36
Jumat, 19 Agustus 2016

Jumat, 19 Agustus 2016 - bpiw.pu.go.idbpiw.pu.go.id/uploads/publication/attachment/2016_Agustus_19_Jumat.pdf · Jakarta-Cikampek Dibenahi PT. Jasa Marga Cabang Jakarta-Cikampek terus

  • Upload
    lyduong

  • View
    222

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Jumat, 19 Agustus 2016

KATA PENGANTAR

Klipping Media Massa adalah kumpulan guntingan berita yang kami sajikan secara rutin. Guntingan berita

ini kami seleksi dari berita yang muncul di media cetak. Adapun tema berita yang kami pilih adalah berita

yang berkaitan dengan organisasi dan substansi Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah dan yang

berkaitan dengannya.

Kami berharap klipping ini bermanfaat untuk monitoring media BPIW.

Hormat kami

Tim penyusun

DAFTAR ISI

No Media Tanggal News Title Resume

1 Media (Indonesia (halaman 23)

Jumat, 19 Agustus 2016

Kampung Tanpa Matahari di Tengah Ibukota

Perkampungan yang terlalu padat, apalagi dengan ruang untuk bersosialisasi yang kurang, menyebabkan rentan terjadi gesekan. Masalah sepele pun bisa memicu pertengkaran yang tidak jarang berujung pada tawuran

2 Tempo (halaman 4)

Jumat, 19 Agustus 2016

Penyisiran Anggaran Pemerintah Jadi Prioritas

Menteri keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan penyisiran belanja pemerintah bakal menjadi tindakan prioritas untuk menyehatkan kondisi fiscal tahun depan

3 Tempo (halaman 4)

Jumat, 19 Agustus 2016

PEngusaha Andalkan Sektor Infrastruktur

Pengusaha Otomotif mengandalkan proyek infrastruktur untuk menggenjot penjualan kendaraan bermotor

4 Tempo (halaman 18)

Jumat, 19 Agustus 2016

Proyek Jalan Tol Manado-Bitung: Jasa Marga Talangi Pembebasan Lahan

PT. Jasa Marga Manado-Bitung mengalokasikan Rp. 816 miliar untuk menalangi biaya pembebasan lahan

5 Republika (halaman 22)

Jumat, 19 Agustus 2016

Infrastruktur Tol Jakarta-Cikampek Dibenahi

PT. Jasa Marga Cabang Jakarta-Cikampek terus melakukan pembenahansarana dan prasarana untuk memperlancar arus lalu lintas kendaraan

6 Bisnis Indonesia (halaman 7)

Jumat, 19 Agustus 2016

Pengadaan Lahan 2017: LMAN Ajukan Rp. 21, 65 Triliun

Lembaga Manajeman Aset Negara mengajukan kebutuhan anggaran sekitar Rp. 21,65 triliun untuk membiayai pengadaan lahan proyek-proyek strategis masional di sector jalan tol, bendungan, pelabuhan, dan ketenagalistrikan

7 Bisnis Indonesia (halaman 7)

Jumat, 19 Agustus 2016

Pembangunan trans papua dikebut

Presiden Joko Widodo menjanjikan jalan trans papua ruas Wamena-Agat-Nduga bisa tembus pada tahun ini sehinga dapat menekan harga sejumlah bahan kebutuhan di lokasi terpencil itu

8 Bisnis Indonesia (halaman 7)

Jumat, 19 Agustus 2016

Jembatan teluk Kendari Dibangun

PEmerintah akan melakukan pemancangan tiang perdana jembatan teluk kendari sepanjang 474 meter dengan bentang utama sepanjang 200 meter di Sulawesi tenggara

9 Bisnis Indonesia (halaman 9)

Jumat, 19 Agustus 2016

Bandara Samarinda Baru: Kaltim akan Terkoneksi denfan internasional

Pemprov Kalimantan Timur menargetkan pada awal 2017, Bandara Samarinda Baru (BSB)dapat beroperasi dan menggantikan Bandara Temindung yang berada di tengah kota

10 Bisnis Indonesia (halaman 9)

Jumat, 19 Agustus 2016

Kawasan Terpadu Aerocity: PTDI Pindah ke Kertajati

PT. Dirgantara Indonesia berencana memindahkan pabrik pesawat terbang dari Bandung ke kawasan aerocity Kertajati, majalengka, jawa barat

11 Bisnis Indonesia (halaman 14)

Jumat, 19 Agustus 2016

Proyek Jalan Tol: JSMR Naikkan Biaya Investasi

Korporasi pengelola jalan tol milik negara, PT. Jasa Marga Tbk, meningkatkan perkiraan biaya investasi ruas tol baru sebesar Rp. 20,98 triluiun menjadi Rp. 74,43 triliun dari posisi sebelumnya Rp. 53,45 triliun

