16

MASALAHMENYUSUITIDAKEFEKTIFrepository.stikespantiwaluya.ac.id/506/3/STIKES PW_Celsa Fernande… · gramBP48cmtakcacat,apgar score 7/9. Saat pengkajian kondisi umum bayi sehat,gerakan

  • Upload
    others

  • View
    0

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: MASALAHMENYUSUITIDAKEFEKTIFrepository.stikespantiwaluya.ac.id/506/3/STIKES PW_Celsa Fernande… · gramBP48cmtakcacat,apgar score 7/9. Saat pengkajian kondisi umum bayi sehat,gerakan
Page 2: MASALAHMENYUSUITIDAKEFEKTIFrepository.stikespantiwaluya.ac.id/506/3/STIKES PW_Celsa Fernande… · gramBP48cmtakcacat,apgar score 7/9. Saat pengkajian kondisi umum bayi sehat,gerakan

MASALAHMENYUSUI TIDAK EFEKTIFPADA POST PARTUM PRIMI PARA DI RUMAH SAKIT PANTI

WALUYA SAWAHANMALANG

Cabral, Celsa Fernandes, Oda Debora, Felisitas A Sri SProgram Studi D-III Keperawatan Program RPL

STIKes Panti Waluya Malang

[email protected]

ABSTRAK Masa Post Partum merupakan penyembuhan alat-alatreproduksi kembali sepertisebelum hamil. Salah satu tugas ibu pada masaPost Partum adalah menyusui. Saat menyusuiapabila proses pengeluaranASI terhambat, maka timbul ketidakefektifan dalam proses menyusui.Penelitian ini bertujuan untuk melaksanakan Studi Kasus pada Ibu PostPartum Primipara dengan Masalah Menyusui Tidak Efektif. Penelitianini dilaksanakan padabulan Maret- Juli 2020 dengan desain penelitianStudi Kasus. Pada penelitian ini yang menjadi responden adalah kliendengan masalah menyusui tidak efektif yang mengalami pembengkakkanpayudara dan kondisi puting datar dan puting masuk sertaketidakadekuatan suplai ASI. Dan faktor lain yang juga menyebabkanadalah kurang pengetahuan ibu tentang pentingnya ASI, teknik menyusuiyang benar serta manfaat ASI pada ibu dan bayi. Hasil dari penelitian iniadalah masalah menyusui tidak efektif pada klien teratasi pada hari ke 3.Hal ini ditandai dengan klien tidak mengalami pembengkakkan payudara,klien merasa puas setelah menyusui, dan bayi tidak rewel. Melaluipemberian kompres hangat, pijat laktasi, dan konsumsi sari kacang hijauserta tindakan kolaborasi dengan dokter diharapkan dapat mengurangiresiko ketidakefektifan pemberian ASI.

Kata kunci: Ibu Post Partum, ASI, Menyusui Tidak Efektif

ABSTRACT The Post Partum period is reproductive organs functionhealing back to before pregnancy condition. Breastfeeding is one of manyduties of mother Post Partum. When the process of breastfeeding isdelayed, then the risk of ineffectiveness of breastfeeding process willhappen. This study aims to implement Nursing Care In Post PartumPerimipara Mother With Ineffectiveness Breastfeeding Risk. This studytime is in. March - April 2020 by using case study method. Therespondent is a client with Ineffective Breastfeeding Risk in which clienthad breast swelling and her nipple condition is too big and also theunavalaible breastfeeding supply. The other factor is the unknownexperience about the benefit of breastfeeding, the right breastfeedingtechnique and the benefit for mom and baby. The results of this study are

Page 3: MASALAHMENYUSUITIDAKEFEKTIFrepository.stikespantiwaluya.ac.id/506/3/STIKES PW_Celsa Fernande… · gramBP48cmtakcacat,apgar score 7/9. Saat pengkajian kondisi umum bayi sehat,gerakan

Ineffective Breastfeeding Risk problem on the client resolved within 3days. This is characterized by the client does not experience breastengorgement, the client is satisfied after breastfeeding, and the baby isnot fussy. By applying leaf cab compresses, oxytocin massage, andconsumption of green beans and also followed by collaboration withdoctor could be reducing the ineffectiveness breastfeeding risk.

