15
GANGGUAN AFEKTIF OLEH Dr.H.NAZIF MANAF SpKJ (K)

160191434-GANGGUAN-AFEKTIF-2-ppt

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: 160191434-GANGGUAN-AFEKTIF-2-ppt

GANGGUAN AFEKTIF

OLEH

Dr.H.NAZIF MANAF SpKJ (K)

Page 2: 160191434-GANGGUAN-AFEKTIF-2-ppt

EPIDEMIOLOGY

1. 30% DARI KASUS GANGGUAN JIWA ADALAH GG AFEK 2. GANGGUAN AFEK YANG PALING BANYAK DEPRESI 3. SEBAGIAN BESAR PSIKOSOMATIK DAN SOMATOFORM ADALAH DEPRESI. 4. DEPRESI DITANDAI OLEH KEHILANGAN ATAU ANCAMAN KEHILANGAN YANG DISAYANGI : ORANG YANG DICINTAI BENDA YG DISAYANGI JABATAN DAN STATUS 5. DEPRESI SERING DIAKHIRI DENGAN BUNUH DIRI !!!

Page 3: 160191434-GANGGUAN-AFEKTIF-2-ppt

DEFINISI

• GANGGUAN PADA ALAM PERASAAN SEHINGGA TERGANGGUNYA FUNGSI MANUSIA.

MACAM2 GANGGUAN AFEKTIF :

1. MANI AKAL: 2. DEPRESI

GEMBIRA SEDIH EUPHORIA MURUNG HYPERTHYM HYPOTHYM

Page 4: 160191434-GANGGUAN-AFEKTIF-2-ppt

MACAM - MACAM MANIK

1. KEPRIBADIAN HYPOMANIK ( NORMAL )•2.NEUROSA : a. MANIK TANPA PSIKOTIK b. BIPOLAR EPISODE MANIK TANPA PSIKOTIK•3. PSIKOTIK : a. MANIK DENGAN PSIKOTIK b. BIPOLAR EPISODE MANIK DENGAN PSIKOTIK c. SKIZOAFEKTIF TYPE MANIK

Page 5: 160191434-GANGGUAN-AFEKTIF-2-ppt

MACAM - MACAM DEPRESI

1. KEPRIBADIAN DEPRESI ( NORMAL ) 2. NEUROSA : a. DEPRESI RINGAN TANPA GEJALA SOMATIK b. DEPRESI RINGAN DENGAN GEJALA SOMATIK c. DEPRESI SEDANG TANPA GEJALA SOMATIK d. DEPRESI SEDANG DENGAN GEJALA SOMATIK e. DEPRESI BERAT TANPA GEJALA SOMATIK f. DEPRESI BERAT DENGAN GEJALA SOMATI

Page 6: 160191434-GANGGUAN-AFEKTIF-2-ppt

g. DEPRESI BERULANG RINGAN TANPA GEJALA SOMATIK h. DEPRESI BERULANG RINGAN DENGAN GEJALA SOMATIK i. DEPRESI BERULANG SEDANG TANPA GEJALA SOMATIK j. DEPRESI BERULANG SEDANG DENGAN GEJALA SOMATIK k. DEPRESI BERULANG BERAT TANPA GEJALA PSIKOTIK l. BIPOLAR KINI DEPRESI RINGAN/SEDANG TANPA SOMTK m.BIPOLAR KINI DEPRESI RINGAN/SEDANG DG SOMATIK n. BIPOLAR KINI DEPRESI BERAT TANPA PSIKOTIK 3. PSIKOTIK : a. DEPRESI BERAT DENGAN PSIKOTIK b. DEPRESI BERULANG KINI BERAT DENGAN PSIKOTIK c. BIPOLAR KINI DEPRESI BERAT DENGAN PSIKOTIK d. SKIZOAFEKTIF TYPE DEPRESI

Page 7: 160191434-GANGGUAN-AFEKTIF-2-ppt

GANGGUAN AFEK MENETAP

• SIKLOTIMIA : > KETIDAK STABILAN MENETAP DARI AFEK > DEPRESI RINGAN DAN MANIA RINGAN > TIDAK MEMENUHI KRITERIA BIPOLAR > BERLANGSUNG TIDAK LAMA• DISTIMIA : > GEJALA SAMA DENGAN DIATAS > BERLANSUNG LAMA SAMPAI TAK

