46
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARG DHES ditulis dan diaju memper FAKULTAS MATEM UNIVERSIT GA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH-M Oleh SI LILIA AYU NAWANGSARI M0106036 SKRIPSI ukan untuk memenuhi sebagian persyaratan roleh gelar Sarjana Sains Matematika MATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN AL TAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2011 M LAM

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

  • Upload
    others

  • View
    6

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH

DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

ditulis dan diajukan untuk memenuhi

memperoleh gelar Sarjana Sains Matematika

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH-M

Oleh

DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

M0106036

SKRIPSI

iajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan

memperoleh gelar Sarjana Sains Matematika

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

2011

M

ALAM

Page 2: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

SKRIPSI PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH-M

yang disiapkan dan disusun oleh

DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

M0106036

dibimbing oleh

telah dipertahankan di depan Dewan Penguji

pada hari Rabu, tanggal 19 Januari 2011

dan dinyatakan telah memenuhi syarat.

Anggota Tim Penguji Tanda Tangan

1. Drs. Sugiyanto, M.Si

NIP. 19611224 199203 1 003

1. …………………

2. Dra. Yuliana Susanti, M.Si

NIP. 19611219 198703 2 001

2. …………………

3. Drs. Santosa B. W, M.Si

NIP. 19620203 199103 1 001

3. …………………

Surakarta, Januari 2011

Disahkan oleh

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Pembimbing I

Winita Sulandari, M.Si

NIP. 19780814 200501 2 002

Pembimbing II

Sri Kuntari, M.Si

NIP. 19730225 199903 2 001

Dekan,

Prof. Drs. Sutarno, M.Sc., Ph.D

NIP. 19600809 198612 1 001

Ketua Jurusan Matematika,

Drs. Sutrima, M.Si

NIP. 19661007 199302 1 001

Page 3: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

ABSTRAK

Dhesi Lilia Ayu Nawangsari. 2011. PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH-M. Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam. Universitas Sebelas Maret.

ABSTRAK. Harga saham pada TELKOM merupakan deretan observasi variabel random yang dapat dinyatakan sebagai data runtun waktu karena merupakan himpunan observasi yang terurut. Dalam data finansial khususnya data harga saham TELKOM biasanya data tersebut mengandung unsur heteroskedastisitas. Heteroskedastisitas menggambarkan suatu fluktuasi harga yang berubah-ubah dari waktu ke waktu. Keadaan demikian dapat diestimasi menggunakan model Autoregressive Conditional Heteroscedasticity (ARCH). Model ini pertama kali dikembangkan oleh Engle (1982). Gagasan dari Engle, et al (1987) tersebut kemudian digunakan untuk mengembangkan suatu model yang disebut Autoregressive Conditional Heteroscedasticity in Mean (ARCH-M). Model ARCH-M adalah model dengan variansi bersyarat atau deviasi standar dimasukkan ke dalam persamaan mean. Data yang digunakan adalah data mingguan tanggal 25 Februari 2008 sampai 12 April 2010 (http://finance.yahoo.com/q/pr?s=TLK). Hasil penelitian bahwa model yang cocok adalah model ARCH(1)-M. Ramalan berdasar model tersebut untuk harga saham TELKOM bulan April sampai Mei 2010 mempunyai nilai MSE adalah Rp 2.387,00.

Kata kunci : Heteroskedastisitas, ARCH, ARCH-M.

Page 4: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

ABSTRACT

Dhesi Lilia Ayu Nawangsari. 2011. TELKOM STOCK PRICE PREDICTION USING ARCH-M. Faculty of Mathematics and Natural Sciences. Sebelas Maret University.

ABSTRACT. The price of stock in TELKOM is the observation sequence of

random variables that can be expressed as data time series because it is the set of

ordered observations. In financial data specially the price of stock in TELKOM

typically contains data heteroscedasticity. Heteroscedasticity describes a

fluctuation prices from time to time. Such circumstances can be estimated

Autoregressive Conditional Heteroscedasticity Model (ARCH). It was first

develop by Engle (1982). The idea of Engle, et al (1987) is then used to develop a

model that called Autoregressive Conditional Heteroscedasticity in Mean (ARCH-

M). ARCH-M is a model with a conditional variance or standard deviation into in

the mean equation. The data used are weekly data on 25 February 200 until 12

April 2010 (http://finance.yahoo.com/q/pr?s=TLK). The study show that a

suitable model is the ARCH(1)-M model. Forecast based model for the price of

TELKOM stock from April to May 2010 MSE value is Rp 2.387.00.

Keywords: Heteroscedasticity, ARCH, ARCH-M.

.

Page 5: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

PERSEMBAHAN

Karya ini kupersembahkan kepada:

v Keluargaku,khususnya ibu dan bapak tersayang. Terima

kasih doa dan semangatnya.

v Teman-temanku. Terima kasih atas dukungan dan

kerjasamanya.

v Seseorang yang telah membantuku. Terima kasih

dukungan dan bantuannya.

Page 6: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan

rahmat dan hidayahNya sehingga penulis berhasil menyelesaikan skripsi ini.

Keberhasilan dalam penyusunan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan

banyak pihak. Penulis menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah

memberikan dukungan, bimbingan, petunjuk dan juga saran selama penyusunan

skripsi ini, antara lain kepada

1. Ibu Winita Sulandari, M.Si sebagai Pembimbing I yang telah memberikan

saran, arahan, dukungan semangat dan bimbingan dalam penulisan skripsi

ini.

2. Ibu Sri Kuntari, M.Si sebagai Pembimbing II yang telah dengan sabar,

memberikan semangat dan memberikan bimbingan dalam penulisan

skripsi ini.

3. Teman-teman angkatan 2006 yang selalu kompak.

4. Semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan skripsi ini.

Semoga skripsi ini bermanfaat bagi pembaca.

Surakarta, Januari 2011

Penulis

Page 7: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ....................................................................................... i

PENGESAHAN………………………………………………………………. ii

ABSTRAK. ...................................................................................................... iii

ABSTRACT ....................................................................................................... iv

PERSEMBAHAN..................................................................................... ....... v

KATA PENGANTAR ..................................................................................... vi

DAFTAR ISI .................................................................................................... vii

DAFTAR TABEL ............................................................................................ ix

DAFTAR GAMBAR ....................................................................................... x

DAFTAR NOTASI DAN SIMBOL ................................................................ xi

BAB I PENDAHULUAN ...................................................................... 1

1.1 Latar Belakang Masalah ........................................................ 1

1.2 Perumusan Masalah .............................................................. 2

1.3 Tujuan Penelitian .................................................................. 2

1.4 Manfaat Penulisan ................................................................. 2

BAB II LANDASAN TEORI .................................................................. 3

2.1 Tinjauan Pustaka ................................................................... 3

2.1.1 Ruang Sampel........................................................ ..... 3

2.1.2 Variabel Random.................................................... .... 3

2.1.3 Uji Akar Unit .............................................................. 4

2.1.4 Log Return dan Fluktuasi Harga............................... . 4

2.1.5 Fungsi ACF dan PACF ............................................... 5

2.1.6 Model AR ................................................................... 6

2.1.7 Estimasi Parameter AR(1).. ........................................ 7

2.1.8 Uji Autokorelasi Eror ................................................. 8

2.1.9 MSE Model ................................................................. 8

2.1.10 Uji Heteroskedastisitas ............................................. 9

2.1.11 Fungsi Maksimum Likelihood................................ . 9

2.1.12 Model ARCH(q)........................................................ 11

Page 8: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

2.2 Kerangka Pemikiran .............................................................. 11

BAB III METODOLOGI PENELITIAN .................................................. 13

BAB IV PEMBAHASAN ......................................................................... 15

4.1 Pembentukan Model ARCH(q)-M ..................................... .. 15

4.2 Estimasi Model ARCH(1)-M............................................. ... 16

4.3 Contoh Penerapan.......... ....................................................... 21

4.3.1 Deskripsi Data .................................................................... 21

4.3.2 Log Return dan Fluktuasi Harga ........................................ 22

4.3.3 Pembentukan Model Stasioner ........................................... 23

4.3.4 Uji Heteroskedastisitas ....................................................... 26

4.3.5 Pembentukan Model Heteroskedastisitas ........................... 26

4.3.6 Peramalan ........................................................................... 28

BAB V PENUTUP ................................................................................... 30

5.1 Simpulan ............................................................................... 30

5.2 Saran...................................................................................... 30

DAFTAR PUSTAKA ...................................................................................... 31

LAMPIRAN .................................................................................. ........ 32

Page 9: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Sifat-sifat Teoritis ACF dan PACF untuk Proses Stasioner ......... 7

