13
Proposal Kerja Praktek Jurusan Teknik Mesin Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknologi Industri PROPOSAL KERJA PRAKTEK MAHASISWA DI PT. INKA MADIUN Diajukan oleh : MUH. ARIFUDIN L 2107 100 059 YUNANDARU SAHID P 2107 100 011 AKHMAT BUSORI 2107 100 140 JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA 2010

79007124-Proposal-KP-INKA2.pdf

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: 79007124-Proposal-KP-INKA2.pdf

Proposal Kerja Praktek Jurusan Teknik Mesin

Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknologi Industri

PROPOSAL

KERJA PRAKTEK MAHASISWA

DI PT. INKA MADIUN

Diajukan oleh :

MUH. ARIFUDIN L 2107 100 059

YUNANDARU SAHID P 2107 100 011

AKHMAT BUSORI 2107 100 140

JURUSAN TEKNIK MESIN

FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER

SURABAYA

2010

Page 2: 79007124-Proposal-KP-INKA2.pdf

Proposal Kerja Praktek Jurusan Teknik Mesin

Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknologi Industri

PROPOSAL KERJA PRAKTEK

PT. INKA

I. PENDAHULUAN

Perkembangan industri di Indonesia dewasa ini cukup pesat. Sehubungan

dengan hal itu, perguruan tinggi sebagai tempat yang menghasilkan sumber daya

manusia berkualitas, berkepribadian mandiri, dan memiliki kemampuan

intelektual yang baik merasa terpanggil untuk semakin meningkatkan mutu

output-nya.

Institut Teknologi Sepuluh Nopember ( ITS ) Surabaya sebagai salah satu

institusi ( perguruan tinggi ) di Indonesia berupaya untuk mengembangkan sumber

daya manusia dan IPTEK guna menunjang pembangunan industri, serta sebagai

research university untuk membantu pengembangan kawasan timur Indonesia.

Lulusan dari ITS Surabaya diharapkan siap untuk dikembangkan ke bidang yang

sesuai dengan disiplin ilmunya. Sejalan dengan upaya tersebut, kerjasama dengan

industri perlu untuk ditingkatkan, yang dalam hal ini bisa dilakukan dengan jalan

Study Ekskursi, Kerja Praktek, Magang, Joint Research, dan lain sebagainya.

Wawasan mahasiswa tentang dunia kerja yang berkaitan dengan

industrialisasi sangat diperlukan, sehubungan dengan kondisi obyektif Indonesia

yang merupakan negara berkembang, dimana teknologi masuk dan diaplikasikan

oleh industri terlebih dahulu. Diharapkan nantinya mahasiswa sebagai calon

lulusan dari perguruan tinggi akan lebih mengenal perkembangan industri.

II. LATAR BELAKANG

Kerja praktek merupakan salah satu kurikulum wajib yang harus ditempuh

oleh mahasiswa S-1 Teknik Mesin - Fakultas Teknologi Industri (FTI) - Institut

Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya. Selain untuk memenuhi kewajiban

akademik, diharapkan kegiatan tersebut dapat menambah pengetahuan tentang

dunia industri, sehingga mahasiswa mempunyai pandangan tentang arah dan

Page 3: 79007124-Proposal-KP-INKA2.pdf

Proposal Kerja Praktek Jurusan Teknik Mesin

Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknologi Industri

tujuan perkembangan teknologi dan mampu memupuk kreativitas sehingga dapat

memahami permasalahan yang terjadi di dunia industri dan mampu

menumbuhkan ide-ide baru yang nantinya berguna bagi kemajuan perkembangan

Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) di Indonesia yang akan menunjang

perkembangan dunia industri.

Pemahaman akan permasalahan serta seluk-beluk di dunia industri

diharapkan dapat menunjang pengetahuan teoritis yang telah didapat dari bangku

perkuliahan, sehingga mahasiswa dapat mengaplikasikan langsung dalam dunia

kerja ataupun di bidang lainnya.

Dengan syarat kelulusan yang ditetapkan, kurikulum kerja praktek telah

menjadi salah satu pendorong utama tiap-tiap mahasiswa untuk mengenal kondisi

lapangan kerja dan untuk melihat keselarasan antara ilmu pengetahuan yang

diperoleh di bangku kuliah dengan aplikasi praktis di dunia kerja.