TERBATAS > TIDAK MEMENUHI KRITERIA BIPOLAR

LAIN

Page 8: 160191434-GANGGUAN-AFEKTIF-2-ppt

GEJALA MANIK

• > AFEK MENINGKAT• > AKTIFITAS FISIK DAN MENTAL MENINGKAT * GERAKAN LINCAH * BICARA BANYAK ( IDE BANYAK ) * PERCAYA DIRI MENINGKAT• > BILA PSIKOTIK : * FLIGHT OF IDEAS * HALUSINASI * WAHAM KEBESARAN . SUKA MENGHAMBUR HAMBURKAN

UANG/BENDA

Page 9: 160191434-GANGGUAN-AFEKTIF-2-ppt

GEJALA DEPRESI• > AFEK BERKURANG• > HILANG MINAT DAN KEGEMBIRAAN• > MUDAH LELAH• > KONSENTRASI DAN PERHATIAN BERKURANG• > PERCAYA DIRI BERKURANG• > RASA BERSALAH DAN TAK BERGUNA• > PESIMIS• > GANGGUAN TIDUR• > NAFSU MAKAN BERKURANG• >GAGASAN MERUSAK DIRI SENDIRI SAMPAI

BUNUH DIRI.

Page 10: 160191434-GANGGUAN-AFEKTIF-2-ppt

GEJALA BIPOLAR

• > ADA PERIODE MANIK ATAU DEPRESI• > KEMUDIAN SEMBUH BEBERAPA WAKTU ( 6

BULAN )• > KEMUDIAN TIMBUL LAGI PERIODE BERLAWANAN DENGAN PERIODE SEBELUMNYA.• > GEJALA SEPERTI INI BERULANG ULANG• > TIDAK ADA TANDA SKIZOFRENIA• > KEDUA PERIODE INI SERINGSETELAH STRES

YANG TIDAK ESENSIAL UNTUK DIAGNOSA

Page 11: 160191434-GANGGUAN-AFEKTIF-2-ppt

TERAPI MANIK NON PSIKOTIK

• 1. PSIKOTERAPI : KARENA PASIEN MUDAH DIALIHKAN

PERHATIANNYA MAKA UPAYAKAN TEMPAT WAWANCARA YANG TIDAK MERANSANG UNTUK WAWANCARA

• 2. OBAT OBATAN: > CARBAMAZEPIN > BENZODIAZEPIN : * LORAZEPAM ( ATIVAN

) * KLONAZEPAM

( RIVOTRIL )

Page 12: 160191434-GANGGUAN-AFEKTIF-2-ppt

TERAPI MANIK DENGAN PSIKOTIK

• 1. RAWAT INAP : ATASI HYPERAKTIF DAN AGRESIF ITAS PASIEN• 2. OBAT OBATAN : > ANTIPSIKOTIK ( HALOPERIDOL, FLUFENAZIN

DLL) BILA ADA GG EKSTRAPIRAMIDAL,…

HENTIKAN !!! > CARBAMAZEPIN > LITIUM CARBONAT (TERALITHE, FRIMANIA

DLL ) > ASAM VALPROAT (DEPAKOTE, EPILIM DLL )

Page 13: 160191434-GANGGUAN-AFEKTIF-2-ppt

TERAPI DEPRESI NON PSIKOTIK

• 1. RAWAT JALAN : > PSIKOTERAPI ( SUPPORTIF

PSIKOTERAPI ) > OBAT- OBATAN : ANTIDEPRESAN : * AMITRIPTILIN * CLOMIPRAMIN ( ANAFRANIL ) * AMOXAPIN ( ASENDIN ) * MOCLOBEMID ( AURORIX ) * MAPROPTILIN ( LUDIOMIL ) DLL

Page 14: 160191434-GANGGUAN-AFEKTIF-2-ppt

TERAPI DEPRESI DENGAN PSIKOTIK

• 1. RAWAT INAP : AWASI TERHADAP BUNUH DIRI !!!• 2. OBAT - OBATAN : ANTIPSIKOTIK > TRIFLUOPERAZIN ( STELAZIN ) > F LUFENAZIN ( ANATENSOL ) > CLOZARIL > SEROQUILE > RISPERDON ( RISPERIDAL, PERSIDAL

DLL )

Page 15: 160191434-GANGGUAN-AFEKTIF-2-ppt

SAMPAI KETEMU LAGI YAA……….

DAN