Tabel 4.1 Hasil Estimasi Model AR(1) pada Data Log Return.................... 24

Tabel 4.2 Uji Breusch-Godfrey Eror Model AR(1).................................... .. 24

Tabel 4.3 Uji Pengali Lagrange ARCH untuk Eror Model AR(1)................ 25

Tabel 4.4 Hasil Estimasi Model Model ARCH(1) dan ARCH(1)-M............. 26

Tabel 4.5 Uji ARCH LM Model ARCH(1)-M ............................................. 27

Tabel 4.6 Korelogram Eror Kuadrat yang Distandarsasi .............................. 27

Tabel 4.7 Hasil Peramalan Harga Saham TELKOM Bulan April sampai

Mei 2010 ..................................................................................... 29

Page 10: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

DAFTAR GAMBAR

Gambar 4.1 Plot Harga Saham TELKOM................................................. ... 22

Gambar 4.2 Plot Log Return Harga Saham TELKOM ................................. 22

Gambar 4.3 Plot ACF Log Return Harga Saham TELKOM ........................ 23

Gambar 4.4 Plot PACF Log Return Harga Saham TELKOM...................... 23

Gambar 4.5 Histogram Distribusi Normal Eror AR(1)................................. 25

Gambar 4.6 Histogram Distribusi Normal Eror Model ARCH(1)-M ........... 28

Page 11: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

DAFTAR NOTASI DAN SIMBOL

: bilangan real Æ迫 : data pengamatan ke t

T : ukuran sampel 棍崎,(飘能囊) : distribusi Student-t dengan derajat bebas T-1 ƅ迫 : log return 刮( ) : harga harapan 幌 : rata-rata ℎ迫挠 : variansi ¦k : autokovariansi pada lag-k

ρ浓 : autokorelasi pada lag-k Φkk : autokorelasi parsial 顾 : operator Backshift

: parameter AR 凰 : parameter MA

p : order parameter AR

q : order parameter MA 管∗ : jumlah kuadrat eror 蝗迫 : eror model rata-rata bersyarat pada waktu t 观挠 : koefisien determinasi 悔k挠 : distribusi Chi-Squared dengan derajat bebas k

t* : statistik uji Breusch-Godfrey 谎 : statistik uji pengali Lagrange 慧迫 : himpunan semua informasi 蝗迫 pada waktu sampai di t N(0, h疟挠) : distribusi normal dengan rata-rata nol dan variansi h疟挠 荒 : vektor parameter variansi model ¦ : vektor parameter variansi model 慌 : konstanta variabel eksogen 贯迫 : variabel eksogen

Â

Page 12: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

j : parameter conditional variance 灌 : matriks identitas ∅ : kombinasi parameter (荒,慌, ¦, j) 拐迫 : fungsi likelihood ℘迫 : matriks informasi

Page 13: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk. (TELKOM) merupakan perusahaan

bisnis T.I.M.E (Telecomunication, Information, Media and Edutainment) yang

terbesar di Indonesia. Harga saham pada PT TELKOM merupakan deretan

observasi variabel random yang dapat dinyatakan sebagai data runtun waktu

karena merupakan himpunan observasi yang terurut. Indeks harga saham adalah

suatu indikator yang menunjukkan pergerakan harga saham.

Dalam analisis perilaku data runtun waktu di sektor finansial misalnya

harga saham, nilai tukar rupiah, inflasi, suku bunga dsb, peneliti seringkali

ditemukan bahwa kemampuan atau presisi peramalan berubah-ubah dari waktu ke

waktu. Misalnya, pada satu periode peramalan mengalami kesalahan yang kecil

tetapi di waktu lain mengalami kesalahan yang cukup besar. Variabilitas ini

disebabkan bahwa volatilitas di dalam pasar finansial sangat sensitif terhadap

perubahan-perubahan kebijakan fiskal dan moneter, ketidakstabilan politik bahkan

yang sifatnya sekedar rumor. Kondisi tersebut berbeda dengan asumsi yang

selama ini menjadi kajian ekonometrika, yakni data runtun waktu

kecenderungannya mempunyai varian kesalahan penganggu atau eror yang

konstan dari waktu ke waktu.

Berdasarkan kenyataan tersebut, dalam bahasa ekonometrika berarti

bahwa varian dari data runtun waktu ini tidak konstan, tetapi berubah-ubah dari

satu periode ke periode yang lain. Model runtun waktu yang dapat mengestimasi

perilaku tersebut adalah model Autoregressive Conditional Heteroscedasticity

(ARCH). Model ini pertama kali dikembangkan oleh Engle (1982). Gagasan dari

Engle, et al (1987) tersebut kemudian digunakan untuk mengembangkan suatu

model yang disebut dengan model Autoregressive Conditional Heteroscedasticity

in Mean (ARCH-M). Model ARCH-M adalah model dengan variansi bersyarat

atau deviasi standar dimasukkan ke dalam persamaan mean.

Page 14: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Data PT TELKOM tersebut merupakan data finansial yang mengandung

unsur heteroskedastisitas. Model yang cocok kemudian digunakan untuk

meramalkan data. Data yang digunakan adalah data mingguan tanggal 25 Februari

2008 sampai 12 April 2010. Data diambil dari alamat web

http://finance.yahoo.com/q/pr?s=TLKM.

1.2 Perumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah, disusun perumusan masalah sebagai

berikut

1. Bagaimana model ARCH-M yang sesuai dengan data saham PT

TELKOM ?

2. Bagaimana hasil peramalan harga saham PT TELKOM bulan April

sampai Mei 2010?

1.3 Tujuan Penelitian

Tujuan penelitian ini antara lain

1. Dapat menentukan model ARCH-M yang sesuai dengan saham PT

TELKOM.

2. Meramalkan data harga saham PT TELKOM bulan April sampai

Mei 2010.

1.4 Manfaat Penelitian

Manfaat yang diharapkan dari penelitian ini adalah hasil peramalan harga

saham PT TELKOM yang diperoleh dapat menjadi pertimbangan dalam

mengindikasi kondisi harga saham pada periode selanjutnya serta penelitian yang

dilakukan diharapkan dapat memberikan pemahaman mengenai pemodelan data

menggunakan ARCH-M.

Page 15: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

BAB II

LANDASAN TEORI

2.1 Tinjauan Pustaka

Pada sub bab ini dikemukakan beberapa teori yang mendasari pembahasan

pemodelan volatilitas harga saham dengan variansi heteroskedastisitas bertipe

ARCH-M. Teori yang relevan dalam penelitian ini meliputi tentang Ruang

Sampel, Variabel Random, Uji Akar Unit, Log Return dan Fluktuasi Harga,

Fungsi ACF dan PACF, Model ARMA, Uji Autokorelasi, Uji Heteroskedastisitas,

Fungsi Maksimum Likelihood, Model ARCH.

2.1.1 Ruang Sampel

Menurut Bain dan Engelhardt (1992), jika dilakukan suatu pengamatan

terhadap data, maka himpunan dari semua hasil yang mungkin dari suatu

pengamatan dinamakan ruang sampel dan dinotasikan dengan S.