12 Bisnis Indonesia (halaman 27)

Jumat, 19 Agustus 2016

Pemda Disarankan Siapkan Lahan Rusunawa

Pemda di kawasan penyangga yang dilintasi jalur kereta api disarankan agar menyiapkan lahan untuk pembangunan rusun sederhana sewa yang berdekatan dengan stasiun kereta api

13 Bisnis Indonesia (halaman 28)

Jumat, 19 Agustus 2016

Megaproyek Perkeretaapian: Kemenhub Perbarui Izin Abangun KA Cepat

Kemenhub segera memperbaharui izin pembangunan kereta api cepat Jakarta-Bandung sepanjang 14,23 km menyusul kelengkapan dokumen dari PT Kereta Cepat Indonesia-China

14 Media Indonesia (halaman 17)

Jumat, 19 Agustus 2016

Kota Paling Layak huni Melbourne kembali menjadi kota paling layak huni di dunia untuk ke enam kalinya. Sementara

itu, Damaskus menjadi kota paling tidak layak huni tahun ini

15 Media Indonesia (halaman 17)

Jumat, 19 Agustus 2016

Swasta Diberi Ruang Lebih

Bank Dunia menilai Indonesia perlu memberikan sinyal konsistensi kebijakan reformasi ekonomi untuk menarik minat investor

16 Media Indonesia (halaman 18)

Jumat, 19 Agustus 2016

Kualitas Rumah Bersubsidi Rendah

Rendahnya harga jual ditengarai menyebabkan adanya penurunan kualitas rumah bersubsidi

17 Media Indonesia (halaman 18)

Jumat, 19 Agustus 2016

Hunian Berimbang Harus Ada di Maja

Pengembang diimbau membangun hunian berimbang di Kota Baru Maja

18 Kompas (Halaman, 3)

Jumat, 19 Agustus 2016

Dugaan Suap Anggota Komisi V Disebut Ikut Atur Program Aspirasi

19 Kompas (Halaman, 9)

Jumat, 19 Agustus 2016

Melbourne Ternyaman

Kota Melbourne ditetapkan sebagai kota paling nyaman sedunia tahun 2016 oleh The Economiist Intelligence Unit

20 Kompas (Halaman, 9)

Jumat, 19 Agustus 2016

Peringkat Kota Ternyaman

Peringkat dari 140 Negara

21 Kompas (Halaman, 10)

Jumat, 19 Agustus 2016

Daerah didorong Kembangkan Agenda

Kementerian Pariwisata mendorong setiap daerah untuk mengembangkan kalender agenda kegiatan pariwisata

22 Kompas (Halaman, 23)

Jumat, 19 Agustus 2016

Pariwisata untuk Semua

Kabupaten Sleman, DI Yogyakarta punya beragam daua tarik wisata

23 Kompas (Halaman, 24)

Jumat, 19 Agustus 2016

Pagar Dibongkar, Trotoar Diperlebar

Pemrov DKI Jakarta berencana memperlebar trotoar di Jalan MH Thamrin danJalan Sudirman

24 Investor Daily (Halaman, 6)

Jumat, 19 Agustus 2016

Waskita Toll Roal Jajaki Kerja Sama dengan Taspen

PT Waskita Toll Road (WTR) tengah menjajaki perluang kerjasama dengan Taspen

25 Investor Daily (Halaman, 6)

Jumat, 19 Agustus 2016

Palembang Jadi Percontohan Jalur KA Ringan

Palembang akan menjadi percontohan bagi daerah lain dalam pembangunan kereta api ringan (LRT)

26 Investor Daily (Halaman, 21)

Jumat, 19 Agustus 2016

Bappenas: Keseimbangan Primer Bisa Didorong Menjadi Surplus

Kepala Bappenas, Bambang Brojonegoro mengatakan, defisit keseimbangan primer dalam APBN mulai memburuk sejak 2012

27 Investor Daily (Halaman, 21)

Jumat, 19 Agustus 2016

Rini: Penetapan Holding BUMN Perlu Waktu Panjang

Rencana penetapan Peraturan Pemerintah (PP) dalam rangka pembentukan holding BUMN di enam sektor perlu waktu

28 Investor Daily (Halaman, 21)

Jumat, 19 Agustus 2016

Dunia Usaha Minta Proses Tender Proyek Non-APBN Dipercepat

Kalangan Dunia usaha menghendekai percepatan proses tender proyek-proyek pembangunan infrastruktur

