebih aktif.4. Mengidentifikasi keunggulan komparatif suatu

perusahaan atau organisasi dalam lingkungan yangsemakin beresiko.

5. Aktivitas yang tumpang tindih akan dikurangi.

20

6. Keengganan untuk berubah dari karyawan lama dapatdikurangi.

7. Keterlibatan karyawan dalam perubahan strategiakan lebih memotivasi mereka pada tahappelaksanaannya.

8. Kegiatan pembuatan strategi akan mempertinggikemampuan perusahaan atau organisasi tersebutuntuk mencegah munculnya masalah di masamendatang.

Dengan manajemen strategi diharapkan strategi benar-benar dapat dikelola sehingga strategi dapatdiimplementasikan untuk mewarnai dan mengintegrasikansemua keputusan dan tindakan dalam organisasi rincian.Tahapan kegiatan untuk menjalankan strategi adalahsebagai berikut:

1. Perumusan strategiPerumusan strategi adalah proses memilih tindakanutama (strategi) untuk mewujudkan misi organisasi.Proses mengambil keputusan untuk menetapkanstrategi seolah-olah merupakan konsekuensi mulaidari penetapan visi-misi, sampai terealisasinyaprogram.

2. Perencanaan tindakanLangkah pertama untuk mengimplementasikan strategiyang telah ditetapkan adalah pembuat perencanaanstrategi. Inti dari apa yang ingin dilakukan padatahapan ini adalah bagaimana membuat rencanapencapaian (sasaran) dan rencana kegiatan (programdan anggaran) yang benar-benar sesuai denganarahan (visi, misi, gool) dan strategi yang telahditetapkan organisasi.

21

3. ImplementasiUntuk menjamin keberhasilan strategi yang telahberhasil dirumuskan harus diwujudkan dalamtindakan implementasi yang cermat. Strategi danunsur-unsur organisasi yang lain harus sesuai,strategi harus tercermati pada rancangan strukturbudaya organisasi, kepemimpinan dan sistempengelolaan sumber daya manusia. Karena strategidiimplementasikan dalam suatu lingkungan yangterus berubah, maka implementasi yang suksesmenuntut pengendalian dan evaluasi pelaksanaan.Sehingga jika diperlukan dapat dilakukan tindakan-tindakan perbaikan yang tepat.

III.7 Manfaat dan Resiko Manajemen Strategi

a. ManfaatDengan menggunakan manajemen strategi sebagaisuatu kerangka kerja (frame work) untukmenyelesaikan setiap masalah strategi di dalamorganisasi terutama berkaitan dengan persaingan,maka peran manajer diajak untuk berpikir lebihkreatif atau berpikir secara strategik.

Pemecahan masalah dengan menghasilkan danMempertimbangkan lebih banyak alternatif yangdibangun dari suatu analisa yang lebih teliti akanlebih menjanjikan suatu hasil yangmenguntungkan.Ada bebarapa manfaat yang diperolehorganisasi jika mereka menerapkan manajemenstrategi, yaitu:

Memberikan arah jangka panjang yang akandituju

22

Membantu organisasi beradaptasi padaperubahan-perubahan yang terjadi

Membuat suatu organisasi menjadi lebihefektif

Mengidentifikasikan keunggulan komparatifsuatu organisasi dalam lingkungan yangsemakin beresiko

Aktifitas pembuatan strategi akanmempertinggi kemampuan perusahaan untukmencegah munculnya masalah di masa datang

Keterlibatan anggota organisasi dalampembuatan strategi akan lebih memotivasimereka pada tahap pelaksanaannya

Aktifitas yang tumpang tindih akan dikurang Keengganan untuk berubah dari karyawan lama

dapat dikurangib. Resiko

Keterlibatan para manajer dalam proses perencanaanstrategik akan menimbulkan beberapa resiko yangperlu diperhitungkan sebelum melakukan prosesmanajemen strategik, yaitu :

Waktu yang digunakan para manajer dalamproses manajemen strategik mungkin mempunyaipengaruh negatif pada tanggung jawaboperasional

Apabila para pembuat strategi tidakdilibatkan secara langsung dalam penerapannyamaka mereka dapat mengelak tanggung jawabpribadi untuk keputusan-keputusan yangdiambil dalam proses perencanaan

Akan timbul kekecewan dari para bawahan yangberpartisipasi dalam penerapan strategikarena tidak tercap[ainya tujuan dan harapanmereka

23

Untuk mengatasi resiko-resiko tersebut para manajerperlu dilatih mengamankan atau memperkecil timbulnyaresiko dengan cara :

Melakukan penjadwalan kewajiban-kewajiban paramanajer agar mereka dapat mengalokasikan waktuyang lebih efisien

Membatasi para manajer pada proses perencanaanuntuk membuat janji-janji mereka terhadap kinerjayang benar-benar dapat dilaksananakan oleh merekadan bawahannya

Mengatisipasi dan menanggapi keinginan-keinginanbawahan, misalnya usulan atau peningkatan dalamganjaran.