2.1.2 Variabel Random

Variabel R dikatakan variabel random jika suatu fungsi yang terdefinisi

dalam ruang sampel S, mempunyai hubungan dengan bilangan real sehingga

R(e)= r untuk setiap e dalam S. Jika himpunan dari semua nilai yang mungkin

dalam variabel random R merupakan himpunan terhitung r1,r2,...,rT maka R

disebut variabel random diskrit, tetapi jika semua nilai yang mungkin dalam

variabel random R adalah himpunan tak terhitung, misalkan ),( bar Î dengan r, a

dan b real, maka R disebut variabel random kontinu. Bain dan Engelhardt (1992),

menyajikan fungsi densitas probabilitas dari R sebagai f(r)= P[R = r], r =

r1,r2,...,rT untuk R diskrit dan ),( baxÎ untuk R kontinu, dan mempunyai sifat

1. ÂÎ"³ rrf 0)(

2. 1)( =å"r

rf untuk R variabel random diskrit, dan

3. 1)( =ò"r

rf untuk R variabel random kontinu.

Page 16: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Setelah variabel random R dengan himpunan terurut r1,r2,...,rT didapatkan

langkah selanjutnya menguji kestasioneran data dengan menggunakan uji akar

unit.

2.1.3 Uji Akar Unit

Kebanyakan dalam data runtun waktu di sektor finansial cenderung tidak

stasioner dalam mean. Untuk mengetahui kestasioneran data dapat digunakan uji

akar unit (Tsay, 2002) dengan hipotesis sebagai berikut

H0 : 1=f (data mempunyai akar unit / tidak stasioner)

H1 : 1<f (data tidak mempunyai akar unit / stasioner)

Statistik uji dengan Augmented Dickey-Fuller (ADF) atau rasio t dirumuskan

sebagai berikut

ADF =

1

)(

1

)(1

1

21

1

21

11

-

-

-

=-

å

å

å

=-

=-

=-

T

PP

P

PP

T

ttt

T

tt

T

ttt

ffs

f (2.1)

dengan P0 = 0, T adalah ukuran sampel, dan Pt adalah harga saham TELKOM.

H0 akan ditolak jika ADF > )1(, -Tta .

Apabila dari data harga saham TELKOM tersebut belum stasioner dalam

mean dan variansi maka dilakukan transformasi data. Tranformasi dengan

mnggunakan log return.

2.1.4 Log Return dan Fluktuasi Harga

Dalam analisis finansial time series (data runtun waktu keuangan), yang

menjadi pusat perhatian adalah fluktuasi harga yang terjadi. Pada dasarnya jika

harga saham TELKOM merupakan fungsi waktu t, yang dinotasikan dengan

Page 17: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

P = P(t) = Pt

maka fluktuasi harga saham TELKOM merupakan variabel yang menunjukkan

naik turunnya harga sebagai dampak dari mekanisme pasar yang ada. Secara

umum, fluktuasi harga saham dapat didefinisikan sebagai perubahan harga saham

terhadap waktu t yaitu

1--=D ttt PPP .

Pendekatan untuk fluktuasi harga adalah perubahan relatif atau return yaitu

1-

=t

tt P

Pr . (2.2)

Pada kenyataannya harga saham yang diperoleh dengan nominal yang

cukup besar sehingga untuk mempermudah perhitungan digunakan log return

1

1

logloglog

)log(log

-

-

-=

=

ttt

t

tt

PPr

P

Pr

(2.3)

Selain itu log return juga bermanfaat untuk menjadikan data stasioner terhadap

rata-rata (Tsay, 2002).

Sebelum memodelkan ARCH-M, terlebih dahulu menentukan model rata-

rata bersyarat. Dalam memodelkan rata-rata bersyarat ARMA diperlukan suatu

alat yaitu ACF dan PACF.

2.1.5 Fungsi ACF dan PACF

Fungsi autokorelasi adalah fungsi yang menunjukkan besarnya korelasi

antara pengamatan pada waktu ke-t dengan pengamatan waktu sebelumnya.

Sedangkan PACF adalah fungsi yang menunjukkan besarnya korelasi parsial

antara pengamatan waktu ke-t dengan pengamatan waktu sebelumnya.

Page 18: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Menurut Cryer (1986) proses tr dikatakan stasioner apabila

2)(,)( sm == tt rVarrE adalah konstan dan

kkttktt rrErrCov gmm =--= ++ ),(),( ,

dengan ),( st rrCov adalah fungsi dari selisih waktu |棍− 滚|. Korelasi antara ktt rdanr + adalah

0)var()var(

),cov(),(

gg

r k

ktr

kttkttk

rr

rrrrcorr ===

+

++ ,

dengan )()(0 ktt rVarrVar +==g dan kr adalah fungsi autokorelasi atau ACF.

Autokorelasi parsial antara ktt rdanr + adalah korelasi antara ktt rdanr +

setelah ketergantungan linearnya dengan 121 ,...,, -+-- kttt rrr dihilangkan.

Autokorelasi parsial antara ktt rdanr - dinotasikan dengan

1

1

1

1

1

1321

2311

1221

1321

2311

1221

rrrr

rrrrrrrrrrrrr

rrrrrrrr

KMMMMMM

KKK

MMMMMMKK

---

--

--

---

-

-

=F

kkk

kk

kk

kkkk

k

k

kk

Φkk disebut fungsi autokorelasi parsial atau PACF.

Apabila sudah didapatkan plot ACF dan PACF, maka langkah selanjutnya

memodelkan rata-rata bersyarat AR.

Page 19: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

2.1.6 Model AR

Menurut Cryer (1986), model AR(p) secara umum dinotasikan sebagai

berikut

tptpttt rrrr efff ++++= --- ...2211

<=>

<=> ttP

P rBBB efff =---- )...1( 221

<=> ttrB ef =)(

dengan RP Îfff ,...,21 , dan te adalah proses white noise dengan rata-rata nol.

Proses AR(p) akan stasioner jika akar dari 0)( =Bf terletak di luar lingkaran

satuan yaitu 1>iB , i =1,2,...,p. Tabel 2.1 merupakan ringkasan sifat teoritis ACF

dan PACF untuk proses stasioner (Tarno, 2008).

Tabel 2.1. Sifat-Sifat Teoritis ACF dan PACF untuk Proses-Proses Stasioner

Proses ACF PACF

AR(p) Meluruh secara eksponensial

menuju nol

Terputus setelah lag-p

MA(q) Terputus setelah lag-q Meluruh secara eksponensial

menuju nol

ARMA(p,q) Meluruh menuju nol

kemudian terputus setelah lag-

(q-p)

Meluruh menuju nol kemudian

terputus setelah lag-(q-p)

Untuk mengetahui model AR yang diperoleh tersebut cocok digunakan

untuk memodelkan harga saham TELKOM, maka dilakukan estimasi parameter.

tptpttt rrrr efff =---- --- ...2211

Page 20: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

2.1.7 Estimasi Parameter AR(1)

Estimasi parameter untuk AR(1) menggunakan metode kuadrat terkecil.

Menurut Cryer (1986), estimasi parameter kuadrat terkecil yaitu dengan

meminimumkan jumlahan kuadrat dari eror. Untuk model AR(1)

.

Kemudian meminimumkan jumlah kuadrat dari )( 1 mfme ---= -ttt rr yang

merupakan eror dari AR(1). Rumus dari jumlah kuadrat eror adalah

( )[ ]2

21* )(),( å

=- ---=

n

ttt rrS mfmmf (2.4)

dengan memilih nilai m) dan f)

yang dapat meminimumkan ),(* mfS dengan

rumus

å

å

å å

=-

=-

= =-

-

--=

--

-=

T

tt

T

ttt

T

t

T

ttt

rr

rrrr

n

rr

2

21

21

2 21

)(

))((

)1)(1(

f

f

fm

)

)

dengan

åå=

-

= -»

T

t

tT

t

t

T

r

T

rr

2

1

2 11.