29 Bisnis Indonesia (Halaman, 1)

Jumat, 19 Agustus 2016

Berburu Cuan Pengunjung Tahun

Saham Sektor Consumer goods dan infrastuktur diproyeksi memberi cuan tinggi pada sisa tahun ini seiring dengan prospek positif program amnesti pajak dan laju ekonomi domestik

30 Bisnis Indonesia (Halaman, 4)

Jumat, 19 Agustus 2016

Proyek Non-APBN Perlu Perhatian Khusus

Komite Ekonomi dan Industri Nasional meminta pemerintah untuk menggelar “Karpet Merah” bagi investor asing yang ingin membiayai proyek pembangunan non-APBN

31 Bisnis Indonesia (Halaman, 5)

Jumat, 19 Agustus 2016

LMAN Ajukan Rp 21,65 Triliun

Lembaga manajemen aset negara mengajukan kebutuhan anggaran 2017 Rp 21,65 Triliun untuk pembiayaan pengadaan lahan, proyek strategis nasional dan jalan tol

Judul Kampung Tanpa Matahari di Tengah Ibukota Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Media (Indonesia (halaman 23)

Resume Perkampungan yang terlalu padat, apalagi dengan ruang untuk bersosialisasi yang kurang, menyebabkan rentan terjadi gesekan. Masalah sepele pun bisa memicu pertengkaran yang tidak jarang berujung pada tawuran

Judul Penyisiran Anggaran Pemerintah Jadi Prioritas Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Tempo (halaman 4)

Resume Menteri keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan penyisiran belanja pemerintah bakal menjadi tindakan prioritas untuk menyehatkan kondisi fiscal tahun depan

Judul Pengusaha Andalkan Sektor Infrastruktur Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Tempo (halaman 4)

Resume Pengusaha Otomotif mengandalkan proyek infrastruktur untuk menggenjot penjualan kendaraan bermotor

Judul Proyek Jalan Tol Manado-Bitung: Jasa Marga Talangi Pembebasan Lahan

Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Tempo (halaman 18)

Resume PT. Jasa Marga Manado-Bitung mengalokasikan Rp. 816 miliar untuk menalangi biaya pembebasan lahan

Judul Infrastruktur Tol Jakarta-Cikampek Dibenahi Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Republika (halaman 22)

Resume PT. Jasa Marga Cabang Jakarta-Cikampek terus melakukan pembenahansarana dan prasarana untuk memperlancar arus lalu lintas kendaraan

Judul Pengadaan Lahan 2017: LMAN Ajukan Rp. 21, 65 Triliun

Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Bisnis Indonesia (halaman 7)

Resume Lembaga Manajeman Aset Negara mengajukan kebutuhan anggaran sekitar Rp. 21,65 triliun untuk membiayai pengadaan lahan proyek-proyek strategis masional di sector jalan tol, bendungan, pelabuhan, dan ketenagalistrikan

Judul Pembangunan trans papua dikebut Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Bisnis Indonesia (halaman 7)

Resume Presiden Joko Widodo menjanjikan jalan trans papua ruas Wamena-Agat-Nduga bisa tembus pada tahun ini sehinga dapat menekan harga sejumlah bahan kebutuhan di lokasi terpencil itu

Judul Jembatan teluk Kendari Dibangun Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Bisnis Indonesia (halaman 7)

Resume Pemerintah akan melakukan pemancangan tiang perdana jembatan teluk kendari sepanjang 474 meter dengan bentang utama sepanjang 200 meter di Sulawesi tenggara

Judul Bandara Samarinda Baru: Kaltim akan Terkoneksi denfan internasional

Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Bisnis Indonesia (halaman 9)

Resume Pemprov Kalimantan Timur menargetkan pada awal 2017, Bandara Samarinda Baru (BSB)dapat beroperasi dan menggantikan Bandara Temindung yang berada di tengah kota

Judul Kawasan Terpadu Aerocity: PTDI Pindah ke Kertajati

Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Bisnis Indonesia (halaman 9)

Resume PT. Dirgantara Indonesia berencana memindahkan pabrik pesawat terbang dari Bandung ke kawasan aerocity Kertajati, majalengka, jawa barat

Judul Proyek Jalan Tol: JSMR Naikkan Biaya Investasi Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Bisnis Indonesia (halaman 14)

Resume Korporasi pengelola jalan tol milik negara, PT. Jasa Marga Tbk, meningkatkan perkiraan biaya investasi ruas tol baru sebesar Rp. 20,98 triluiun menjadi Rp. 74,43 triliun dari posisi sebelumnya Rp. 53,45 triliun

Judul Pemda Disarankan Siapkan Lahan Rusunawa Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Bisnis Indonesia (halaman 27)

Resume Pemda di kawasan penyangga yang dilintasi jalur kereta api disarankan agar menyiapkan lahan untuk pembangunan rusun sederhana sewa yang berdekatan dengan stasiun kereta api