III. DASAR PEMIKIRAN

1. Tujuan Pendidikan Nasional, yaitu untuk meningkatkan kualitas manusia

Indonesia yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berbudi

pekerti luhur, berkepribadian mandiri, maju, tangguh, cerdas, kreatif, terampil,

berdisiplin, beretos kerja, profesional, bertanggung jawab, produktif, serta

sehat jasmani dan rohani.

2. Tri Dharma Perguruan Tinggi, yaitu : pendidikan, penelitian, dan pengabdian

masyarakat.

3. Tujuan pendidikan ITS Surabaya, yaitu : kepemimpinan, keahlian, berpikir

ilmiah, dan sikap hidup bermasyarakat.

4. Program ITS, yang salah satunya yaitu meningkatkan kerja sama dengan

industri dan masyarakat dengan tujuan untuk meningkatkan relevansi terhadap

mutu pendidikan dan penelitian.

5. Syarat kelulusan mata kuliah kerja praktek di Jurusan Teknik Mesin FTI ITS.

6. Diperlukan keselarasan antara sistem pendidikan tinggi dan dunia kerja.

Page 4: 79007124-Proposal-KP-INKA2.pdf

Proposal Kerja Praktek Jurusan Teknik Mesin

Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknologi Industri

7. Diperlukan sarana untuk mengimplementasikan ilmu-ilmu yang diperoleh di

bangku kuliah pada dunia kerja.

IV. TUJUAN

Tujuan pelaksanaan kerja praktek ini antara lain :

4.1. Umum

1. Meningkatkan kepedulian dan partisipasi dunia usaha dalam memberikan

kontribusinya pada sistem pendidikan nasional.

2. Membuka wawasan mahasiswa agar dapat mengetahui dan memahami

aplikasi ilmunya di dunia industri pada umumnya serta mampu menyerap dan

berasosiasi dengan dunia kerja secara utuh.

3. Menumbuhkan dan menciptakan pola berpikir konstruktif yang lebih

berwawasan bagi mahasiswa.

4.2. Khusus

1. Untuk memenuhi beban satuan kredit semester ( sks ) yang harus ditempuh

sebagai persyaratan akademis di Jurusan Teknik Mesin FTI-ITS.

2. Mahasiswa dapat mengetahui dan mempelajari prinsip-prinsip sistem operasi,

proses produksi, dan maintenance peralatan di industri kereta api.

3. Mahasiswa dapat memahami dan mengerti secara langsung aplikasi nyata dari

ilmu teoritis yang didapat dalam perkuliahan.

4. Melatih diri untuk terjun langsung dan beradaptasi dalam dunia kerja secara

nyata.

V. BENTUK KEGIATAN

Kerja praktek dilaksanakan di PT. INDUSTRI KERETA API mulai

tanggal 14 Juni – 14 Juli 2010, Perincian kegiatan yang akan dilakukan meliputi

kegiatan sebagai berikut :

Page 5: 79007124-Proposal-KP-INKA2.pdf

Proposal Kerja Praktek Jurusan Teknik Mesin

Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknologi Industri

VI. JADWAL KEGIATAN

Kegiatan dalam kerja praktek dilaksanakan selama satu bulan. Adapun

rencana jadwal kegiatan yang akan dilakukan adalah sebagai berikut:

Tabel Rencana Kegiatan

No KEGIATAN 14 Juni – 14 Juli 2010

I II III IV

1 Pengenalan perusahaan

2 Mempelajari dan mengetahui

peralatan-peralatan yang

digunakan.

3 Mempelajari sistem operasi dan

proses produksi dalam industri

kereta api.

4 Pemahaman teknik pemeliharaan

/ maintenance peralatan.

5 Pemahaman manajemen dan

etika kerja.

6 Penyusunan laporan

VII. PENYELENGGARA

Kerja praktek dilaksanakan atas kerjasama antara Jurusan Teknik Mesin,

Fakultas Teknologi Industri ( FTI ), Institut Teknologi Sepuluh Nopember ( ITS )

Surabaya dengan PT. INDUSTRI KERETA API.

VIII. PESERTA

Peserta dalam kerja praktek ini adalah mahasiswa Jurusan Teknik Mesin,

Fakultas Teknologi Industri ( FTI ), Institut Teknologi Sepuluh Nopember ( ITS )

Surabaya, yaitu :

1. Nama : Muhammad Arifudin Lukmana

Page 6: 79007124-Proposal-KP-INKA2.pdf

Proposal Kerja Praktek Jurusan Teknik Mesin

Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknologi Industri

NRP : 2107 100 059

2. Nama : Yunandaru Sahid Putra

NRP : 2107 100 011

3. Nama : Akhmat Busori

NRP : 2107 100 140

IX. PELAKSANAAN

Kegiatan yang dilakukan selama kerja praktek dilaksanakan di perusahaan.