Setelah diperoleh model AR yang cocok, kemudian melakukan uji

autokorelasi eror. Apabila eror AR (1) tidak memiliki autokorelasi maka model

AR(1) dikatakan baik.

ttt rr emfm +-=- - )( 1

Page 21: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

2.1.8 Uji Autokorelasi Eror

Autukorelasi merupakan korelasi antara anggota serangkaian observasi

yang diurutkan menurut waktu. Model rata-rata beryarat dikatakan baik apabila

eror yang dihasilkan sudah tidak memiliki autokorelasi. Menurut William H.G

(1993) dapat diuji menggunakan uji Breusch-Godfrey, hipotesisnya adalah

H0 : tidak terdapat autokorelasi di dalam eror model rata-rata bersyarat

H1 : terdapat autokorelasi di dalam eror model rata-rata bersyarat.

Statistik uji Breusch-Godfrey adalah sebagai berikut

t* = (T – k)R2 (2.5)

dengan T adalah ukuran sampel, k adalah jumlah lag dan R2 adalah koefisian

determinasi dari model regresi. H0 akan ditolak jika t* > 2kc .

Dalam pembahasan skripsi ini menggunakan uji F, adapun hubungan

antara uji F dan 2kc adalah jika 2

1kc dan 2

2kc variabel chi-kuadrat yang

didistribusikan secara independen dengan derajat bebas secara berturut-turut k1

dan k2 , variabel

瓜= 恰塞前潜恰塞潜潜 (2.6)

mengikuti distribusi F dengan derajat bebas k1 dan k2 (Gujarati, D., 1978).

Selain menguji autokorelasi eror dalam model AR(1) menghitung pula

nilai MSE model. Apabila nilai dari MSE kecil maka model tersebut baik

digunakan.

2.1.9 MSE Model

Menurut John E. H (2005) untuk melihat kecocokan model dapat dilihat

dari nilai MSE yang lebih kecil, dengan rumus

Page 22: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

( ) ÷ø

öçè

æ-= å

=

T

ttt PP

TMSE

1

2ˆ1 (2.7)

dengan Pt adalah data observasi waktu ke-t, tP̂ adalah nilai ramalan waktu ke-t

dan T adalah banyak sampel.

Setelah melakukan uji autokorelasi eror dan menghitung nilai MSE,

kemudian menguji efek heteroskedastisitas dalam eror dengan menggunakan uji

ARCH LM.

2.1.10 Uji Heteroskedastisitas

Unsur homokedastisitas merupakan salah satu asumsi yang harus dipenuhi

oleh suatu model regresi linear agar estimasi model memiliki sifat Best Linear

Unbiased Estimator (BLUE). Heteroskedastisitas adalah keadaaan suatu data yang

tidak memenuhi asumsi homokedastisitas yaitu variansi eror untuk setiap variabel

bebas rt yang diketahui tidak konstan atau �Ǵƅ纵蝗平邹= Ε纵蝗平挠邹= 徽平挠, 轨= 1,2, …馆

dengan T adalah ukuran sampel.

Menurut William H.G (1993), menguji ada tidaknya efek

heteroskedastisitas dengan menggunakan uji ARCH Lagrange Multiplier (LM)

dengan uji hipotesis adalah

H0 = α1 = α2 = … = αq (tidak ada efek ARCH sampai lag-q)

H1 : paling sedikit terdapat satu αk ≠0, k = 1,2, …, q.

Menggunakan asumsi normalitas, statistik uji yang digunakan adalah

2TR=x (2.8)

dengan T adalah ukuran sampel dan R2 adalah koefisian determinasi data dengan

model. H0 akan ditolak jika 2kcx > . Hubungan antara uji F dan 2

kc dapat dilihat

pada persamaan (2.6).

Page 23: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Karena parameter dari model ARCH-M tersebut tidak diketahui maka

dilakukan estimasi parameter menggunakan estimasi maksimum Likelihood.

2.1.11 Fungsi Maksimum Likelihood

Suatu variabel random TRRR ,...,, 21 dari suatu distribusi memiliki fungsi

densitas probabilitas );( frf , dengan f merupakan suatu parameter yang tidak

diketahui. Fungsi densitas probabilitas bersama dengan ukuran sampel T dari

variabel random TRRR ,...,, 21 yang dievaluasi pada Trrr ,...,, 21 adalah

);()...,();();,...,,( 2121 ffff TT rfrfrfrrrf =

Menurut Bain dan Engelhardt (1992) fungsi likelihood didefinisikan

sebagai fungsi densitas probabilitas bersama dari Trrr ,...,, 21 yang dapat dianggap

sebagai fungsi f dan dinotasikan dengan )(fL .

);(

);()...;();();,...,,()(

1

2121

f

fffff

i

T

i

TT

rf

rfrfrfrrrfL

Õ=

=

==

Estimasi maksimum likelihood dari f adalah nilai f̂ pada )(fL yang maksimum

);,...,,(max)ˆ;,...,,( 2121 ff TT rrrfrrrf =

Nilai f̂ yang akan memaksimumkan )(fL dapat diperoleh dengan mencari solusi

dari persamaan

0)(ˆ

=¶¶ ff

L

atau sering menggunakan

.0)(logˆ

=¶¶ ff

L (2.9)

Setelah log )(fL diturunkan terhadap parameter f akan didapatkan nilai f̂ yang

dapat memaksimumkan fungsi dari )(fL . Nilai dari log )(fL tidak mungkin

bernilai negatif, sehingga prinsip dari log likelihood yaitu memaksimumkan akan

terpenuhi.

Page 24: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Dalam fungsi likelihood diasumsikan data mempunyai distribusi normal.

Bain dan Engelhardt (1992), mendefinisikan suatu variabel random R berdistribusi

normal dengan mean 幌 dan variansi 2th dinotasikan ),(~ 2

thNR m dan mempunyai

fungsi densitas probabilitas

2

2)(21

2

2

2

1),;( th

r

t

t eh

hrfm

pm

--

=

dengan ¥££¥- r , 幌 dan h adalah parameter yang masing-masing

mempunnyai nilai −∞ ≤ 幌≤ ∞ dan ¥££¥- 2th .

Selanjutnya model ARCH yang diperkenalkan pertama kali oleh Engle

(1982), model tersebut dapat mengestimasi adanya suatu efek heteroskedastisitas.

2.1.12 Model ARCH (q)

Model ARCH dapat dinyatakan dalam bentuk regresi linear. Misalkan

terdapat deret runtun waktu yaitu log return {rt}. Rata-rata rt diasumsikan sebagai

tXb ¢ yang merupakan kombinasi linear dari lag variabel eksogen dan dimasukkan

dalam himpunan informasi 1-ty dengan b ¢ vektor parameter yang tidak

diketahui. Menurut Engle (1982), model ARCH(q) adalah

ttt

tttr

Xr

hXNr

eb

by

+¢=

¢- ),(~ 21

å=

-

--

+=

+++=q

kktk

qtqtth

1

20

22110

2 ...

eaa

eaeaa

(2.10)

dengan b ¢ adalah vektor parameter yang belum diketahui, Xt adalah variabel

eksogen, q adalah orde dari proses ARCH, a merupakan parameter variansi yang

tidak diketahui dengan 0a > 0 dan, dan te adalah eror dari model.

Page 25: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

2.2 Kerangka Pemikiran

Data harga saham TELKOM merupakan deretan observasi variabel random

yang dapat dinyatakan sebagai data runtun waktu karena merupakan himpunan

observasi terurut. Data ini ditransformasi ke dalam bentuk log return untuk

mengecilkan data. Transformasi ini mengakibatkan data stasioner dalam rata-rata

tetapi memiliki variansi tidak konstan.