Judul Megaproyek Perkeretaapian: Kemenhub Perbarui Izin Abangun KA Cepat

Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Bisnis Indonesia (halaman 28)

Resume Kemenhub segera memperbaharui izin pembangunan kereta api cepat Jakarta-Bandung sepanjang 14,23 km menyusul kelengkapan dokumen dari PT Kereta Cepat Indonesia-China

Judul Kota Paling Layak huni Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Media Indonesia (halaman 17)

Resume Melbourne kembali menjadi kota paling layak huni di dunia untuk ke enam kalinya. Sementara itu, Damaskus menjadi kota paling tidak layak huni tahun ini

Judul Swasta Diberi Ruang Lebih Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Media Indonesia (halaman 17)

Resume Bank Dunia menilai Indonesia perlu memberikan sinyal konsistensi kebijakan reformasi ekonomi untuk menarik minat investor

Judul Kualitas Rumah Bersubsidi Rendah Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Media Indonesia (halaman 18)

Resume Rendahnya harga jual ditengarai menyebabkan adanya penurunan kualitas rumah bersubsidi

Judul Hunian Berimbang Harus Ada di Maja Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Media Indonesia (halaman 18)

Resume Pengembang diimbau membangun hunian berimbang di Kota Baru Maja

Judul Dugaan Suap Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Kompas (Halaman, 3)

Resume Anggota Komisi V Disebut Ikut Atur Program Aspirasi

Judul Melbourne Ternyaman Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Kompas (Halaman, 9)

Resume Kota Melbourne ditetapkan sebagai kota paling nyaman sedunia tahun 2016 oleh The Economiist Intelligence Unit

Judul Peringkat Kota Ternyaman Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Kompas (Halaman, 9)

Resume Peringkat dari 140 Negara

Judul Daerah Didorong Kembangkan Agenda Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Kompas (Halaman, 10)

Resume Kementerian Pariwisata mendorong setiap daerah untuk mengembangkan kalender agenda kegiatan pariwisata

Judul Pariwisata untuk Semua Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Kompas (Halaman, 23)

Resume Kabupaten Sleman, DI Yogyakarta punya beragam daua tarik wisata

Judul Pagar Dibongkar, Trotoar Diperlebar Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Kompas (Halaman, 24)

Resume Pemrov DKI Jakarta berencana memperlebar trotoar di Jalan MH Thamrin danJalan Sudirman

Judul Waskita Toll Roal Jajaki Kerja Sama dengan Taspen Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Investor Daily (Halaman, 6)

Resume PT Waskita Toll Road (WTR) tengah menjajaki perluang kerjasama dengan Taspen

Judul Palembang Jadi Percontohan Jalur KA Ringan Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Investor Daily (Halaman, 6)

Resume Palembang akan menjadi percontohan bagi daerah lain dalam pembangunan kereta api ringan (LRT)

Judul Bappenas: Keseimbangan Primer Bisa Didorong Menjadi Surplus

Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Investor Daily (Halaman, 21)

Resume Kepala Bappenas, Bambang Brojonegoro mengatakan, defisit keseimbangan primer dalam APBN mulai memburuk sejak 2012

Judul Rini: Penetapan Holding BUMN Perlu Waktu Panjang

Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Investor Daily (Halaman, 21)

Resume Rencana penetapan Peraturan Pemerintah (PP) dalam rangka pembentukan holding BUMN di enam sektor perlu waktu

Judul Dunia Usaha Minta Proses Tender Proyek Non-APBN Dipercepat

Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Investor Daily (Halaman, 21)

Resume Kalangan Dunia usaha menghendekai percepatan proses tender proyek-proyek pembangunan infrastruktur

Judul Berburu Cuan Pengunjung Tahun Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Bisnis Indonesia (Halaman, 1)

Resume Saham Sektor Consumer goods dan infrastuktur diproyeksi memberi cuan tinggi pada sisa tahun ini seiring dengan prospek positif program amnesti pajak dan laju ekonomi domestik

Judul Proyek Non-APBN Perlu Perhatian Khusus Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Bisnis Indonesia (Halaman, 4)

Resume Komite Ekonomi dan Industri Nasional meminta pemerintah untuk menggelar “Karpet Merah” bagi investor asing yang ingin membiayai proyek pembangunan non-APBN

Judul LMAN Ajukan Rp 21,65 Triliun Tanggal Jumat, 19 Agustus 2016

Media Bisnis Indonesia (Halaman, 5)

Resume Lembaga manajemen aset negara mengajukan kebutuhan anggaran 2017 Rp 21,65 Triliun untuk pembiayaan pengadaan lahan, proyek strategis nasional dan jalan tol