Adapun tempat dan waktu pelaksanaan kerja praktek adalah:

Tempat : PT. INDUSTRI KERETA API

Alamat : PT Industri Kereta Api (Persero) Tbk

Investor Relations

Jl. Yos Sudarso No. 71, Madiun 11140

Indonesia

Ph: 62 21 6334838 Fax: 62 21 6331632

Waktu : 14 Juni – 14 Juli 2010

X. BIDANG KERJA PRAKTEK

Dalam Kerja Praktek I kali ini, akan difokuskan pada bidang mechanical

engineering, terutama mengenai masalah-masalah yang berkaitan dengan

manufacturing process di PT. INDUSTRI KERETA API meliputi:

- Manufacturing

- Maintenance

- Management

Adapun mata kuliah pendukungnya adalah :

1. Pengetahuan Bahan Teknik

2. Metalurgi

3. Pengukuran Teknik

Page 7: 79007124-Proposal-KP-INKA2.pdf

Proposal Kerja Praktek Jurusan Teknik Mesin

Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknologi Industri

4. Proses Manufaktur

5. Elemen Mesin

6. Teknik Tenaga Listrik

XI. PENUTUP

Demikianlah proposal ini kami susun, sebagai acuan dalam melaksanakan

kerja praktek. Besar harapan kami akan bantuan segenap direksi dan karyawan

PT. INDUSTRI KERETA API demi kelancaran serta suksesnya pelaksanaan

kerja praktek yang akan kami laksanakan.

Page 8: 79007124-Proposal-KP-INKA2.pdf

Proposal Kerja Praktek Jurusan Teknik Mesin

Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknologi Industri

Page 9: 79007124-Proposal-KP-INKA2.pdf

Proposal Kerja Praktek Jurusan Teknik Mesin

Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknologi Industri

LAMPIRAN

Page 10: 79007124-Proposal-KP-INKA2.pdf

Proposal Kerja Praktek Jurusan Teknik Mesin

Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknologi Industri

Alamat Institut / Jurusan Pengaju Proposal :

Jurusan Teknik Mesin

Fakultas Teknologi Industri

Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

Kampus Sukolilo, Surabaya, 60111

Tel. (031) 5922941,5946230

Fax.(031) 5922941

Email : [email protected]

Page 11: 79007124-Proposal-KP-INKA2.pdf

Proposal Kerja Praktek Jurusan Teknik Mesin

Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknologi Industri

Curriculum Vitae

Biodata

Nama Lengkap : Muhammad Arifudin Lukmana

Jenis Kelamin : Laki - Laki

Tempat, Tanggal Lahir : Malang, 20 Oktober 1988

Agama : Islam

Kebangsaan : Indonesia

Tinggi/ Berat Badan : 168 cm/ 60 kg

Kesehatan : Sangat Baik

Alamat Asal : Lamongan 17 Gresik

Alamat Kos : Sutorejo Selatan XI/1 Surabaya

Mobile Phone : 0819 467 14441

Telepon : 031-3950319

E-mail : [email protected]

IPK (s.d. Semester IV) : 2,74

Latar Belakang Pendidikan

2007 – sekarang : Jurusan Teknik Mesin, Fakultas Teknologi Industri

Institut Teknologi Sepuluh Nopember ( ITS )

Surabaya.

2004 – 2007 : SMA Negeri 1 Gresik

2001 - 2004 : SMP Negeri 1 Gresik

1996 - 2001 : SD Negeri Randuagung III Gresik

Kursus dan Pelatihan

2007 : ESQ Spiritual Training, ITS-Surabaya.

2007 : Pelatihan Autocad 2D Teknik Mesin-ITS.