Sebagai suatu kesatuan dalam sebuah organisasi perlumenerapkan dan mengembangkan kemapuan manajemeninternalnya guna mencapai tujuan yang diinginkan denganmengarahkan segenap potensi dan strategi serta taktikyang tepat untuk diaplikasikan.

Proses manajemen strategis dapat diuraikan sebagaipendekatan yang obyektif, logis, sistematis untukmembuat keputusan besar dalam suatu organisasi. Prosesini berusaha untuk mengorganisasikan informasikualitatif dan kuantitatif dengan cara yangmemungkinkan keputusan efektif diambil dalam kondisiyang tidak menentu. Berdasarkan pada pengalaman,penilaian, dan perasaan, intuisi penting untuk membuatkeputusan strategis yang baik. Intuisi terutamabermamfaat untuk membuat keputusan dalam situasi yangamat tidak menentu atau sedikit preseden. Prosesmanajemen strategis didasarkan pada keyakinan bahwaorganisasi seharusnya terus-menerus memonitor peristiwadan kecenderungan internal dan eksternal sehingga

24

melaukan perubahan tepat waktu. Teknologi informasi danglobalisasi adalah perubahan eksternal yang mengubahbisnis dan masyarakat dewasa ini. Arus informasi yangcepat menghilangkan batas negara sehingga orang dariseluruh dunia dapat melihat sendiri bagaimana carahidup orang lain. Dunia menjadi tanpa perbatasan denganwarga Negara global, pesaing global, pelanggan global,pemasok global, dan distributor global.

III.8 Apa yang merupakan Faktor keberhasilan utamaToyota ?

manufacturing/pembuatan mobil

Karawang Plant adalah salah satu pabrik otomotifmilik Toyota Motor Manufacturing Indonesia yangberlokasi di Karawang International Industrial City(KIIC), TelukJambe, Jawa Barat.

Karawang Plant dibangun pada 29 Mei 1996 dengan nilaiinvestasi sebesar Rp. 462,2 miliar. Walaupun mulaiberoperasi pada tahun 1998, namun Karawang Plant barudiresmikan pada tahun 2000. Pada saat ini, KarawangPlant memiliki kapasitas produksi 100.000 unit mobilper tahun.

Karawang Plant yang berdiri di area tanah seluas1.000.000 m2 dengan luas bangunan 300.000 m2 memilikikonsep pabrik otomotif kelas dunia yang memadukanteknologi tinggi, keahlian sumber daya manusia, dankepedulian terhadap karyawan dan lingkungan.

Sedangkan dalam hal produksi, Karawang Plantmenitikberatkan pada produksi Innova yang ditujukkanuntuk pasar domestic dan internasional. Untuk CBU,

25

tujuan ekspornya adalah ke negara-negara Timur Tengah(Saudi Arabia, Uni Emirat Arab, Kuwait, Bahrain, Qatar,Oman, Yordania, Syria, dan Libanon), Negara-negarakepulauan Pasifik (Fiji dan Solomon), serta ke Negara-negara Asia (Brunei Darussalam dan Thailand). Sedangkanuntuk CKD memiliki tujuan ekspor ke Malaysia,Filiphina, dan Vietnam. Sunter Plant adalah salah satupabrik otomotif milik Toyota Motor ManufacturingIndonesia yang berlokasi di Sunter.

Comitment

Tidak ada cara yang sama untuk mendefinikasikanMoving Forward. Bagi Kami, Moving Forward adalahtentang mendengarkan kebutuhan orang lain dan kebutuhankita. Filosofi ini terpatri dalam setiap langkah yangKita lakukan.

