12
PROPOSAL PRAKTEK KERJA NYATA PT. PABOXIN Disusunoleh: BAGUS SANJAYA PUTRA NIM 09510004 SAIFUL WARDIONO NIM 09510039 JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

Proposal Pkl Pt.paboxin

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Proposal Pkl Pt.paboxin

PROPOSAL

PRAKTEK KERJA NYATA

PT. PABOXIN

Disusunoleh:

BAGUS SANJAYA PUTRA NIM 09510004 SAIFUL WARDIONO NIM 09510039

JURUSAN TEKNIK MESIN

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2012

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANGFAKULTAS TEKNIK – JURUSAN MESIN

Page 2: Proposal Pkl Pt.paboxin

STATUS TERAKREDITASIJL.Raya Tlogomas No. 246 Telp.(0341) 464318-128 Fax. (0341) 460782 65144

LEMBAR PENGESAHAN

Nama Kegiatan : Praktek Kerja Nyata

Nama Instansi : PT. PABOXIN

Alamat Instansi : Jl.Industri No. 14 Buduran Sidoarjo

Waktu Pelaksanaan : 1 Juli – 1 Agustus 2012

Pelaksana : 1. BAGUS SANJAYA PUTRA NIM 09510004 2. SAIFUL WARDIONO NIM 09510039

Kami yang bertanda tangan dibawah ini menyetujui dengan

dilaksanakannya kegiatan tersebut.

Malang, 13 April 2011

Mengetahui

Dosen Pembimbing Ketua Jurusan

Mesin FT - UMM

Drs. M. Jufri, ST. MT Ir. Mulyono , MT.

Page 3: Proposal Pkl Pt.paboxin

PROPOSAL PRAKTEK KERJA NYATA

JURUSAN TEKNIK MESIN

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

A. Latar Belakang

Dalam era globalisasi sekarang ini, teknologi-teknologi mengalami

perkembangan yang sangat pesat. Dimana teknologi masuk dan diaplikasikan oleh

industri terlebih dahulu. Dengan perkembangan dunia industri tersebut harus

diimbangi dengan adanya sumber daya manusia yang berkualitas, berkepribadian

mandiri dan mempunyai kemampuan intelektual yang baik. Hal ini juga berlaku

bagi mahasiswa yang merupakan salah satu potensi bangsa untuk dapat

meneruskan cita-cita bangsa. Akan tetapi yang menjadi permasalahan sekarang

adalah bagaimana mahasiswa perguruana tinggi dapat menyesuaikan dirinya

dengan dunia industri yang nantinya akan dihadapi.

Sementara itu, output dari perguruan tinggi juga belum sepenuhnya terlatih

dengan baik sesuai dengan apa yang diperlukan pada dunia industri. Hal ini

mungkin disebabkan karena terbatasnya fasilitas praktikum yang bersifat real

seperti pada kenyataannya. Oleh karena itu kerjasama antara perguruan tinggi

dengan dunia industri harus dijalin, karena bagaimanapun juga perguruan tinggi

merupakan salah satu pemasok sumber daya manusia bagi dunia industri.

Untuk menyikapi keadaan tersebut di atas, ada berbagai macam alternatif

kegiatan yang dapat dilakukan salah satunya adalah Praktek kerja Nyata yang

merupakan langkah awal untuk mengetahui dan memahami sistematika kerja di

dunia industri tanpa mengesampingkan prosedur kegiatan yang ada di dunia

industri. Selain itu juga, kegiatan magang kerjaini dijadikan suatu wadah yang

dapat dijadikan referensi untuk menambah pengalaman yang berharga yang

nantinya dapat dijadikan sebagai pijakan untuk siap terjun ke dunia kerja atau

industri dan melihat keselarasan antara ilmu yang sudah ditempuh di bangku

Page 4: Proposal Pkl Pt.paboxin

kuliah dengan aplikasi praktis di dunia kerja. Dengan begitu mahasiswa

diharapkan agar mampu bersaing.

Kami juga menyadari adanya satu tujuan yang sangat penting untuk kami

perhatikan yaitu suatu tujuan yang tidak kalah penting dengan berbagai keahlian

dan kepintaran akademik, yaitu emotional intellegency atau pengendalian emosi

yang mungkin bisa kami tingkatkan jika kami bisa Praktek kerja di PT.

PABOXIN

B. Landasan Pemikiran

Adapun landasan pemikiran yang dilakukan untuk melaksanakan kegiatan

Praktek Kerja Nyata ini adalah sebagai berikut:

1. Undang-Undang No. 2 Tahun 1989 tentang Pendidikan Nasional

2. PeraturanPemerintah No. 3 Tahun 1990 tentang Pendidikan Tinggi

3. Tri Dharma PerguruanTinggi

a. Pengembangan pendidikan dan pengajaran

b. Penelitian

c. Pengabdian pada masyarakat

4. Tujuan Pendidikan Nasional, yaitu untuk meningkatkan kualitas

manusia Indonesia yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang

Maha Esa, berbudipekerti luhur, berkepribadian, mandiri, maju,

tangguh, cerdas, kreatif, trampil, disiplin, beretoskerja, professional,

bertanggung jawab dan produktif serta sehat jasmani dan rohani.