Model yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah ARCH-M. Model

ini memerlukan asumsi eror model rata-rata bersyarat tidak memiliki autokorelasi.

Langkah pertama dalam pembentukan model ARCH-M adalah menguji

kestasioneran data. Apabila data belum stasioner maka dilakukan transformasi.

Transformasi yang dapat dilakukan dengan mengubah data ke dalam bentuk log

return. Setelah itu, langkah berikutnya adalah mencari model rata-rata bersyarat

AR. Eror model AR yang telah diperoleh harus diuji efek heteroskedastisitas.

Apabila terdapat efek heteroskedastisitas, maka langkah selanjutnya adalah

mengestimasi parameter model ARCH. Disisi lain juga mengestimasi model

ARCH-M dan melakukan uji diagnostik model. Model ARCH-M digunakan

untuk meramalkan data. Model yang baik adalah model yang memiliki nilai

peramalan mendekati nilai data asli.

Page 26: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

BAB III

METODOLOGI PENELITIAN

Pada penelitian ini, metode yang digunakan adalah studi literatur yang

diaplikasikan pada data harga saham mingguan PT TELKOM. Data diambil pada

tanggal 25 Februari 2008 sampai dengan 12 April 2010 diakses tanggal 12 April

2010 (http://finance.yahoo.com/q/pr?s=TLKM).

Langkah-langkah pemodelan dan peramalan menggunakan model ARCH-M

adalah sebagai berikut.

1. Membuat plot data kemudian melakukan uji stasioneran dengan

menggunakan uji akar unit pada persamaan (2.1) untuk melihat

kestasioneran data terhadap rata-rata dan variansi.

2. Mentransformasikan data dalam bentuk log return pada persamaan (2.3),

sehingga data menjadi stasioner dalam rata-rata tetapi variansi tidak

konstan.

3. Menganalisis model AR.

a. Membuat plot ACF dan PACF untuk mengidentifikasi model awal

AR yang digunakan untuk memodelkan proses rata-rata bersyarat

dari data.

b. Mengestimasi parameter model AR dengan Metode Kuadrat

Terkecil dengan persamaan (2.4).

c. Melakukan pemeriksaan diagnostik model dengan uji statistik

Breusch-Godfrey pada persamaan (2.5) untuk mengetahui apakah

sudah layak model tersebut digunakan dan menentukan nilai MSE

yang lebih kecil dari persamaan (2.7).

4. Menganalisis model ARCH-M.

a. Mengidentifikasi model dengan memeriksa autokorelasi dalam

Page 27: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

kuadrat eror model rata-bersyarat, jika memiliki autokorelasi berarti

terdapat efek heteroskedastisitas dalam eror model rata-rata

bersyarat. Efek heteroskedastisitas dapat diuji dengan uji Lagrange

Multiplier (LM) pada persamaan (2.8).

b. Mengestimasi model dengan Estimasi Maksimum Likelihood

dengan persamaan (2.9). Menentukan model ARCH-M yang dapat

digunakan untuk memodelkan heteroskedastisitas dari eror model

rata-rata bersyarat.

c. Melakukan pemeriksaan diagnostik.

i. Memeriksa apakah sudah tidak ada efek heteroskedastisitas

dalam eror terstandar menggunakan uji LM.

ii. Memeriksa asumsi distribusi dari eror terstandar.

5. Melakukan peramalan.

Page 28: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

BAB IV

PEMBAHASAN

4.1 Pembentukan Model ARCH(q)-M

Menurut Engle, et al (1987) model ARCH-M secara umum dapat

dituliskan sebagai berikut

tttr em += (4.1)

dengan rt adalah return yang diharapkan, tm adalah conditional mean, dan te

adalah eror model.

Spesifikasinya diambil rata-rata sebagai fungsi linier dari variansinya,

sehingga jika ht adalah conditional variance dari te maka conditional mean dapat

dituliskan sebagai berikut

0,)()( >-+¢-= ddbm ttt hX (4.2)

dengan b ¢ adalah konstanta yang tidak diketahui, Xt adalah variabel eksogen, dan

d adalah parameter conditional variance.

Premi resiko adalah fungsi naik dari conditional variance, dengan kata lain

semakin besar return dari conditional variance semakin besar pula ganti rugi yang

diperlukan (Engle, et al ,1987).

Persamaan (4.1) dapat dijabarkan menjadi

tttt hXr edb +-+¢-= )()( (4.3)

dengan ttt hu=e , Xt adalah variabel eksogen yang merupakan nilai dari rt-1 dan

th 2 adalah conditional variance.

Sehingga model ARCH(q)-M dapat dituliskan pada persamaan (4.1)

dengan conditional variance pada persamaan (2.9). Secara sederhana model

Page 29: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

ARCH-M terbentuk jika variansi bersyarat ht dimasukkan dalam persamaan

mean rt .

4.2 Estimasi Model ARCH(1)-M

Jika suatu eror dari model regresi mengikuti proses ARCH, maka dengan

asumsi normalitas dan didefinisikan ty sebagai himpunan informasi yang

diketahui pada waktu ke-t, maka distribusi bersyarat dari eror ARCH(1)-M adalah

),0(~ 21 ttt hN-ye

dengan fungsi densitas sebagai berikut

2

2

21

212

1)( t

t

h

t

tt eh

fe

pye

-

- = .

Diberikan model ARCH(q)-M secara umum

),(~ 21 ttt hN mye - dengan )()( ttt hX -+¢-= dbm

tttt hXr edb +-+¢-= )()(

ttt ZWh ga h ¢+¢=2

dengan

b : parameter dari variabel eksogen yang tidak diketahui dengan ordo vektor

1´k

Xt : variabel eksogen yang merupakan nilai dari rt-1 dengan ordo vektor 1´k

d : parameter conditional variance dengan ordo vektor 1´l

ht : conditional variance

Zt : vektor konstan dari ht dengan ordo 1´j

Page 30: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

W : matriks identitas untuk menentukan parameter dengan ordo pq ´

a : vektor parameter variansi yang tidak diketahui dengan ordo 1´q

g : vektor parameter variansi yang tidak diketahui dengan ordo 1´j

f : kombinasi dari parameter ( dgba ,,, ).

Vektor 1´p 221 ,..., qttt --=¢ eeh dengan te adalah eror dari

tttttt hXrhXr dbdb +¢+=--¢-- )()( . Parameter ini dapat dikombinasi ke dalam

),,,()

dgbaf ¢¢¢=¢ dengan vektor 1´m dimana lkjqm +++= .

Fungsi likelihood dapat dinyatakan dengan

( ) ( )ff å=t

tLL ,

dan misal Lt adalah fungsi log likelihood untuk observasi ke-t adalah

( ) ( )

( )

2

2

2

2

2

22

12

2

21

log)2log(21

21

log)2log(21

21

exp2log

)),()((log)(

t

tt

t

tttt

t

tttt

tttt

hh

h

hXrh

h

hXrh

hhXfL

ep

dbp

dbp

dbf

---=

=¢+---=

÷÷ø

öççè

æ÷÷ø

öççè

æ +¢+-=

-+¢-=

-

(4.4)

dengan menghilangkan bentuk konstan dari persamaan (4.4) karena dianggap

tidak berpengaruh maka persamaan (4.4) dapat ditulis sebagai berikut

( ).