Moving Forward adalah tentang merancang kendaraan yangramah lingkungan di masa depan. Dengan kendaraan pionirberteknologi mesin hybrid elektrik/gas, Kami berbicaratentang mesin yang menggunakan tenaga yang berasal darioksigen, dimana hasil buangannya berupa air. Dan denganteknologi yang menjamin keselamatan terbaru, sepertisistem pengenalan pejalan kaki, komunikasi antarkendaraan dan radar keselamatan sebelum tabrakan, paraahli Kami berkarya untuk membuat kendaraan yang amanbagi semua orang.

Dengan demikian, apapun arti Moving Forward bagi Anda,Kami dapat membantu Anda untuk mencapainya. MovingForward adalah tentang perbaikan berkelanjutan. BilaAnda melihat dunia dari sisi ini, Anda dapat merasakanperbaikan dari hari ke hari, di setiap aspek kehidupan.Jadi, ketika Kita menatap masa depan, hanya ada satucara untuk Kita bergerak ke depan.

26

III.9 Dimana letak kerawanan Toyota ? Apa yang harusdijaga ?

Letak kerawanan Toyota

1. Berdasarkan data Top Brand Index Indonesia 2013Honda berhasil menduduki posisi Top of Mind (TOM)dengan perolehan 37,6%. Posisi kedua ditempatioleh Toyota Yaris dengan perolehan 22,1%. Inimenunjukkan bahwa Honda masih kuat dalam menguasaipasar city car yang menjadi tren di kota-kotabesar saat ini.

2. Pasar Global3. Dengan strategi penjualan barunya, Lexus akhirnya

diluncurkan di Jepang dan China tahun 2005,Malaysia tahun 2006, Indonesia tahun 2007, Chiletahun 2008, dan Filipina tahun 2009. Tahun 2006,Lexus telah berencana untuk berekspansi di 76negara tahun 2010, dari 68 negara yang sudahdipasarkan saat itu.

JepangKedatangan Lexus di Jepang bulan Juli 2005menjadikan Lexus sebagai pabrikan mobil mewahJepang pertama yang memperkenalkan diri. Lexusmemperkenalkan IS, GS, dan SC tahun itu.Sayangnya, penjualan tahun itu meleset di bawahtarget, namun akhirnya meningkat tahun berikutnya.Perkenalan LS 460 bulan September 2006 ternyatamelebihi ekspetasi, dengan pemesanan lebih dari12.000 unit di bulan pertama perkenalan.[60]Namun, harga yang semangkit meningkat dankontraksi ekonomi Jepang kembali mempengaruhiangka penjualan.

27

Generasi keempat LS 460/LS 600h diluncurkan diseluruh dunia tahun 2006.Model-model Lexus di Jepang sebelum masuk 2005diberi nama Toyota, seperti LS yang dinamaiCelsior, SC dinamai Soarer, RX dinamai Harrier, ISdinamai Altezza, dan GS yang dinamai Aristo.Setelah tahun 2005, nama ini tidak dipakai lagidan generasi berikutnya telah dijual dengan merekLexus. Lexus HS 250h menjadi produk paling laku diJepang tahun 2009.

EropaDi pasar Eropa, Lexus mengalami kesulitan karenapengenalan merknya yang kurang, nilai prestiseyang kurang bila dibandingkan dengan merk premiumdomestik, penguasaan pasar kecil, serta tidakadanya diler yang mandiri sepanjang 1990-an.Setelah kuota impor diperingan tahun 1998, merkini tetap menjadi pemain kecil di pasar ini. Sejak2005, Lexus berencana untuk memperkenalkan mobilhybrid terbaru dan mobil diesel, sertameningkatkan jumlah diler di pasar Eropa.Lexus LF-A konsep tahun 2007.

IndonesiaLexus resmi dipasarkan di Indonesia mulai tahun2007. Pada tahun itu, Lexus hanya menempatiperingkat keenam dengan total penjualan 46 unit,tapi tahun berikutnya Lexus sudah berhasilmenyodok ke peringkat tiga (di belakang Mercedes-Benz dan BMW) dengan penjualan sebanyak 241 unit.Di tahun 2009, penjualan turun menjadi 235 unit,tapi pada tahun 2010, naik lagi menjadi 309 unit.

28

yang harus di jaga Toyota :

Selain kegiatan manufacturing/Pembuatan mobil Toyotamaka di perlukan perencanaan strategis yang baik untukdapat menggeser posisi Honda Jazz sebagai leader dalampertarung hatchbackini. Dalam komunikasi pemasaransektor-sektor yang dapat kita gerakkan dalam mendukungpeningkatan index ini adalah dengan memaksimalkaniklan, kampanye produk dan brand activation (event danhubungan komunitas).