Keywords: Mother Post Partum Primipara, Breast milk, IneffectivenessBreastfeeding

PENDAHULUAN

Enam minggu masa post partum

merupakan periode emas bagi

seorang ibu dan bayi untuk

menjalin kasih sayang melalui

pemberian ASI. Akan tetapi, dalam

kondisi ini tidak semua ibu post

partum memiliki kesempatan

menyusui bayinya secara efektif

terutama pada post partum

primipara. Hal ini disebabkan

karena faktor ibu dan faktor bayi.

Salah satu faktor yang

meyebabkan asalah

Ketidakefektifan dalam menyusui

adalah Ketidakadekuatan Suplai

(Marmi, 2012 ).

Berdasarkan data (WHO) (dikutip

dalam Majalah Kartini, 2016)

rata - rata angka pemberian ASI

Eksklusif di dunia masih berkisar

38%. Di Indonesia tahun 2017

sebesar 61,33%, dan pada tahun

2018 mengalami penurunan yang

signifikan yaitu sebesar 37,3%

(Kemenkes RI tahun 2017). Di

propinsi Jawa Timur pada tahun

2018 sebesar 40,05% (Riskesdas

tahun 2018). Data pada Rumah

Sakit Panti Waluya Malang

periode Januari sampai Desember

2019 mencatat dari jumlah 295 ibu

post partum terdapat 187

diantaranya yaitu 63,39% yang

Page 4: MASALAHMENYUSUITIDAKEFEKTIFrepository.stikespantiwaluya.ac.id/506/3/STIKES PW_Celsa Fernande… · gramBP48cmtakcacat,apgar score 7/9. Saat pengkajian kondisi umum bayi sehat,gerakan

tidak dapat menyusui secara

efektif (LKTML RS Panti Waluya

Malang, 2019).

Penulis menemukan fenomena

di Ruang Agnes Paviliun RS

Panti Waluya Malang, periode

Maret sampai April 2020 pada

saat praktek keperawatan,

bahwa post partum primipara

antara usia 20 sampai 35 tahun

sebanyak 22 orang (38,59%)

dari jumlah keseluruhan post

partum yaitu 57 orang pasien

yang tidak menyusui bayinya

dengan efektif sebanyak 16 ibu,

yaitu 72,72% orang dari jumlah

ibu post partum primipara. Hal

ini disebabkan oleh berbagai

faktor. Di antaranya 1 klien post

partum primipara tidak

memberikan ASI pada bayinya

secara efektif disebabkan karena

ketidakadekuatan suplai ASI.

METODE PENELITIAN

Metode penelitian ini adalah

deskritif,eksplanatori, jenis

penelitian kualitatif, dengan

bentuk dan pendekatan

penelitian studi kasus.

Penelitian ini dilakukan di

ruang Agnes Paviliun Rumah

Sakit Panti Waluya Sawahan

Malang. Waktu yang digunakan

untuk melakukan penelitian

yaitu pada bulan Maret 2020

sampai bulan Juli 2020.

Subyek dalam penelitian ini

adalah klien Post Partum

Primipara usia 20 tahun dengan

Menyusui Tidak Efektif pada

bayinya. Penelitian ini

menggunakan data primer yaitu

data yang diperoleh langsung

dari subyekt penelitian. Pada

Studi Kasus ini data di

kumpulkan melalui wawancara,

Page 5: MASALAHMENYUSUITIDAKEFEKTIFrepository.stikespantiwaluya.ac.id/506/3/STIKES PW_Celsa Fernande… · gramBP48cmtakcacat,apgar score 7/9. Saat pengkajian kondisi umum bayi sehat,gerakan

observasi dan pemeriksaan fisik

serta studi dokumen secara

langsung pada ibu post partum

yang belum dapat menyusui

bayinya secara efektif. Bayi

baru lahir berjenis kelamin

perempuan lahir secara SC.

HASIL DAN PEMBAHASAN

Berdasarkan pengakajian data 1

klien post partum primipara

dengan masalah menyusui tidak

efektif usia 29 tahun,latar

belakang pendidikan S1,

pekerjaan IRT,bergama Katolik,

suku Tionghoa- Indonesia.

Klien melahirkan anak

pertamanya secara SC dengan

indikasi Hight Myopi di Rumah

Sakit Panti Waluya Sawahan

Malang pada tanggal 09 juli

2020 pukul 09.20 WIB. Bayi

baru lahir berjenis kelamin

perempuan dengan BBL 2785

gram BP 48 cm tak cacat, apgar

score 7/9. Saat pengkajian

kondisi umum bayi

sehat,gerakan aktif,tangis

kuat,tidak hipotermia,tidak

cianosis,bayi sedang di susui

ibunya. Saat Pengkajian kondisi

umum cukup,kesadaran

comoposmetis,GCS 4/5/6.

