16

Click here to load reader

Analisis Elemen Ruang Interior.pdf

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Analisis Desain Interrior elemen ruang pada ruangan interior

Citation preview

Page 1: Analisis Elemen Ruang Interior.pdf

PengetahuanPengetahuan Bahan dan AlatBahan dan Alat

Analisis Elemen Ruang Interior Analisis Elemen Ruang Interior Oleh: Krishna Tri NugrahaOleh: Krishna Tri Nugraha

NIM: 12150126

DESAIN INTERIOR 12/13

ISI SURAKARTA

Page 2: Analisis Elemen Ruang Interior.pdf

Ruang Kamar Tidur

Page 3: Analisis Elemen Ruang Interior.pdf

Ruang PembentukRuang Pembentuk

�� DindingDinding

�� Berbahan dasar batu bata merah, dengan plesteran, acian dan cat Berbahan dasar batu bata merah, dengan plesteran, acian dan cat

tembok berwarna krem dan ungu. Ketinggian dinding sekitar 3m.tembok berwarna krem dan ungu. Ketinggian dinding sekitar 3m.

�� Karakter yang ditimbulkan pada perpaduan warna yang berbeda dan Karakter yang ditimbulkan pada perpaduan warna yang berbeda dan

ornamen lukisan iya lah suasana menjadi sejuk dan lebih luas.ornamen lukisan iya lah suasana menjadi sejuk dan lebih luas.

�� Kelebihan : Kokoh tahan lama.Kelebihan : Kokoh tahan lama.�� Kelebihan : Kokoh tahan lama.Kelebihan : Kokoh tahan lama.

�� Kekurangan: Cat mudah kotor, berjamur, dan mengelupas.Kekurangan: Cat mudah kotor, berjamur, dan mengelupas.

�� Pemeliharaan di cat ulang jika cet rusak.Pemeliharaan di cat ulang jika cet rusak.

�� Pemasangan dengan menyusun batu bata dengan pola “Zigzag” yang Pemasangan dengan menyusun batu bata dengan pola “Zigzag” yang

di rekatkan dengan adonan semen dan di rekatkan dengan adonan semen dan pasir, di plester acian dan cat pasir, di plester acian dan cat

untuk menimbilkan tekstur yang halus.untuk menimbilkan tekstur yang halus.

Page 4: Analisis Elemen Ruang Interior.pdf

�� Lantai Lantai

�� Dasar cor semen dan di lapisi kramik putih polos ukuran 30x30 cm Dasar cor semen dan di lapisi kramik putih polos ukuran 30x30 cm

yang di pasang secara diagonal.yang di pasang secara diagonal.

�� Pemasangan dengan cara merendam kramik kedalam air beberapa Pemasangan dengan cara merendam kramik kedalam air beberapa

menit lalu merekatkan kramik dengan adonan semen.menit lalu merekatkan kramik dengan adonan semen.menit lalu merekatkan kramik dengan adonan semen.menit lalu merekatkan kramik dengan adonan semen.

�� Karaker Karaker yang di timbulkan lebih dinamis dan bersifat non yang di timbulkan lebih dinamis dan bersifat non formal.formal.

�� Kelebihan kokoh, tidak rembes air, tahan api, baik di gunakan jangka Kelebihan kokoh, tidak rembes air, tahan api, baik di gunakan jangka

panjang.panjang.

�� Kekurangan mudah tergores, bisa terjadi keretakan jika dalam konsisi Kekurangan mudah tergores, bisa terjadi keretakan jika dalam konsisi

yang panas atau salah dalam pemasangan.yang panas atau salah dalam pemasangan.

�� Pemeliharaan sangat mudah dengan cara mengepel dengan cairan Pemeliharaan sangat mudah dengan cara mengepel dengan cairan

pembersih lantaipembersih lantai

Page 5: Analisis Elemen Ruang Interior.pdf

�� AtapAtap

�� Plafon berbahan dasar plywood ketebalan 0,5mm Plafon berbahan dasar plywood ketebalan 0,5mm dan di potong dan di potong

persegi panjang 40x65cm yang persegi panjang 40x65cm yang difinising dengan cat putih yang difinising dengan cat putih yang

menimbulkan kesan bersih.menimbulkan kesan bersih.

