73
BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis terhadap sistem yang berjalan yang didalamnya terdapat urutan kegiatan yang tepat dari tahapan-tahapan yang menerangkan proses yang dikerjakan, siapa yang mengerjakan proses tersebut, bagaimana proses itu dapat dikerjakan dan dokumen apa yang dilibatkan. 4.1.1 Analisis Dokumen Analisis dokumen berikut ini akan menganalisis dokumen yang digunakan dalam prosedur pengolahan data pembayaran pajak yang sedang berjalan di PT. Bank Jabar Banten KCP Cipanas. Dokumen-dokumen tersebut adalah sebagai berikut : 1. Nama dokumen : Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang (SPPT) Sumber : Wajib Pajak Fungsi : Menetapkan besarnya tagihan pajak PBB. Distribusi : untuk diberikan kepada teller. Rangkap : 1 (satu) Bentuk : Dokumen

aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

  • Upload
    buinga

  • View
    229

  • Download
    2

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

BAB IV

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan

Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

terhadap sistem yang berjalan yang didalamnya terdapat urutan kegiatan yang

tepat dari tahapan-tahapan yang menerangkan proses yang dikerjakan, siapa yang

mengerjakan proses tersebut, bagaimana proses itu dapat dikerjakan dan dokumen

apa yang dilibatkan.

4.1.1 Analisis Dokumen

Analisis dokumen berikut ini akan menganalisis dokumen yang digunakan

dalam prosedur pengolahan data pembayaran pajak yang sedang berjalan di PT.

Bank Jabar Banten KCP Cipanas. Dokumen-dokumen tersebut adalah sebagai

berikut :

1. Nama dokumen : Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang (SPPT)

Sumber : Wajib Pajak

Fungsi : Menetapkan besarnya tagihan pajak PBB.

Distribusi : untuk diberikan kepada teller.

Rangkap : 1 (satu)

Bentuk : Dokumen

65

Page 2: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

66

2. Nama dokumen : Surat Setoran Pajak (SSP)

Sumber : Wajib Pajak

Fungsi : Menetapkan besarnya tagihan pajak SSP.

Distribusi : untuk diberikan kepada teller.

Rangkap : 1 (satu)

Bentuk : Dokumen

3. Nama dokumen : Surat Tanda Terima Setoran (STTS)

Sumber : Teller

Fungsi : Sebagai tanda bukti telah membayar pajak

Distribusi : untuk diberikan kepada wajib pajak

Rangkap : 1 (satu)

Bentuk : Dokumen

4. Nama dokumen : Surat Setoran Pajak PBB (SSB PBB)

Sumber : Teller

Fungsi : Sebagai tanda bukti telah membayar pajak.

Distribusi : untuk diberikan kepada wajib pajak

Rangkap : 5 (lima)

Bentuk : Dokumen

5. Nama dokumen : Slip Setoran

Sumber : Teller

Page 3: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

67

Fungsi : Sebagai tanda bukti transaksi pembayaran PBB.

Distribusi : untuk diberikan kepada analisa pajak.

Rangkap : 2 (dua)

Bentuk : Dokumen

6. Nama dokumen : Jurnal Mutasi Perkiraan PBB

Sumber : Teller

Fungsi : Sebagai tanda bukti transaksi pembayaran PBB.

Distribusi : untuk diberikan kepada administrasi.

Rangkap : 1 (satu)

Bentuk : Dokumen

7. Nama dokumen : Surat Penerimaan PBB

Sumber : Teller

Fungsi : Sebagai tanda bukti transaksi pembayaran PBB.

Distribusi : untuk diberikan kepada administrasi.

Rangkap : 1 (satu)

Bentuk : Dokumen

4.1.2 Analisis Prosedur yang Sedang Berjalan

Analisis sistem yang sedang berjalan pada Sistem Informasi pembayaran

pajak bumi dan bangunan di PT. Bank Jabar Banten KCP Cipanas bertujuan

untuk mengetahui lebih jelas bagaimana cara kerja sistem tersebut dan masalah

Page 4: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

68

yang di hadapi sistem untuk dapat di jadikan landasan usulan perancangan analisis

sistem yang sedang berjalan yang di lakukan berdasarkan urutan kejadian yang

ada dan dari urutan kejadian tersebut dapat di buat diagram aliran dokument (

flowmap).

4.1.2.1 Flow Map

Flow Map berfungsi untuk menggambarkan dokumen yang mengalir dan

proses yang dilakukan. Flow Map yang ada di PT. Bank Jabar Banten KCP

Cipanas adalah sebagai berikut.

4.1.2.1.1 Flowmap Pembayaran PBB yang Sedang Berjalan

Prosedur Sistem Informasi Pembayaran Pajak PBB di deskripsikan sebagai

berikut :

1. Wajib pajak memberikan Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang (SPPT)

kepada teller.