Klien tampak 6 jam post

SC,sednag berbaring di tempat

tidur dengan terpasang cairan

infus Tuto ops 500cc + 1 ampul

syntosinon berjalan 30

tetes/menit, terpasang urine

catheter dengan produksi urin

1300cc. Klien tampak mulia

mobilisasi bertahap dengan

mengerakan kedua kaki dan

miring kiri dan ke kanan. Tanda

tanda vital klien normal, ASI

keluar sedikit, klien mulai

Page 6: MASALAHMENYUSUITIDAKEFEKTIFrepository.stikespantiwaluya.ac.id/506/3/STIKES PW_Celsa Fernande… · gramBP48cmtakcacat,apgar score 7/9. Saat pengkajian kondisi umum bayi sehat,gerakan

menysui bayinya. Saat

pengkajian klien tampak sedang

menyusui bayinya, klien

tampak bingung karena

produksi ASI keluar sedikit.

Klien rencana akan menyusui

akan memberikan ASI secara

Eksklusif pada bayinya sampai

dengan 6 bulan dan dilanjutkan

sampai dengan usia 2 tahun. Ibu

dalam keadaan sehat dan tidak

memiliki riwayat penyakit yang

dapat mempengaruhi proses

pemberian ASI kepada bayinya.

Ibu selalu konsumsi makanan

yang bergizi, sehari 3 kali,

setiap makan ibu

mengkonsumsi sayuran dan

minum air putih + 8 gelas per

hari. Berdasarkan pengkajian

hari pertama klien mengatakan

belum dapat menyusui bayinya

secara efektif karena

ketidakadekuatan suplai ASI.

Masalah lain yang muncul

adalah karena kurang

pengetahuan ibu tentang teknik

menyusui yang benar. Motivasi

dari suami, dan orang tua

membuat klien begitu semangat

ingin menyusui bayinya secara

efektik dan akan memberikan

ASI secara Eksklusif pada

bayinya di lanjutkan sempai

dengan usia 2 tahun.

Berdasarkan data pengkajian di

dapatkan hasil kedua payudara

anatar kiri dan kanan simetris,

puting susu menonjol normal,

puting tidak lecet, areola

hiperpigmentasi, tidak ada nyeri

tekan,tidak ada benjolan

abnormal, payudara teraba

lembek, tidak ada tanda tanda

infeksi, kolostrum sudah keluar

sedikit. Keadaan ibu secara

Page 7: MASALAHMENYUSUITIDAKEFEKTIFrepository.stikespantiwaluya.ac.id/506/3/STIKES PW_Celsa Fernande… · gramBP48cmtakcacat,apgar score 7/9. Saat pengkajian kondisi umum bayi sehat,gerakan

umum baik, akan tetapi masih

tampak berbaring karena klien

baru menjalani prosedur

tindakan Sectio Caesarea dan

ketidakadekuatan supali ASI

sehingga mengganggu proses

menyusui secara efektif. Bayi

mulai disusukan 2 jam setelah

lahir, untuk perlekatan bayi

belum maksimal karena

terdengar suara mengecap, dagu

bayi tidak belum menempel

payudara dan sebagian areoal

belum sepenuhnya masuk ke

mulut bayi.

SIMPULAN DAN SARAN

Kesimpulan : Studi Kasus pada

Klien Post Partum Primipara

dengan MasalahMenyusui Tidak

Efektif di ruang Agnes Paviliun

Rumah Sakit Panti Waluya

Malang telah dilaksanakan pada 1

Klien dan dapat berhasil. Hal ini

dapat dibuktikan dari respon Klien

yang mengalami Menyusui Tidak

Efektif. Klien dapat menjelaskan

kembali tentang menyusui secara

efektif pada ibu melahirkan, serta

dapat menjelaskan kembali

penanganan jika terjadi masalah

Menyusui Tidak Efektif.

Pengkajian : Berdasarkan teori

dan fakta pada Klien, bahwa pada

1 klien yang dikaji memiliki

masalah Menyusui Tidak Efektif ,

karena mengalami

Ketidakadekuatan Suplai ASI dan

klien tidak memiliki pengalaman

dalam meyusui, serta kurang

pengetahuan tentang bagaimana

cara meyusui yang benar.

