6
BAB I PENDAHULUAN 1.1Maksud 1.1.1 Mengenal aplikasi Arc Gis 9.3 1.1.2 Menggunakan aplikasi Arc Gis 9.3 untuk pembuatan peta dan manipulasi peta 1.1.3 Membuat pola kontur, pola jalan dan sungai dengan aplikasi Arc Gis 9.3 1.1.4 Membuat peta tata guna lahan dan peta geomorfologi daerah yang ditentukan dengan aplikasi Arc Gis 9.3. 1.2Tujuan 1.2.1 Dapat mengoperasikan aplikasi Arc Gis 9.3 1.2.2 Dapat menggunakan aplikasi Arc Gis 9.3 untuk pembuatan peta dan manipulasi peta 1.2.3 Dapat membuat pola kontur, pola jalan dan sungai dengan menggunakan aplikasi Arc Gis 9.3 1.2.4 Dapat membuat peta tata guna lahan dan peta geomorfologi daerah yang ditentukan dengan aplikasi Arc Gis 9.3.

manipulasi peta dengan arc gis 9.3

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: manipulasi peta dengan arc gis 9.3

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Maksud1.1.1 Mengenal aplikasi Arc Gis 9.3

1.1.2 Menggunakan aplikasi Arc Gis 9.3 untuk pembuatan peta dan manipulasi

peta

1.1.3 Membuat pola kontur, pola jalan dan sungai dengan aplikasi Arc Gis 9.3

1.1.4 Membuat peta tata guna lahan dan peta geomorfologi daerah yang

ditentukan dengan aplikasi Arc Gis 9.3.

1.2 Tujuan1.2.1 Dapat mengoperasikan aplikasi Arc Gis 9.3

1.2.2 Dapat menggunakan aplikasi Arc Gis 9.3 untuk pembuatan peta dan

manipulasi peta

1.2.3 Dapat membuat pola kontur, pola jalan dan sungai dengan menggunakan

aplikasi Arc Gis 9.3

1.2.4 Dapat membuat peta tata guna lahan dan peta geomorfologi daerah yang

ditentukan dengan aplikasi Arc Gis 9.3.

Page 2: manipulasi peta dengan arc gis 9.3

BAB II

PENGOLAHAN DATA

2.1 Cara Kerja Pembuatan Peta Geomorfologi

1. Buka aplikasi Arc Gis, lalu lakukan input peta dan lakukan digitasi dan georeferensi.

Page 3: manipulasi peta dengan arc gis 9.3

2. Buat tema baru berupa daerah pemetaan, dengan klik ikon enhance create shape file ubah menjadi Polygon simpan dan beri nama OK. Lakukan delineasi.

3. Buat tema baru dengan nama Konturcara yang sama dilakukan seperti membuat delineasi daerah pemetaan. Klik ikon enhance create shape file ubah menjadi Polyline siampan dan beri nama OK. Lakukan delineasi.

4. Buat tema baru dengan nama jalan dan buat juga pola sungai, cara sama dengan membuat pola kontur. Lakukan delineasi

5. Buat delineasi bentuk lahannya, dikarenakan pola sungai yang mana anak sungai dan induk sungai cenderung tegak lurus, diperkirakan daerah bersangkutan adalah daerah dengan bentuk lahan struktural.

Page 4: manipulasi peta dengan arc gis 9.3

6. Buat layoutnya sebagaimana berikut:

Page 5: manipulasi peta dengan arc gis 9.3

BAB III

HASIL PETA

3.1 Peta Tata Guna Lahan

3.2 Peta Geomorfologi