21

log

21

log)(

2

2

2

2

t

tttt

t

ttt

h

hXrh

hhL

db

ef

+¢+--=

--=

(4.5)

Page 31: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Untuk mengetahui estimasi parameter ),,,( dgbaf)))))

= terlebih dahulu persamaan

(4.5) diturunkan terhadap masing-masing parameter.

a. Persamaan (4.5) diturunkan terhadap parameter b)¢

( )( )( ) ( ) ( ) ( )( )

( ) ( )( ) ( )( )24

24

22

2

211

22

211

)()()(

t

ttttt

t

tttttttt

t

t

ttttt

t

tttttttt

t

tt

t

tttt

h

XhXrh

h

hXrhhXrh

h

h

XhXrh

h

hhXrhhXr

h

Lh

h

hLhL

dbb

dbddb

dbb

dbddb

bb

bb

+¢+-¢¶

¶÷÷ø

öççè

æ÷÷ø

öççè

æ +¢+-+¢+--=

+¢+-¢¶

¶÷÷ø

öççè

æ÷÷ø

öççè

æ +¢+-+¢+--=

¢¶

¢¶+¢¶

¶¶¶

=¢¶

)

)

)))

( ) ( )

( ) ( )

( )

( )

( )24

222

22

22

2

22

2

22

23

)(21

1)(

21)(

11

11

_1

t

tt

t

ttttt

t

tt

t

tttt

t

tt

t

tt

t

tttt

t

t

tt

t

tttt

t

t

ttt

t

ttt

t

hX

hhhh

h

X

h

hh

h

hL

h

X

h

hhh

h

X

h

hhh

h

Xh

h

hh

eedeb

eedebb

eedeb

eedeb

eb

ede

-÷÷ø

öççè

æ -+-¢¶

¶=

-÷÷ø

öççè

æ-

+-¢¶

¶=

¢¶¶

-÷÷ø

öççè

æ-

+-¢¶

¶=

-÷÷ø

öççè

æ-

--¢¶

¶=

-¢¶

¶÷÷ø

öççè

æ÷÷ø

öççè

æ--=

)

))

)

)

)

Page 32: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

b. Persamaan (4.5) diturunkan terhadap parameter d)

( )( )( ) ( ) ( ) ( )

( ) ( )( ) ( )

( )

( )

t

t

t

ttttt

t

t

t

tttt

t

tt

t

t

t

tttt

t

t

t

t

tttt

t

t

tt

t

ttt

t

t

tttt

t

tttttttt

t

t

tttt

t

tttttttt

t

tt

t

tttt

hh

hhh

hh

hh

h

hL

hh

hh

h

hh

hh

h

h

h

h

h

h

h

hXrh

h

hXrhhXrh

h

h

hXrh

h

hhXrhhXr

h

Lh

h

hLhL

eeded

eede

dd

eeded

eeded

ed

ede

dbd

dbddb

dbd

dbddb

dd

dd

-÷÷ø

öççè

æ -+-

¶=

-÷÷ø

öççè

æ-

+-

¶=

¶¶

-÷÷ø

öççè

æ-

+-

¶=

-÷÷ø

öççè

æ-

--¶¶

=

¶÷÷ø

öççè

æ÷÷ø

öççè

æ ---=

+¢+-

¶¶÷÷ø

öççè

æ÷÷ø

öççè

æ +¢+-+¢+--=

+¢+-

¶¶÷÷ø

öççè

æ÷÷ø

öççè

æ +¢+-+¢+--=

¶¶

+¶¶

¶¶

4

222

2

22

2

2

2

2

3

4

4

22

)(

21

1ˆ)(

2

1)(

11

11

1

2

211

22

211

)()()(

)

)

)

)

)

)

)

)))

Page 33: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

c. Persamaan (4.5) diturunkan terhadap parameter a)¢

( )( )( ) ( ) ( )

( ) ( )( )a

dbddb

adbddb

aa

aa

)

)

)))

¢¶¶

÷÷ø

öççè

æ÷÷ø

öççè

æ +¢+-+¢+--=

¢¶¶

÷÷ø

öççè

æ÷÷ø

öççè

æ +¢+-+¢+--=

¢¶¢¶

+¢¶

¶¶

¶=

¢¶¶

t

t

tttttttt

t

t

t

tttttttt

t

tt

t

tttt

hh

hXrhhXrhh

hh

hhXrhhXrh

Lhh

hLhL

4

4

22

2211

22211

)()()(

( )

( )

÷÷ø

öççè

æ -+-¢¶

¶=

÷÷ø

öççè

æ-

+-¢¶

¶=

¢¶¶

÷÷ø

öççè

æ-

+-¢¶

¶=

÷÷ø

öççè

æ-

--¢¶

¶=

¢¶¶

÷÷ø

öççè

æ÷÷ø

öççè

æ ---=

4

222

2

22

2

2

2

2

3

)(21

1)(

21)(

11

11

1

t

ttttt

t

tttt

t

tt

t

tttt

t

t

tttt

t

t

t

ttt

t

hhhh

hhh

hhL

hhh

h

hhh

h

hhh

h

edea

edeaa

edea

edea

aede

)

))

)

)

)

d. Persamaan (4.5) diturunkan terhadap parameter g)¢

( )( )( ) ( ) ( )

( ) ( )( )

( )

( )÷÷ø

öççè

æ-

--¢¶

¶=

¢¶¶÷÷ø

öççè

æ÷÷ø

öççè

æ ---=

¢¶¶÷÷ø

öççè

æ÷÷ø

öççè

æ +¢+-+¢+--=

¢¶¶÷÷ø

öççè

æ÷÷ø

öççè

æ +¢+-+¢+--=

¢¶¢¶

+¢¶

¶¶

¶=

¢¶¶

11

1

2211

22211

)()()(

2

3

4

4

22

t

tttt

t

t

t

ttt

t

t

t

tttttttt

t

t

t

tttttttt

t

tt

t

tttt

h

hhh

h

h

hh

h

h

hXrhhXrhh

h

h

hhXrhhXrh

Lh

h

hLhL

edeg

gede

gdbddb

gdbddb

gg

gg

)

)

)

)

)))

Page 34: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Dari langkah-langkah penurunan masing-masing ketika d = 0 diperoleh

÷÷÷÷÷÷

ø

ö

çççççç

è

æ

-¶¶

÷÷÷÷÷÷÷÷÷÷÷÷

ø

ö

çççççççççççç

è

æ

÷÷ø

öççè

æ -+-¶

÷÷ø

öççè

æ -+-¢¶

÷÷ø

öççè

æ -+-¢¶

÷÷ø

öççè

æ -+-¢¶

=

÷÷÷÷÷÷

ø

ö

çççççç

è

æ

-¶¶

÷÷÷÷÷÷÷÷÷÷

ø

ö

çççççççççç

è

æ

¶¶

¢¶¶

¢¶¶

¢¶¶

¶¶

+¶¶

¶¶

0

0

0

)(21

)(21

)(21

)(21

0

0

0

)(

)(

)(

)(

)(

)()()(

22

4

222

4

222

4

222

4

222

22

t

ttt

t

ttttt

t

ttttt

t

ttttt

t

ttttt

t

ttt

tt

tt

tt

tt

tt

tt

t

tttt

hX

h

hhhh

hhhh

hhhh

hhhh

hX

h

hL

hL

hL

hL

hL

Lhh

hLhL

e

f

eded

edeg

edeb

edea

e

f

d

g

b

a

f

ff

ff

)

)

)

)

)

)

)

)

)

)

)

)))

(4.6)

Persamaan (4.6) dapat dituliskan sebagai

fb

ff)))

¶¢¶

+¶¶

¶¶

¶ )ˆ()()( tt

t

tttt LhhhLhL

÷÷ø

öççè

æ -+-¢¶

¶=

÷÷ø

öççè

æ-

+-¢¶

¶=

¢¶¶

÷÷ø

öççè

æ-

+-¢¶

¶=

4

222

2

22

2

2

2

)(21

1)(

21)(

11

t

ttttt

t

tttt

t

tt

t

tttt

t

h

hhh

h

hh

h

hL

h

hhh

edeg

edegg

edeg

)

))

)

Page 35: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

dengan

fb

bbe

fb

bb

fb

))

)))

¶¢¶

¢¶¢¶

=

¶¢¶

¢¶¢¶

¢¶

)(

)()(

2t

tt

t

tt

LX

h

LL

.

