15
Electronic Health Record (EHR)

EHR TUGAS PRESENTASI

Embed Size (px)

DESCRIPTION

presentasi

Citation preview

MEDICAL RECORD

EHRFungsi EHRSejarah Fungsi EHRGambaran EHRKomponen EHR2Pengertian EHRMenurut Health Information Management Systems Societys (HIMSS) EHR memiliki pengertian sebagai berikut :The Electronic Health Record (EHR) is a longitudinal electronic record of patient health information generated by one or more encounters in any care delivery setting. Included in this information are patient demographics, progress notes, problems, medications, vital signs, past medical history, immunizations, laboratory data, and radiology reports. The EHR automates and streamlines the clinician's workflow..

(Sumber : National Institutes of Health National Center for Research Resources, 2006 )

EHR adalah sebuah catatan elektronik kesehatan dari pasien yang dihasilkan dari pemeriksaan atau perawatan secara langsung maupun tidak langsung yaitu dengan rawat jalan. 3Informasi dalam EHR dan Fungsi EHR

Informasi yang terkandung didalam EHR berupa data demografi (hasil scan) dari pasien, tingkat kesembuhan dari pasien, masalah yang dihadapi, obat-obatan yang pernah diminum, riwayat kesehatan sebelumnya, imunisasi, data laboratorium, dan laporan radiologi.

EHR memiliki fungsi untuk mengotomatisasi dan mempercepat alur kerja klinis dari sebuah pemeriksaan. EHR memiliki kemampuan untuk menghasilkan catatan lengkap tentang pemeriksaan klinis dari pasien, Mengolah data perawatan secara langsung (rawat inap) ataupun tidak langsung (rawat jalan) melalui sebuah sistem interface, termasuk pula pendukung keputusan, manajemen mutu dan sebuah pelaporan.

4Sejarah EHREHR petama kali ditemukan oleh Hippocrates pada abad ke-5 SM, dengan tujuan :Membuat catatan medis secara akurat yang mencerminkan riwayat penyakit pasien.Membuat catatan medis yang dapat menunjukan penyebab dari sebuah penyakit.

Sistem sebelum EHR

(Sumber : National Institutes of Health National Center for Research Resources, 2006 )EHR dapat dibuat dari seluruh bagian penerimaan pasien dari sebuah departemen, seperti radiologi, farmasi, ataupun sebagai hasil sebuah administrasi. Beberapa sistem AMC (Academic Medical Center) juga memungkinkan pengambilan data elektronik lainya, seperti pada fisiologis (elektrokardiografi) memerlukan catatan keperawatan, hasil periksa dokter dll. Namun disatu sisi catatan elektronik ini masih belum terintegrasi, data masih disimpan pada tempat penyimpanan masing-masing, data dari seorang pasien diolah dan diidentifikasi secara pribadi. Sehingga bagian departemen lain tidak dapat mengambil data yang diperlukan.

Masing-masing departemen menggunakan standar mereka masing-masing seperti struktur datanya dalam mengelola data misalnya identifikasi pasien dan identifikasi pengguna dan tidak ada data akses yang terintegrasi dalam dalam data penyimpanan. Dalam masalah ini seorang pengguna klinis harus membuka serangkaian aplikasi, login, dan kemudian mencari data pasien untuk melihat secara lengkap. Dalam prakteknya yang sering terjadi adalah data elektrik akan dicetak dan dimasukan ke dalam catatan kertas untuk keperluan rawat inap pasien. Jika hasil baru tersedia secara elektronik data lama dapat diperbaiki atau tanda baru daapt ditambah, tetapi di unit dokter mungkin tidak diberitahu kecuali mereka masuk ke dalam sistem pendukung.6Gambaran EHR

(Sumber : National Institutes of Health National Center for Research Resources, 2006 )Artikan bahasa inggris pada penjelsan gambar (kebalikan dari gambar sebelumnya)7Komponen Kunci dari EHR

Sistem AdministrasiPada sistem ini terdapat data seperti nama pasien ,data demografi, keluarga terdekat pasien, informasi pekerjaan, keluhan utama, jawaban dari pasien dll.Terdapat kode unik sebagai identifikasi pasien, biasanya dalam bentuk urutan numerik atau alfanumerik yang dijadikan link ke sumua pengamatan klinis yang ada, untuk tes, prosedur penanganan, keluhan pasien, evaluasi dan diagnose kepada pasien. Pengenal ini sering disebut nomer rekam medis atau master patient index (MPI).

Sistem LaboratoriumSistem laboratorium umumnya adalah sistem mandiri yang dihubungkan ke EHR. Biasanya ada laboratory information systems (LIS) yang digunakan sebagai penghubung untuk mengintegrasikan perintah, hasil pemeriksaan lab, jadwal pemeriksaan, tagihan, dan informasi administrasi lainnya.

Sistem RadiologiRadiology information systems (RIS) merupakan sistem yang digunakan oleh bagian radiologi menggunakan secara bersama terkait data radiologi pasien (misalnya orders, interpretasi, informasi identifikasi pasien) dan gambar. RIS mencakup patient tracking, penjadwalan, pelaporan hasil, dan fungsi gambar yang dihasilkan

Sistem FarmasiSistem farmasi sangatlah penting untuk terintegrasi dengan EHR, karena pada sistem ini akan diolah data terkait resep dokter.

Dokumentasi klinisSistem dokumentasi klinis elektrik meningkatkan kegunaan EHR dengan menyediakan catatan klinis elektrik, kajian seorang pasien, dan laporan klinis seperti medication administration records (MAR).

Computerized physician order entry (CPOE)Computerized physician order entry (CPOE) memungkinkan penyedia klinis untuk melakukan pemesanan secara elrektronik dengan layanan laboratorium, farmasi, dan radiologi. Sistem CPOE menamarkan berbagai fungsi seperti kemampuan farmasi untuk meminta sendiri kesistem yang canggih terkait kelengkapan dari pesanan yang dilakukan.

8Komponen Kunci dari EHRContoh dokumentasi klinis misalnya :Catatan Dokter dan perawatFlow Sheets (daftar masalah/penyakit, MAR, input dan output) Ringkasan catatan medisRiwayat hidupRekam medis dan dokumentasi perjanjianChart deficiency trackingManajemen pengelolaanCatatan peri-operatifJanji persetujian

Keuntungan EHRPerbedaan EMR dengan EHREMREHRCatatan hukum CDO (penyedia layanan klinis)Bagian dari informasi untuk CDO, EHR berisikan pemeriksaan yang pernah dilakukan pasienDimiliki oleh CDODimiliki oleh pasienSistem untuk rumah sakit, sistem kesehatan, ataupun klinikDapat mengakses beberapa informasi pasien melalui database namun tidak interaktifMenyediakan akses secara interaktif kepada pasien, serta kemampuan pasien untuk menambahkan informasiTidak mengandung informasi pertemuan/pemeriksaan CDO lainnyaTerhubung dengan NHIN (National Health Information Network)(sumber : 2006, HIMSS Analytics)

11Aplikasi & TeknologiPersentasi Aplikasi EHR Kareo13Contoh Teknologi EHRDaftar PustakaDave Garets, M. D. (2006). Electronic Medical Records vs. Electronic Health Records:. Chicago: HIMSS Analytics, LLC.

McLean. (2006). Electronic Health Records Overview. Virginia : The MITRE Corporation.

15