2007 : Latihan Keterampilan Manajemen Mahasiswa Pra-Tingkat Dasar

2008 : Latihan Keterampilan Manajemen Mahasiswa Tingkat Dasar

Pengalaman Organisasi & Kepanitiaan

2008 – 2009 : Staf Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Teknologi

Industri ITS (BEM FTI ITS)

2009 – sekarang : Kepala Departemen BEM FTI ITS

Page 12: 79007124-Proposal-KP-INKA2.pdf

Proposal Kerja Praktek Jurusan Teknik Mesin

Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknologi Industri

Curriculum Vitae

Biodata

Nama Lengkap : Yunandaru Sahid Putra

Jenis Kelamin : Laki - Laki

Tempat, Tanggal Lahir : Samarinda, 3 Juni 1989

Agama : Islam

Kebangsaan : Indonesia

Tinggi/ Berat Badan : 171 cm/ 86 kg

Kesehatan : Sangat Baik

Alamat Asal : Wachid Hasyim No. 8 RT 87 Samarinda

Alamat Kos : Sutorejo Selatan XI /1 Surabaya

Mobile Phone : 085731282601

Telepon : -

E-mail : [email protected]

IPK (s.d. Semester IV) : 2.71

Latar Belakang Pendidikan

2007 – sekarang : Jurusan Teknik Mesin, Fakultas Teknologi Industri

Institut Teknologi Sepuluh Nopember ( ITS )

Surabaya. 2004 – 2007 : SMA Taruna Nusantara Magelang, Jawa Tengah

2001 - 2004 : SMP Negeri 1 Samarinda, Kalimantan Timur.

1996 - 2001 : SD Negeri 019 Samarinda, Kalimantan Timur

Kursus dan Pelatihan

2007 : Pelatihan Autocad 2D, Teknik Mesin-ITS.

2007 : Latihan Ketrampilan Manajemen Mahasiswa Pra Tingkat

Dasar (LKMM Pra TD), Fakultas Teknologi Industri – ITS.

2007 : Latihan Ketrampilan Manajemen Mahasiswa Tingkat

Dasar (LKMM TD), Teknik Mesin – ITS.

2007 : Pelatihan Karya Tulis Ilmiah 2007, Teknik Mesin-ITS.

Pengalaman Organisasi & Kepanitiaan

2008 – 2009 : Staff Departemen Hubungan Luar Himpunan Mahasiswa

Mesin, ITS

2009 – sekarang : Kepala Departemen Hubungan Luar Himpunan

Mahasiswa Mesin, ITS

Page 13: 79007124-Proposal-KP-INKA2.pdf

Proposal Kerja Praktek Jurusan Teknik Mesin

Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknologi Industri

Curriculum Vitae

Biodata

Nama Lengkap : Akhmat Busori

Jenis Kelamin : Laki - Laki

Tempat, Tanggal Lahir : Bojonegoro, 20 Juli 1990

Agama : Islam

Kebangsaan : Indonesia

Tinggi/ Berat Badan : 175 cm/ 65 kg

Kesehatan : Sangat Baik

Alamat Asal : Ds. Bungur RT 3/RW 4 Kec. Kanor Bojonegoro

Alamat Kos : Keputih III E/7

Mobile Phone : 085 732 154 057

E-mail : [email protected]

IPK (s.d. Semester IV) : 2,83

Latar Belakang Pendidikan

2007 – sekarang : Jurusan Teknik Mesin, Fakultas Teknologi Industri

Institut Teknologi Sepuluh Nopember ( ITS )

Surabaya.

2004 – 2007 : SMA Negeri 1 Sumberrejo, Bojonegoro.

2001 - 2004 : SMP Negeri 1 Kanor, Bojonegoro.

1996 - 2001 : SD Negeri Bungur 2, Bojonegoro.

Kursus dan Pelatihan

2007 : Pelatihan Autocad 2D, Teknik Mesin-ITS.

2007 : Kursus Dasar-dasar Otomotif, Teknik Mesin-ITS

2007 : Pelatihan Karya Tulis Ilmiah 2007, Teknik Mesin-ITS.

2008 : Latihan Ketrampilan Manajemen Mahasiswa Tingkat

Dasar (LKMM TD), Teknik Mesin – ITS.

2009 : Advanced Leadership Training VI, Teknik Mesin-ITS.

Pengalaman Organisasi & Kepanitiaan

2009 : Koordinator Sie Acara Mechanical Competition VIII Tingkat

Nasional, Himpunan Mahasiswa Mesin FTI-ITS

2009 : Koordinator Steering Committee FTI Berbagi Kasih, Badan

Eksekutif Fakultas Teknologi Industri ITS

2008 – 2009 : Sekretaris Departemen Hubungan Luar Himpunan

Mahasiswa Mesin, ITS

2009 – 2010 : Kepala Biro Komunikasi dan Informasi Departemen

Hubungan Luar Himpunan Mahasiswa Mesin, ITS