Sehingga diperoleh

tX=¶¢¶fb) .

Dengan demikian maksimum Likelihood dari parameter f adalah

÷÷ø

öççè

涶

÷÷ø

öççè

æ-

¶¶÷÷ø

öççè

æ --=

¶¶ åå f

bef

deef

))) ')(21)(

2

2

4

22

t t

tt

t t

tttttt

hh

hhhhL

. (4.7)

Dari persamaan (4.7) estimasi parameter f)

dapat dituliskan dalam suatu matriks

S dengan ukuran mT ´

[ ]i

ttti

hLS

f)

¶¶

=)(

dan

iSL ¢=¶¶f)

dengan i adalah unit vektor 1´T sehingga order pertama yang sederhana adalah

0=¢iS .

Matriks Hessian adalah matriks turunan kedua dari log likelihoods, ( )ftL .

Dengan asumsi bahwa fungsi likelihood dituliskan sebagai

Page 36: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

÷÷ø

öççè

梶¶

¶E-=÷÷

ø

öççè

梶

¶¶

¶E=Ã

fff

ff

ff

)))))()()( 2

tttt

LLL

dengan Ãt adalah matriks informasi dari observasi ke t. Maksud informasi dari

sampel à adalah rata-rata informasi dari masing-masing observasi yakni

÷øö

çèæ ¢E=Ã

TSS

.

4.3. Contoh Penerapan

4.3.1 Deskripsi Data

Data harga saham PT TELKOM mingguan tanggal 25 Februari 2008

sampai dengan tanggal 12 April 2010 diakses tanggal 12 April 2010

(http://finance.yahoo.com/q/pr?s=TLK). Gambar 4.1 memperlihatkan harga

saham PT TELKOM tidak stasioner dalam rata-rata maupun variansinya.

Gambar 4.1. Plot Harga Saham TELKOM

Selain mengamati dari Gambar 4.1, data tidak stasioner dapat diuji dengan

menggunakan uji akar unit dengan hipotesis

H0 : 1=f (data mempunyai akar unit / tidak stasioner)

H1 : 1<f (data tidak mempunyai akar unit / stasioner)

Dengan menghitung nilai dari f diperoleh 1=f yang berarti data tidak stasioner.

Diperoleh pula dari software Eviews 4.1 bahwa nilai probabilitas Augmented

Dickey-Fuller adalah 0,22. Nilai probabilitas tersebut lebih besar dari nilai

Page 37: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

signifikansi 05,0=a . Sehingga H0 tidak ditolak yang berarti data mempunyai

akar unit atau dengan kata lain data tidak stasioner.

4.3.2 Log Return dan Fluktuasi Harga

Berdasarkan plot data diatas terlihat bahwa data tidak stasioner, sehingga

dilakukan transformasi untuk mempermudah analisis data sekaligus data menjadi

stasioner. Transformasi dengan menggunakan log return. Gambar 4.2 merupakan

plot log return data harga saham TELKOM yang telah stasioner dalam rata-rata

tetapi variansi tidak konstan. Dengan menghitung nilai f mempunyai nilai 0,00

dapat disimpulkan bahwa data sudah stasioner.

Gambar 4.2. Plot Log Return Harga Saham TELKOM

4.3.3 Pembentukan Model Stasioner

Pembentukan model stasioner langkah pertama adalah mengidentifikasi

model. Setelah data stasioner dalam rata-rata, model dapat diidentifikasi dengan

melihat fungsi autokorelasi (ACF) dan fungsi autokorelasi parsial (PACF) dari

data log return.

Page 38: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Gambar 4.3. Plot ACF Log return Harga Saham TELKOM

Gambar 4.4. Plot PACF Log return Harga Saham TELKOM

Berdasarkan dari Gambar 4.3 dan Gambar 4.4 terdapat kemungkinan-

kemungkinan model rata-rata bersyarat yaitu AR(1), MA(1) dan ARMA(1,1).

Selanjutnya melakukan estimasi parameter model AR(1), MA(1) dan

ARMA(1,1). Hasil pengujian ketiga model diberikan pada Tabel 4.1. Hasil

estimasi parameter MA(1) dan ARMA(1,1) mempunyai nilai probabilitas yang

Page 39: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

lebih besar dari 05,0=a . Berarti kedua model tersebut tidak sesuai untuk

memodelkan data log return.Hasil estimasi parameter model AR(1) menunjukkan

nilai f̂ signifikan berbeda dengan nol. Nilai probabilitas eror AR(1) adalah

0,0339 lebih kecil dari 05,0=a . Berarti model AR(1) sesuai untuk memodelkan

data log return. Model AR yang sesuai untuk memodelkan data log return adalah

AR(1)

dengan rt adalah log return pada waktu ke-t dan te adalah eror model pada waktu

ke-t.

Tabel 4.1 Hasil Estimasi Model AR(1) pada Data Log Return

Model Variabel Koefisien Standar

Deviasi

t- statistik Probabilitas

Eror

AR(1) f̂ -0,201522 0,093805 -2,148312 0,0339

MA(1) q̂ -0,165154 0,094037 -1,756260 0,0818

ARMA(1,1) (f̂ ,q̂ )

0,024615

-0,239864

0,430392

0,418154

0,057192

-0,573527

0,9545

0,5674

Setelah melakukan estimasi parameter model AR(1), kemudian melakukan

uji diagnostik eror model AR(1). Dengan menggunakan uji Breusch-Godfrey

untuk mengetahui apakah eror model rata-rata bersyarat terdapat autokorelasi atau

tidak hipotesisnya adalah

H0 : tidak terdapat autokorelasi di dalam eror model rata-rata bersyarat

H1 : terdapat autokorelasi di dalam eror model rata-rata bersyarat.

ttt rr e+-= -1201522,0

Page 40: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Uji Breusch-Godfrey Eror Model AR(1) dari lag-1 sampai lag-10 diberikan pada

Tabel 4.2.

Tabel 4.2 Uji Breusch-Godfrey Eror Model AR(1)

Koefisien Probabilitas

AR(1) AR(1)

Uji Breusch-Godfrey 0,262713

5,582409 0,2124 辉囊 -5,645737 0,2071 辉挠 1,053203 0,2455 辉脑 -0,113227 0,5831 辉恼 0,137642 0,1896 辉闹 0,179661 0,0712 辉淖 0,002965 0,9760 辉呢 -0,171994 0,0819 辉馁 -0,138479 0,1653 辉内 -0,079355 0,4287 辉囊, -0,083884 0,4049

Dari Tabel 4.2 dapat disimpulkan bahwa untuk lag-1 sampai lag-10

menunjukkan nilai probabilitas eror AR(1) lebih besar dari nilai 05,0=a . Berarti

tidak terdapat autokorelasi di dalam model AR(1). Selain itu nilai probabilitas eror

AR(1) dalam uji Breusch-Godfrey adalah 0,262713 lebih besar dari 05,0=a .

Sehingga H0 tidak ditolak yang berarti juga tidak terdapat autokorelasi di dalam

eror model rata-rata bersyarat. Oleh karena itu model AR(1) cukup baik

digunakan dalam pemodelan mean data log return saham TELKOM.

Page 41: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Langkah selanjutnya

normalitas eror dari model AR(1) diberikan pada Gambar 4.

AR(1) berdistribusi normal. Sehingga dapat disimpulkan model AR(1) adalah

model yang sesuai untuk data log

Gambar 4.5 Histogram Distribusi Normal Eror AR(1)

4.3.4 Uji Heteroskedastisitas

Sebelum melakukan estimasi model ARCH

efek ARCH (efek heteroskedastisitas) dalam model AR(1). Menguji efek

heteroskedastisitas dapat dilakukan dengan menggunakan uji ARCH LM

(Lagrange Multiplier) pada Tabel 4.3 sebagai berikut

Tabel 4.