5. Demi terwujudnya Misi Jurusan Teknik Mesin yaitu: “Producing high

quality graduates whit ability to act as agent of industrial development

by optimizing and improving the education system and management

continually”.

Page 5: Proposal Pkl Pt.paboxin

C. Tujuan

Pada dasarnya kegiatan Praktek Keja Nyata ini dilaksanakan dengan

maksud dan tujuan sebagai berikut:

1. Mempelajari tentang bidang Proses Produksi.

2. Mempelajari serta memahami prinsip dan sistem kerja mesin-mesin

Produksi PT.PABOXIN.

D. Bentuk Kegiatan

Kerja praktek dilaksanakan di PT. PABOXIN mulai tanggal 1 Juli – 1

Agustus 2012. Perincian kegiatan yang akan dilakukan meliputi kegiatan sebagai

berikut:

1. Pengenalan perusahaan dan bidang kerja praktek

2. Observasi perusahaan

3. Praktek kerja

4. Konsultasi yang diperlukan

Dengan matakuliah pendukung :

1. Kinematika dan Dinamika

2. Mekatronika

3. Elemen Mesin

4. Proses Produksi

Page 6: Proposal Pkl Pt.paboxin

Berikut ini rencana kegiatan yang kami ajukan :

Tabel Rencana Kegiatan

No KegiatanMinggu ke-

1 2 3 41 Pengenalan perusahaan

2 Studi literatur

3 Konsultasi

4 Mengambil data di lapangan

5 Penyusunan laporan

6 Penyerahan laporan

E. Pelaksanaan

Kegiatan Praktek Kerja Nyata ini dilaksanakan pada:

Tanggal : 1 Juli 2011

Tempat : PT. PABOXIN

Alamat : Jl.Industri No. 14 Buduran Sidoarjo

F. Peserta

Peserta dalam Praktek kerja Nyata ini adalah mahasiswa Jurusan Teknik

Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Malang, yaitu :

1. NAMA : BAGUS SANJAYA PUTRA

NIM : 09510004

2. NAMA : SAIFUL WARDIONO

NIM ; 09510039

Page 7: Proposal Pkl Pt.paboxin

CURICULUM VITAE

PESERTA PRAKTEK KERJA NYATA

Nama : Bagus Sanjaya Putra

Tempat, Tanggal Lahir : Pantai, 30 Agustus 1991

Nomor Induk Mahasiswa : 09510004

Fakultas : Teknik

Jurusan : Teknik Mesin

AlamatAsal : Kab. Kotabaru Kalimantan Selatan

Telp. / Hp : 082140137753

Alamat di Malang : Jl. Tirto Utomo Gg.8 No.2, Kab. Malang

Email : [email protected]

Pendidikan Formal :

No NamaSekolah KabTahun

Masuk

Tahun

Lulus

1 SDN DIRGAHAYU 6 Kotabaru 1996 2003

2 SMP NEGERI 1 KOTABARU Kotabaru 2003 2006

3 SMA NEGERI 2 KOTABARU Kotabaru 2006 2009

4 Universitas Muhammadiyah Malang Malang 2009 -

Foto3Х4

Malang, 9 April 2012

Bagus Sanjaya Putra

Page 8: Proposal Pkl Pt.paboxin

CURICULUM VITAE

PESERTA PRAKTEK KERJA NYATA

Nama : Saiful Wardiono

Tempat, Tanggal Lahir : Batu, 08 oktober 1989

Nomor Induk Mahasiswa : 09510039

Fakultas : Teknik

Jurusan : Teknik Mesin

AlamatAsal : Jl. Patimurah RT 01 Kelurahan temas batu Malang

Telp. / Hp : 085655586123

Alamat di Malang : Jl. Patimurah RT 01 Kelurahan temas batu Malang

Email : [email protected]

Pendidikan Formal :

No NamaSekolah KabTahun

Masuk

Tahun

Lulus

1 SDN TEMAS 1 BATU Malang 1996 2003

2 SMP ISLAM 1 BATU Malang 2003 2006

3 SMK INA’ARIF Malang 2006 2009

4 Universitas Muhammadiyah Malang Malang 2009 -

Foto3Х4

Malang, 9 April 2012

Saiful Wardiono

Page 9: Proposal Pkl Pt.paboxin

G. Penutup

Demikianlah proposal Praktek Kerja Nyata (PKN) yang kami ajukan,

semoga dapat dijadikan bahan pertimbangan, besar harapan kami untuk dapat

melakukan Praktek Kerja Nyata (PKN) di perusahaan ini.