Agar dapat menggerakkan sektor-sektor tersebut secaraefektif dan efisien perlu sebuah evaluasi yang hasilnyadapat menajadi tolakan kita dalam membuat strategikomunikasi pemasaran.

III.10 Rekomondasi apa yang akan anda berikan kepadaeksuktif pemasaran senior agar terus maju ? apa yangpasti harus mereka lakukan ?

Hal-hal yang harus dilakukan oleh eksekutif pemasaransenior :

1. Harus mempunyai strategi pemasaran yang baik agardapat bersaing dengan pesaing seperti Honda danMarcedes ben.

2. Harus memperbaiki Produksi mobil. Dengan caramendengarkan keluhan konsumen pemakai Toyota.Setelah itu mengadakan evaluasi atau pembuatanmobil yang sesuai harapan konsumen.

3. Memberikan harga yang terjangkau agar bisabersaing dan akhirnya pun banyak konsumen memilihToyota untuk kendaraan sehari- hari. Dengan beginitarget pasar Toyota bias tercapai.

Yang Pasti harus di lakukan oleh eksekutif pemasaran :

29

1. Apabila eksekutif pemasaran dan produksi dapatmelakukan ketiga kegiatan di atas maka Toyota akanmencapai target pasar dengan penjualan terbanyakdan menjadi yang utama.

2. Selain itu para eksekutif harus mendegarkankonsumen apa yang di inginkan mereka terhadapmobil agar dapat berinovasi menciptakan produkbaru. Dengan begitu konsumen merasa puas denganmembeli produk Toyota.

3. Memperbaiki iklan agar konsumen merasa tertarikdan mau membeli Toyota.

BAB IVPENUTUP

IV.1 Kesimpulan

- Sejarah manajemen strategi. Anggaran & KontrolKeuangan (1900 -an), Perencanaan Jangka Pajang(Pasca World War II/1950an) Perencanaan strategik

30

Perusahaan (Mid-1960 an. Manajemen Strategik(1980-an).Untuk merealisasikan suatu perencanaanyang baik perlu adanya dukungan dari aspek-aspekpelaksanaan, pengawasan, struktur organisasi,sistem informasi dan komunikasi, motivasi, iklimkerja, sistem penggajian dan budaya organisasi.Kelemahan perencanaan strategik biasanya bersifatritual dan mekanis, sifatnya rutin dan seringberpegang pada asumsi-asumsi yang tidak realitissehingga menyebabkan tidak termonitornyapelaksanaan dan pengendalian dari rencana-rencanayang telah dibuat.

Untuk mengatasi kelemahan-kelemahan perencanastrategik diatas maka pada tahun 1980-an muncullahsuatu model yang namanya Manajemen Strategi. Modelini mengkombinasikan pola berpikir strategis dalamproses mamajemen. Segala sesuatu yang strategiktidak hanya berhenti pada proses perencanaan sajatetapi juga dilanjutkan pada tingkat operasionaldan pengawasan. Manajemen Strategik juga mencakuptrend baru, yaitu:

1. Peralihan dari perencanaan menjadi keunggulanbersaing. Pembuatan strategi lebih didasarkanpada konsep keunggulan bersaing yangmemiliki lima karakteristik, yaitu:

Kompetensi khusus. Keunggulan bersaingmerupakan hal khusus yang dimiliki ataudilakukan suatu organisasi yangmemberinya kekuatan untuk menghadapipesaing. Kompetensi ini bisa berwujudopini atau merek yang mempunyai persepsikualitas tinggi. ( misalnya; opini:Pengelolaan administrasi yang rapi,

31

terkenal bersih atau bebas KKN/KorupsiKolusi Nepotisme, Tepat waktu. Merek:Coca cola, IBM, BMW, Mc Donald’s)

Menciptakan persaingan tidak sempurna.Dalam persaingan sempurna semuaorganisasi menghasilkan produk yangserupa sehingga bebas keluar masuk kedalam pasar. Suatu organisasi dapatmemperoleh keunggulan bersaing denganmenciptakan persaingan tidak sempurnayaitu dengan cara memberikan kualitasyang tinggi di aspek-aspek tertentu.

Berkesinambungan, Keunggulan bersaingharus bersifat berkesinambungan bukansementara dan tidak mudah ditiru olehpara pesaing.