�� Kelebihan plywood iyalah mudah di bentuk atau di potong sesuai Kelebihan plywood iyalah mudah di bentuk atau di potong sesuai �� Kelebihan plywood iyalah mudah di bentuk atau di potong sesuai Kelebihan plywood iyalah mudah di bentuk atau di potong sesuai

keinginankeinginan..

�� Kekurangan mudah terbakar, renta terhadap air dan serangan Kekurangan mudah terbakar, renta terhadap air dan serangan

binatang rayap.binatang rayap.

�� Cara pemasangan dengan memotong plywood sesuai ukuran dan di Cara pemasangan dengan memotong plywood sesuai ukuran dan di

cat lalu di pasang dengan paku menempel di rangka atap yang sudah cat lalu di pasang dengan paku menempel di rangka atap yang sudah

di buat.di buat.

�� Cara pemeliharaan cukup mudah dengan membersihkan kotoran Cara pemeliharaan cukup mudah dengan membersihkan kotoran

yang mudah melekat di plafon.yang mudah melekat di plafon.

�� Dan di pasang satu lampu TL 10 watt di tengahnya.Dan di pasang satu lampu TL 10 watt di tengahnya.

Page 6: Analisis Elemen Ruang Interior.pdf

Ruang Ruang PenunjangPenunjang�� Pintu Pintu

�� Berbahan dasar kayu sebagai rangka pintu yang Berbahan dasar kayu sebagai rangka pintu yang di lapisi plywood.di lapisi plywood.

�� Finising dengan plamir dan cat kayu coklat yang Finising dengan plamir dan cat kayu coklat yang sedikit menneymbunyikan tekstur plywood sedikit menneymbunyikan tekstur plywood supaya terkesan tidak murahan.supaya terkesan tidak murahan.

�� Kelebihan murah, mudah di peroleh dan Kelebihan murah, mudah di peroleh dan terkesan minimalis.terkesan minimalis.terkesan minimalis.terkesan minimalis.

�� Mudah terbakar, renta terhadap serangan Mudah terbakar, renta terhadap serangan serangga rayap, dan tidak kedap airserangga rayap, dan tidak kedap air

�� Cara pemeliharaan cukup mudah dengan Cara pemeliharaan cukup mudah dengan membersihkan saja dari debu atau kotoran yang membersihkan saja dari debu atau kotoran yang melekat. melekat.

�� Cara pemasangan dengan memasang kayu kusen Cara pemasangan dengan memasang kayu kusen terlebih dahulu, lalu daun pintu dengan 3 engsel terlebih dahulu, lalu daun pintu dengan 3 engsel yang mengait.yang mengait.

Page 7: Analisis Elemen Ruang Interior.pdf

�� JendelaJendela

�� Berbahan dasar kayu sebagai kusen dan rangka, Berbahan dasar kayu sebagai kusen dan rangka, dan di pasang 6 kaca gelap di setiap daun dan di pasang 6 kaca gelap di setiap daun jendela.jendela.

�� Finising dengan plamir dan cat kayu coklat.Finising dengan plamir dan cat kayu coklat.

�� Kelebihan kaca gelap megurangi intensitas Kelebihan kaca gelap megurangi intensitas cahaya masuk, kayu sebagai kusen mudah di cahaya masuk, kayu sebagai kusen mudah di dapatkan. Jenis jendela geser seperti ini sangat dapatkan. Jenis jendela geser seperti ini sangat dapatkan. Jenis jendela geser seperti ini sangat dapatkan. Jenis jendela geser seperti ini sangat mudah mengatur intensitas udara yang masuk.mudah mengatur intensitas udara yang masuk.

�� Mudah terbakar, renta terhadap serangan Mudah terbakar, renta terhadap serangan serangga rayap.serangga rayap.

�� Cara pemeliharaan cukup mudah dengan Cara pemeliharaan cukup mudah dengan membersihkan saja dari debu atau kotoran yang membersihkan saja dari debu atau kotoran yang melekat. melekat.

�� Cara pemasangan dengan memasang kayu kusen Cara pemasangan dengan memasang kayu kusen terlebih dahulu, lalu daun jendela, dan di terlebih dahulu, lalu daun jendela, dan di lengkapi oleh tralis.lengkapi oleh tralis.

