okookokoko

Embed Size (px)

DESCRIPTION

yaaaaaa

Citation preview

  • PROPOSAL

    ChE NIGHT 2015 Himpunan Mahasiswa Teknik Kimia 2014/2015

  • Proposal CheNight 2015

    1

  • Proposal CheNight 2015

    2

  • Proposal CheNight 2015

    3

    BAB I

    PENDAHULUAN

    1.1 LATAR BELAKANG

    Interaksi antar sesama merupakan sebuah aktivitas yang esensinya tidak bisa dihilangkan dari

    kehidupan manusia. Interaksi ini semakin sering dilakukan apabila terdapat sejumlah orang

    ditempatkan dalam sebuah sistem yang mempunyai tujuan tertentu. Dalam hal ini, sistem

    adalah Teknik Kimia ITB dan sejumlah orang yang menempati sistem tersebut adalah Civitas

    Akademik Teknik Kimia ITB. Akan tetapi, seiring dengan berjalannya waktu, interaksi antar

    civitas akademik Teknik Kimia ITB semakin pudar akibat perbedaan prioritas yang berbeda-

    beda. Oleh sebab itu, kami membuat suatu kegiatan yang bertujuan untuk mengakrabkan

    seluruh civitas akademik Teknik Kimia ITB dan membuat suasana kekeluargaan di Teknik

    Kimia ITB yaitu ChE night 2015.

    Tema ChE night tahun ini adalah 5th Dimension. Insan akademis Teknik Kimia ITB selaras

    dengan tema ChE night kali ini. Pemikiran dan tindakan yang visioner diharapkan dapat

    membawa progress positif bagi Indonesia ke depannya. Dari sudut pandang internal, tema ini

    juga mengisyaratkan bahwa hubungan antar warga Teknik Kimia tidak hanya terbatas ruang

    dan waktu.

    1.2 TUJUAN

    Sesuai dengan latar belakang diadakannya acara ini, berikut merupakan tujuan kami

    melaksanakan ChE Night 2015:

    1. mengakrabkan dan membentuk suasana kekeluargaan antar civitas akademik Teknik

    Kimia ITB

    2. mempererat rasa kekeluargaan dari tiap angkatan dan para staff serta dosen Teknik

    Kimia ITB

    1.3 SASARAN

    Sasaran dalam pelaksanaan ChE Night 2015 adalah seluruh civitas akademika Teknik Kimia

    ITB yang terdiri dari:

    1. staff pengajar

    2. pegawai,

    3. alumni Teknik Kimia ITB dan

  • Proposal CheNight 2015

    4

    4. mahasiswa S1, S2 dan S3

    1.4 PARAMETER KEBERHASILAN

    Parameter keberhasilan dalam acara ini diukur dalam beberapa hal, diantaranya adalah:

    1. Kehadiran yang mencapai 300 orang civitas akademika ITB

    2. Seluruh angkatan 2012 hadir dalam acara ini dan berkontribusi aktif dalam persiapan

    hingga pelaksanaan acara ini

  • Proposal CheNight 2015

    5

    BAB II

    DESKRIPSI ACARA

    ChE Night 2015 mengusung tema besar 5th Dimension. Acara ini diharapkan menjadi sebuah

    wadah dimana civitas akademik Teknik Kimia ITB dapat berinteraksi di luar jam kerja rutin

    dan saling mengenal lebih dekat antar civitas serta mempererat tali silaturahmi. Selain itu

    acara ini merupakan sebuah wadah bagi civitas akademik Teknik Kimia ITB untuk

    menuangkan kemampuan mereka dalam bidang seni melalui penampilan yang dilakukan

    dalam acara ini.

    Kegiatan ChE night dibagi menjadi 2 bagian acara yaitu pre-event dan main event. Dimana

    dalam pre-event akan diadakan freeze mob dan flash mob yang diharapkan mampu membuat

    event ini tersuasanakan di antara civitas akademika Teknik Kimia ITB.