Kesesuaian dengan lingkungan internal.Keunggulan bersaing dapat diraih denganmenyesuaikan kebutuhan atau permintaanpasar. Karena lingkungan eksternal bisaberupa ancaman dan peluang, sehinggaperubahan pasar dapat meningkatkankeunggulan atau kelemahan suatuorganisasi.

Keuntungan yang tinggi daripadakeuntungan rata-rata Sasaran utamakeunggulan bersaing adalah mendapatkankeuntungan yang lebih tinggi daripadakeuntungan rata-rata orrganisasi-organisasi lainnya.

2. Peralihan dari Elitism menjadiEgalitarianismBerpikir strategik dalamManajemen Strategik tidak hanya dilakukan

32

oleh para kelompok elit perencana saja,tetapi juga ditanamkan kepada setiap anggotaorganisasi. Dalam Manajemen Strategik orangyang melakukan perencanaan adalah setiappihak yang juga akan mengimplementasikanrencana tersebut.

3. Peralihan dari perhitungan (kalkulasi)menjadi kreativitas Dalam ManajemenStrategik, strategi-strateginya tidak hanyaterfokus pada faktor-faktor yang bersifatkuantitatif dan dapat diukur saja, tetapijuga mempertimbangkan perspektif yang lebihkualitatif. Strategi lebih banyak tergantungpada aspek perasaan (senses) daripadaanalisis sehingga dalam penyusunan strategisangat diperlukan kreatifitas.

4. Peralihan dari sifat kaku menjadi fleksibel.Manajemen strategik lebih bersifat lentur/fleksibel karena manggabungkan pandangan dantindakan, menyeimbangkan pengendalian danlearning, serta mengelola stabilitas danperubahan. Strategi yang dibangun merupakanstrategi yag adaptif dan fleksibel dalammenghadapi perubahan dan kondisi pasar yangpenuh ketidakpastian.

- Toyota dalam perkembangannya sudah bagus namun masihada permasalahan - permasalahan kecil yang harus diatasin dengan penerapan metode kaizen yaitu berupa enamlangkah jitu dalam membuat inovasi produk, efisiensirantai pasokan, dan pelaksanaan manufaktur internal.

Kaizen memiliki inti konsep “bekerja cerdas”, bukan“bekerja keras”. Misalnya dalam meningkatkan produksi.

33

Di dalam Kaizen tidak perlu menambah waktu dan tenagakerja, tapi yang dilakukan adalah menghasilkan produkberkualitas layak jual dalam jumlah lebih besar denganmenggunakan tenaga kerja, mesin, dan batasan waktu yangsudah ada. Kaizen sangat meminimalisir pemborosan dalamberbagai sektor. Efisiensi sangat ditekankan sekalidalam proses kerja dalam pelatihan metode Kaizen.

IV.2 Usul Dan Saran

Banyak hal yang harus di lakukan eksekutif pemasaran :

1. Apabila eksekutif pemasaran dan produksi dapatmelakukan ketiga kegiatan di atas maka Toyota akanmencapai target pasar dengan penjualan terbanyakdan menjadi yang utama.

2. Selain itu para eksekutif harus mendegarkankonsumen apa yang di inginkan mereka terhadapmobil agar dapat berinovasi menciptakan produkbaru. Dengan begitu konsumen merasa puas denganmembeli produk Toyota.

3. Memperbaiki iklan agar konsumen merasa tertarikdan mau membeli Toyota.

34

Daftar Pustaka

David, Fred R. (1997). Strategic Management. NewJersey: Prentice Hall, Inc.

Higgins, James, M. dan Vincze, Julian, W. (1993).Strategic Management text and cases. USA: The DrydenPress

Wheelen, Thomas, J. dan Hunger, J. David. (2000).Strategic Management. New Jersey: Prentice Hall, Inc.Porter, M.E. (1985). Competitive Adventage, Creatingand Sustaining Superior Performance. New York : Thefree pross

Pierce, J.A. dan Robinson, R.B. (2000).Strategicmanagement, Formulation Implementation and Control.Malaysia: McGraw Hill.

Wright, P., Kroll, Mark, J. dan Parnel, J.(1998).Strategic Management Concepts. USA: PrenticeHall, Inc.

http://tugas-kuliah-mangement.blogspot.com/2013/10/makalah-manajemen-pemasaran.html

35