Page 8: Analisis Elemen Ruang Interior.pdf

• Ruang Pegisi

– 1 lemari pakaian

– 1 meja belajar

– Tempat tidur

– Lukisan

• Ruang Pengkondisian

– Tata Cahaya: Buatan -> Lampu neon TL 10 Watt.Alami -> dapat di peroleh melalui pintu dan jendela

– Tata Suara: dinding tidak bersifat kedap suara tetapi bersifat kedap suara tetapi dapat meminimalisir suara masuk dan keluar.

– Tata Udara: Buatan -> Kipas angin kecilAlami -> Dapat di peroleh melalui jendela dan pintu.

Page 9: Analisis Elemen Ruang Interior.pdf

Ruang Dapur

Page 10: Analisis Elemen Ruang Interior.pdf

Ruang pembentukRuang pembentuk

• Atap– Bahan baku coran seman 25cm dengan rangkaian besi

tulangan di dalamnya.

– Finising dengan acian, plamir dan cat tembok berwarna putih.berwarna putih.

– Kelebihan simpel dan tidak mudah terbakar.

– Kelemahan terkesan panas karena tidak tembus udara.

– Perawatan mudah dengan membersihkan dari kotoran atau di cat ulang.

– Terpasang lampu TL di tengahnya dengan daya 10 watt.

Page 11: Analisis Elemen Ruang Interior.pdf

• Dinding

– Bahan baku batu bata merah yang di tata zigzag yang di rekatkan dengan semen, lalu lapisan plesteran semen dan di finising dengan kramik berwarna merah dan merah muda ukuran 10x20cm. dan merah muda ukuran 10x20cm.

– Terkesan karakter yang bersih dan tidak mudah kotor.

– Kelebihan dinding yang di pasang kramik tidak tembus air dan sangat mudah cara pembersihanya dengan mengelapnya denag cairan kusus.

– Kekurangan jika tidak sering di bersihkan bisa terdapat jamur dan kotoran.

Page 12: Analisis Elemen Ruang Interior.pdf

• Lantai– Bahan baku coran semen di lapisi ubin kramik dengan pola dan

motif kotak-kotak berwarna merah darah yang bertekstur di setiap polanya.

– Cara pemasangan secara vertikal, ubin kramik yang berukuran 20x20cm di rendam terlebih dahulu lalu direkatkan dengan semen.20x20cm di rendam terlebih dahulu lalu direkatkan dengan semen.

– Perawatan mudah hanya dengan mengepel dengan cairan pembersih lantai.

– Karakter yang di timbulkan adalah tidak mudah kotor karena motif dan warna yang delap.

– Kelebihan : tidak licin, tahan lama.

– Kekurangan : harus sering di bersihkan karena rentan terhadap jamur dan kotoran.

Page 13: Analisis Elemen Ruang Interior.pdf

• Jendela– Bahan baku kayu kusen dan rangka daun

jendela, dan terdapat 6 kaca bening di setiap daun jendela.

– Finising dengan plamir dan cat kayu berwarna coklat.

Ruang penunjangRuang penunjang

– Finising dengan plamir dan cat kayu berwarna coklat.

– Kelebihan kapasitas intensitas cahata/udara masuk dan keluar sangat besar.

– Kekurangan kayu rawan terbakar

– Cara pembersihan sangat mudah dengan mengelap kotoran yang menempel

Page 14: Analisis Elemen Ruang Interior.pdf

• Pintu

– Bahan baku kayu dengan finising plituran coklat yang terkesan natural.

– Tekstur atau pola kayu yang alami di pertahankan.

– Kelemahan mudah terbakar, dan renta – Kelemahan mudah terbakar, dan renta terhadap srangga rayap.

– Kelebihan tahan lama, mudah di peroleh.

– Cara pemeliharaan sangat mudah hanya di bersihkan dari kotoran.

Page 15: Analisis Elemen Ruang Interior.pdf

Ruang Pengisi

• Lemari Es

• Lemari panjang sebagai

tempat alat dan bahan

masak

Ruang Pengkondisian

• Tata Cahaya:

Buatan > Lampu neon TL 10

watt.

Alami > Jendela dan pintu yang

langsung menghadap luar.• Rak piring

• Wastafel air

• Kompor dan gas

• Tempat mencuci piring

langsung menghadap luar.

• Tata suara: Tidak kedap suara.

• Tata Udara: Hanya dengan

jendela dan pintu yang langsung

menghadap ke luar.

Page 16: Analisis Elemen Ruang Interior.pdf

SEKIAN DAN TERIMAKASIHSEKIAN DAN TERIMAKASIH