Diagnosa Keperawatan : Dari

hasil pengkajian pada 1 Klien

dapat ditegakkan diagnosa

keperawatan yaitu pada klien

Page 8: MASALAHMENYUSUITIDAKEFEKTIFrepository.stikespantiwaluya.ac.id/506/3/STIKES PW_Celsa Fernande… · gramBP48cmtakcacat,apgar score 7/9. Saat pengkajian kondisi umum bayi sehat,gerakan

mengalami masalah menyusui

Tidak Efektif.

Intervensi Keperawatan : Pada 1

klien penulis merencanakan 8

intervensi berdasarkan diagnosa

keperawatan yang telah

ditegakkan melalui pengkajian dan

analisa data. Intervensi yang

diberikan telah disesuaikan

dengan teori dan kondisi klien

serta dilakukan berdasarkan

Informed Consent dari klien dan

atau keluarga.

Implementasi Keperawatan :

Berdasarkan diagnosa

keperawatan dengan masalah

Menyusui Tidak Efektif, peneliti

melakukan tindakan keperawatan

pada klien sesuai dengan rencana

tindakan yang dibuat. Klien

mengikuti arahan tindakan atau

implementasi yang diberikan

selama 3 hari perawatan di Rumah

Sakit.

Evaluasi Keperawatan

Masalah Menyusui Tidak Efektif

padaklien teratasi setelah 3 hari

klien mendapatkan perawatan di

Ruang Agnes Paviliun RS Panti

Waluya Malang, dan masalah

teratasi ditandai dengan klien

mengatakan puas setelah

menyusui,klien mengatakan

produksi ASI sudah lancar , klien

dapat melakukan perawatan

payudara dengan pijat laktasi dan

payudara terasa penuh dan tidak

nyeri serta tidak ada

pembengkakan, serta nutrisi bayi

terpenuhi ditandai dengan bayi

tidur pulas, bayi tidak rewel, bayi

memiliki peningkatan berat badan.

SARAN, Bagi Lahan Penelitian

Page 9: MASALAHMENYUSUITIDAKEFEKTIFrepository.stikespantiwaluya.ac.id/506/3/STIKES PW_Celsa Fernande… · gramBP48cmtakcacat,apgar score 7/9. Saat pengkajian kondisi umum bayi sehat,gerakan

Sesuai dengan hasil penelitian,

maka peneliti menyarankan lahan

penelitian yaitu RS Panti Waluya

Malang untuk meningkatkan dan

mengembangkan tentang

pelaksanaan Asuhan Keperawatan

pada klien Post Partum pada

umumnya dan khususnya pada

klien Post Partum Primipara

dengan masalah Menyusui Tidak

Efektif, dengan menfasilitasi kelas

laktasi bagi ibu ibu hamil yang

melakukan Ante Natal Care di

poli BKIA RS Panti Waluya

Malang sehingga dapat

meningkatkan pengetahuan ibu

tentang ASI dan proses menyusui

dan semua hal yang berkaitan

dengan ASI dan proses menyusui.

Dan memberikan pelatihan kepada

perawat ruangan bersalin dan

perawat poli BKIA tentang

konsultasi ASI untuk menggiatkan

program Rumah Sakit Sayang

Bayi sehingga dapat mengurangi

masalah Menyusui Tidak Efektif.

Bagi Institusi Pendidikan

Berdasarkan hasil penelitian,

maka peneliti berharap institusi

pendidikan dapat menambah

materi asuhan keperawatan ibu

post partum dengan masalah

Menyusui Tidak Efektif, sehingga

mahasiswa lebih kompeten dalam

melakukan asuhan keperawatan,

menemukan inovasi rencana

tindak lanjut, dan dapat

memberikan penyuluhan tentang

perawatan payudara dan

pemberian ASI kepada ibu yang

mengalami resiko maupun yang

terjadi

Masalah Menyusui Tidak Efektif.

Bagi Peneliti Selanjutnya, Penulis

berharap bagi peneliti selajutnya

diharapkan mampu melajutkan

Page 10: MASALAHMENYUSUITIDAKEFEKTIFrepository.stikespantiwaluya.ac.id/506/3/STIKES PW_Celsa Fernande… · gramBP48cmtakcacat,apgar score 7/9. Saat pengkajian kondisi umum bayi sehat,gerakan

atau mengembangkan penelitian

tentang “Studi Kasus pada Klien

Post Partum Pimipara dengan

Masalah

Menyusui Tidak efektif ” baik

kasus aktual maupun resiko.