    Secara garis besar, kegiatan dari main event ChE Night 2015 adalah :

    1. Makan Malam bersama Teknik Kimia

    2. Acara Interaktif

    3. Performance angkatan 2013

    4. Performance angkatan 2012

    5. Performance angkatan 2011 dan 2010

    6. Penyampaian kesan sharing, testimoni

    7. Performance mahasiswa S2 dan S3

    8. Performance dosen dan karyawan

    9. Closing Performance

    Acara ini akan diadakan pada :

    hari dan tanggal : Jumat, 27 Februari 2015

    tempat : Aula Barat ITB

  • Proposal CheNight 2015

    6

    BAB III

    KEPANITIAAN

    Pelindung : Ketua Program Studi Teknik Kimia

    Dr. Tjokorde Walmiki Samadhi, S.T., M.T.

    Penanggung jawab : Ketua Badan Pengurus HIMATEK ITB 2014/2015

    Adnanta Rio (13011097)

    Ketua Acara : Irfaan Taufiiqul R. (13013053) 082116909235

    Sekretaris : Christine (13013026) 082141103040

    Bendahara : Ayu Rizky R. (13013106) 089640413301

    Ketua Divisi Acara : Dhinny Dwi Putri (13013010) 085767953727

    Ketua Divisi Artistik : Indra Rahardi (13013031) 082121340100

    Ketua Divisi Dana Usaha : Afifah Nadia T. (13013099) 089634134209

    Ketua Divisi Donasi dan Sponsor : Dessi A. E. B. G. (13013038) 085292157771

    Ketua Divisi Humas : Try Hutomo A. (13013076) 085692429327

    Ketua Divisi PubDok : Ferdyan Ihza A. (13013067) 081298983983

    Ketua Divisi Logistik : Henry Natanail P. (13013049) 08111664889

    Ketua Divisi Perizinan : Amsalia Florence B. (13013047) 081290664680

    Ketua Divisi Konsumsi : Kharis Adi R. (13013066) 082318346090

  • Proposal CheNight 2015

    7

    BAB IV

    RENCANA ANGGARAN

    PENGELUARAN

    No Divisi Jenis Pengeluaran Jumlah Total

    1 Acara Pra-Event dan hari H Rp 1.500.000 Rp1.500.000

    2 Artistik Biaya Kostum (Pre-event dan hari H) Rp 300.000 Rp 900.000

    Biaya Dekorasi, dll Rp 600.000

    3 PubDok Publikasi Rp 350.000

    Rp 1.100.000 Undangan Rp 350.000

    Photobooth Rp 400.000

    4 Logistik Vendor (Sound dan Lighting) Rp 4.000.000

    Rp 4.000.000

    5 Perizinan Sewa Aula Barat / Timur Rp 2.100.000 Rp 2.250.000

    Kesekretariatan (Surat, Proposal, dll) Rp 150.000

    6 Konsumsi Makanan+Minuman Rp 8.250.000 Rp 8.250.000

    Total Rp 18.000.000

    Lain-lain/ Biaya tak terduga (10%

    dari Total)

    Rp 1.800.000

    Total+lain2 Rp 19.800.000

    1 Divisi Danus

    Rp 11.880.000 (60%dari total)

    2 Divisi Donasi

    Rp 7.920.000 (40%dari total)

    Target

    1 Danus Rp 12.000.000 2 Donasi Rp 8.000.000

    PEMASUKAN

  • Proposal CheNight 2015

    8

    BAB V

    PENUTUP

    Demikian proposal ini telah kami buat. Kami berharap proposal ini dapat memberikan

    gambaran secara umum mengenai acara ChE Night 2015. Semoga dengan

    diselenggarakannya acara ini, tujuan yang kami inginkan dapat tercapai.

    Atas perhatian dan partisipasinya, kami ucapkan terimakasih.

    Bandung, 9 Desember 2014

    Mengetahui, Hormat Kami,

    Ketua HIMATEK ITB 2014/2015 Ketua ChE Night 2015

    Adnanta Rio Irfaan Taufiiqul R.

    13011097 13013053

    Mengetahui,

    Koordinator Kemahasiswaan

    Program Studi Teknik Kimia ITB

    Dr. Hary Devianto

    NIP. : 19810321 201012 1 004