Uji hipotesis dari ARCH LM adalah

H0 : α1 = α2 = … = αq (tidak ada efek ARCH sampai lag

H1 : paling sedikit terdapat satu

Pada Tabel 4.3 terlihat bahwa nilai probabilitas statistik

kecil dari 05,0=a . Berarti H

Langkah selanjutnya dalam pengujian diagnostik model adalah u

normalitas eror dari model AR(1) diberikan pada Gambar 4.5. Berarti eror model

berdistribusi normal. Sehingga dapat disimpulkan model AR(1) adalah

model yang sesuai untuk data log return saham TELKOM.

mbar 4.5 Histogram Distribusi Normal Eror AR(1)

4.3.4 Uji Heteroskedastisitas

Sebelum melakukan estimasi model ARCH-M, terlebih dahulu memeriksa

efek ARCH (efek heteroskedastisitas) dalam model AR(1). Menguji efek

heteroskedastisitas dapat dilakukan dengan menggunakan uji ARCH LM

pada Tabel 4.3 sebagai berikut :

Tabel 4.3 Uji ARCH LM Model AR(1)

Uji hipotesis dari ARCH LM adalah

(tidak ada efek ARCH sampai lag-q)

: paling sedikit terdapat satu αk ≠0, k = 1,2, …, q.( terdapat efek ARCH)

terlihat bahwa nilai probabilitas statistik F adalah 0,032071 lebih

erarti H0 ditolak jadi eror AR(1) terdapat efek ARCH.

dalam pengujian diagnostik model adalah uji

eror model

berdistribusi normal. Sehingga dapat disimpulkan model AR(1) adalah

M, terlebih dahulu memeriksa

efek ARCH (efek heteroskedastisitas) dalam model AR(1). Menguji efek

heteroskedastisitas dapat dilakukan dengan menggunakan uji ARCH LM

.( terdapat efek ARCH)

adalah 0,032071 lebih

ditolak jadi eror AR(1) terdapat efek ARCH.

Page 42: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

4.3.5 Pembentukan Model Heteroskedastisitas

Sebelum pembentukan model ARCH-M, terlebih dahulu diestimasi

menggunakan model ARCH. Kemudian menggunakan model ARCH-M. Dari

Tabel 4.4, parameter model ARCH(1) tidak signifikan terhadap nol dengan nilai

P-value adalah 0,0858 yang lebih besar 05,0=a . Sehingga model ARCH(1)

tidak cukup baik digunakan. Disisi lain, model ARCH(1)-M signifikan berbeda

nol, karena nilai P-value adalah 0,0157 yang lebih kecil 05,0=a . Sehingga

model ARCH(1)-M yang sesuai dengan data harga saham PT TELKOM. Model

tersebut adalah

21

2 521073,0000230,0 -+= tth e

rt = -0,022111+1,130838 tth e+

dengan ht adalah conditional volatility, te adalah eror dan rt adalah return.

Intepretasi dari model ARCH(1)-M adalah jika dengan bertambahnya conditional

variance (ht) maka return yang diharapkan akan bertambah sebanyak 1,130838

satuan.

Tabel 4.4 Hasil Estimasi Model ARCH(1) dan Model ARCH(1)-M

ARCH(1) ARCH(1)-M j 1,130838

P-value 0,0157

a 0.000291 0,000230

P-value 0,00000 0,00000

g 0,345157 0,521073

P-value 0,0858 0,0223

b -0,022111

P-value 0,0113

MSE 0,020988 0,021405

Page 43: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Untuk menguji model yang terbentuk cukup baik menggunakan uji ARCH

LM yang diperoleh pada Tabel 4.5. Diperoleh nilai probabilitas statistik F adalah

0,916811 lebih besar dari 05,0=a . Berarti H0 tidak ditolak jadi eror ARCH(1)-

M tidak terdapat efek ARCH dalam eror.

Tabel 4.5 Uji ARCH LM Model ARCH(1)-M

Langkah selanjutnya adalah mengetahui ada tidaknya autokorelasi dalam

model dengan korelogram eror kuadrat yang distandarisasi. Dari Tabel 4.6 bahwa

plot ACF dan PACF, semua grafik tidak melewati garis Bartlett. Selain itu nilai

probabilitas lebih besar dari 05,0=a , sehingga dapat disimpulkan tidak ada

korelasi serial dalam model.

Tabel 4.6 Korelogram Eror Kuadrat yang Distandarisasi

Page 44: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Selanjutnya menguji kenormalan eror model ARCH(1)-M. Gambar 4.6

terlihat bahwa eror model ARCH(1)-M mengikuti kurva normal. Sehingga dapat

disimpulkan model ARCH(1)-M cukup baik digunakan untuk memodelkan data

log return harga saham TELKOM.

Gambar 4.6 Histogram Distribusi Normal Eror Model ARCH(1)-M

4.3.6 Peramalan

Dari pemeriksaan model diagnostik diperoleh model yang cocok adalah

model ARCH(1)-M tanpa menggunakan model rata-rata bersyarat. Untuk

mengetahui model tersebut yang lebih cocok maka akan dilakukan peramalan.

Model yang baik adalah model yang nilai peramalannya mendekati nilai data

sebenarnya. Hasil ramalan dapat disajikan pada Tabel 4.7. Karena log return

bukan data yang sebenarnya, maka bentuk log return diubah dalam bentuk semula

yakni hasil ramalan dalam bentuk harga. Log return dirumuskan sebagai

1

1

logloglog

)log(log

-

-

-=

=

ttt

t

tt

PPr

P

Pr

dengan Pt adalah data harga saham TELKOM periode t, Pt-1 adalah data harga

saham TELKOM periode t-1. Persamaan untuk data harga saham pada periode t

adalah

trtt PP log

1 10´= -

Page 45: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Persamaan tersebut untuk mencari nilai harga saham TELKOM

berdasarkan nilai ramalan dari log return. Hasil ramalan pada bulan April sampai

Mei tahun 2010.

Tabel 4.7 Hasil Peramalan Harga Saham TELKOM Bulan April sampai Mei 2010

Dari Tabel 4.7 terlihat bahwa data asli dan data peramalan terpaut kurang lebih Rp

50,00. Nilai MSE untuk peramalan tersebut sebesar Rp 2.387,00.

BULAN DATA ASLI RETURN RAMALAN

APRIL 8.150,00 0,00267221847927 8.200,00

8.100,00 0,00267221847927 8.150,00

MEI 8.000,00 0,00267221847927 8.049,00

8.050,00 0,00267221847927 8.100,00

7.850,00 0,00267221847927 7.898,00

7.600,00 0,00267221847927 7.647,00

7.650,00 0,00267221847927 7.697,00

Page 46: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PREDIKSI HARGA ... · perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PREDIKSI HARGA SAHAM TELKOM DENGAN ARCH DHESI LILIA AYU NAWANGSARI

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

BAB V

PENUTUP

5.1 Kesimpulan

Kesimpulan yang dapat diambil dari pembahasan adalah sebagai berikut.

1. Model yang sesuai untuk memodelkan data harga saham PT TELKOM

mingguan tanggal 25 Februari 2008 sampai 12 April 2010 adalah model

ARCH(1)-M . Model ARCH(1)-M adalah

21

2 521073,0000230,0 -+= tth e

rt = -0,022111+1,130838 tth e+2

2. Nilai peramalan harga saham PT TELKOM bulan April sampai Mei 2010

mempunyai nilai MSE sebesar Rp 2.387,00.

5.2 Saran

Hasil peramalan menggunakan model ARCH(1)-M memberikan informasi

bagi investor. Akan tetapi, dari hasil peramalan masih mempunyai selisih nilai

yang cukup besar terhadap nilai asli. Oleh karena itu, bagi pembaca yang tertarik

untuk mengembangkan penelitian ini dapat menggunakan model lainnya yang

lebih cocok untuk memodelkan data finansial, misalnya GARCH-M.