DAFTAR PUSTAKA

Ambarwati. 2014. Asuhan

Kebidanan pada Masa Nifas.

Yogyakarta: Mitra Cendikia

Offset.

AIMI. 2014. Asosiasi Ibu

Menyusui Indonesia.

jogja.aimi- asi.org (Diakses

pada 11/03/2015 pukul

22:30 WIB).

Astuti.R.Y 2014 Payudara dan

Laktasi. Jakarta: Salemba

Medika

Kementerian RI. 2015. Rencana

Strategis Kementerian

Kesehatan Tahun 2015-2019.

Indonesia.

Majalah Kartini. 2016. Pekan ASI

Sedunia 2017: Mari Dukung

Keberhasilan Ibu Menyusui

(Online),(http://majalahkarti

ni.co.id/keluarga-karier/anak

/pekan-asi-sedunia-2017-ma

ri-dukung-keberhasilan-ibu-

menyusui/ diunduh pada 19

Maret 2020 Pukul 18.56

WIB)

Mastiningsih, Putu dan Yayuk

Chrisyantina. 2019. Buku

Ajar Asuhan Kebidanan

pada Ibu Nifas dan

Menyusui.

Pintar ASI dan

Menyusui/dr.maharani Bayu;

editor,Gita Romadhona

-cet.1- Jakarta:

PandaMedia.2014

PERMENKES No. 15. 2013.

“Fasilitas Khusus Menyusui

dan Memerah ASI”.

buk.kemkes.go.id (Diakses

pada 6/03/2015 pukul 19:00

WIB). Peraturan Pemerintah

No.33. 2012. ”Pemberian

Page 11: MASALAHMENYUSUITIDAKEFEKTIFrepository.stikespantiwaluya.ac.id/506/3/STIKES PW_Celsa Fernande… · gramBP48cmtakcacat,apgar score 7/9. Saat pengkajian kondisi umum bayi sehat,gerakan

ASI Eksklusif”.

www.pipimm.or.id (Diakses

pada 6/03/2015 pukul 19:15

WIB).

Perpustakaan Nasional RI:

Katalog dalam terbitan

( KDT) Asuhan Kebidanan

Masa Nifas dan

menyusui/Elisabeth Siwi

Walyani ,Amd.keb.Th.Enda

ng Purwoastuti,

S.Pd,APP.2017.

Pemberian Asi Eksklusif. Jakarta:

Pendidikan Deepublish

Sugito, 2017. Hubungan ASI

Eksklusif dengan Kejadian

Underweight di Jawa Timur.

Tim Pokja SLKI DPP PPNI. 2016.

Standar Diagnosa

Keperawatan Indonesia.

Jakarta: DPP PPNI

Tim Pokja SLKI DPP PPNI. 2018.

Standar Intervensi

Keperawatan Indonesia.

Jakarta: DPP PPNI

Tim Pokja SLKI DPP PPNI. 2019.

Standar Luaran Keperawatan

Indonesia. Jakarta: DPP PPNI.

Page 12: MASALAHMENYUSUITIDAKEFEKTIFrepository.stikespantiwaluya.ac.id/506/3/STIKES PW_Celsa Fernande… · gramBP48cmtakcacat,apgar score 7/9. Saat pengkajian kondisi umum bayi sehat,gerakan
Page 13: MASALAHMENYUSUITIDAKEFEKTIFrepository.stikespantiwaluya.ac.id/506/3/STIKES PW_Celsa Fernande… · gramBP48cmtakcacat,apgar score 7/9. Saat pengkajian kondisi umum bayi sehat,gerakan
Page 14: MASALAHMENYUSUITIDAKEFEKTIFrepository.stikespantiwaluya.ac.id/506/3/STIKES PW_Celsa Fernande… · gramBP48cmtakcacat,apgar score 7/9. Saat pengkajian kondisi umum bayi sehat,gerakan
Page 15: MASALAHMENYUSUITIDAKEFEKTIFrepository.stikespantiwaluya.ac.id/506/3/STIKES PW_Celsa Fernande… · gramBP48cmtakcacat,apgar score 7/9. Saat pengkajian kondisi umum bayi sehat,gerakan
Page 16: MASALAHMENYUSUITIDAKEFEKTIFrepository.stikespantiwaluya.ac.id/506/3/STIKES PW_Celsa Fernande… · gramBP48cmtakcacat,apgar score 7/9. Saat pengkajian kondisi umum bayi sehat,gerakan