2. Kemudian petugas teller melakukan pengecekan Surat Pemberitahuan

Pajak Terhutang (SPPT). Apabila SPPT tidak sesuai maka dikembalikan

kepada wajib pajak dan apabila sesuai akan dilakukan perhitungan denda

apabila jatuh tempo.

3. Kemudian petugas teller membuat Surat Setoran Pajak PBB (SSP PBB).

4. Setelah proses pembayaran selesai, petugas teller memvalidasi Surat

Setoran Pajak PBB (SSP PBB) dan memberikan Surat Setoran Pajak PBB

(SSP PBB) validasi lembar 1 dan 3 serta mengembalikan Surat

Page 5: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

69

Pemberitahuan Pajak Terhutang (SPPT) sebagai bukti pembayaran

kepada wajib pajak serta memberikan lembar 2 kepada administrasi dan

lembar 5 kepada dispenda.

5. Petugas teller membuat data slip setoran.

6. Petugas teller memberikan slip setoran kepada analisa pajak.

7. Analisa pajak menginputkan data slip setoran pembayaran dan membuat

data penerimaan PBB.

8. Analisa pajak memberikan data penerimaan PBB kepada teller.

9. Kemudian petugas teller membuat jurnal mutasi perkiraan PBB dan

memberikan jurnal mutasi perkiraan PBB kepada administrasi.

10. Administrasi menginputkan data jurnal mutasi perkiraan PBB. Setelah

data jurnal mutasi balance administrasi membuat laporan per minggu.

Lalu menyerahkan laporan per minggu kepada pimpinan untuk

ditandatangani dan setelah ditandatangani diserahkan kepada analisa

pajak.

11. Analisa pajak membuat laporan penerimaan PBB keseluruhan dan

menyerahkan laporan penerimaan PBB keseluruhan kepada administrasi,

pimpinan dan dispenda.

Page 6: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

70

Berikut adalah flowmap pembayaran PBB yang sedang berjalan :

WAJIB PAJAK TELLER

SPPT SPPT

MengecekData SPPT

SPPT Tidak Valid

Ya

SPPT

Tidak JatuhTempo

Ya

Hitung Denda

Buat SSPPBB

5

3 43 1 2

SSP PBB 1 SSP PBBValid

ValidasiSSP

54

2 3SSP PBB 1

Valid

Buat Data SlipSetoran

Slip Setoran

Data PenerimaanPBB

Buat JurnalMutasi

Jurnal Mutasi

ANALISA ADMINISTRASI PIMPINAN DISPENDA

A

Slip Setoran

Input Slip CSetoran

Jurnal Mutasi

DataPembayaran

Input Jurnal MutasiPerkiraan PBB

Buat DataPenerimaan PBB

Data Jurnal Mutasi

Data PenerimaanPBB Laporan Per

Buat Laporan Per MingguMinggu

Menandatangani

Cetak Laporan Per LaporanMinggu

Laporan ValidLaporan Per

Minggu

File LaporanPBB

D

Laporan Valid

Buat LaporanPenerimaan PBB

Cetak Laporan

3 Laporan 12 Penerimaan PBB

Laporan 1Penerimaan PBB

Laporan 1Penerimaan PBB

E

Laporan 1 EPenerimaan PBB

E

SSP PBB 2 SSP PBB 5Valid B Valid B

Gambar 4.1 Flow Map yang Pembayaran PBB Sedang Berjalan

Keterangan :

SPPT : Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang

SSP PBB : Surat Setoran Pajak PBB

Arsip A : Slip Setoran

Page 7: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

71

Arsip B : SSP PBB

Arsip C : Jurnal Mutasi

Arsip D : Laporan Mingguan Valid

Arsip E : Laporan Penerimaan PBB

4.1.2 1.2 Flowmap Pembayaran SSP yang Sedang Berjalan

Prosedur Sistem Informasi Pembayaran Pajak SSP di deskripsikan sebagai

berikut:

1. Wajib Pajak memberikan Surat Setoran Pajak (SSP) kepada Teller.

2. Kemudian petugas teller melakukan pengecekan Surat Setoran Pajak

(SSP). Apabila SSP tidak sesuai maka dikembalikan kepada wajib pajak

dan apabila sesuai akan dilakukan perhitungan denda apabila jatuh tempo.

3. Setelah proses pembayaran selesai, petugas teller memvalidasi Surat

Setoran Pajak (SSP) dan memberikan Surat Setoran Pajak (SSP) validasi

lembar 1, 3 dan 5 ebagai bukti pembayaran kepada wajib pajak serta

memberikan lembar 2 kepada administrasi dan lembar 4 diarsipkan.

4. Petugas teller membuat data slip setoran.

5. Kemudian administrasi menginputkan data SSP dan memberikan data SSP

kepada analisa serta memberikan lembar 2 SSP kepada KPPN.

6. Analisa membuat dan mencetak laporan SSP dan memberikan kepada

pimpinan untuk ditandatangani, setelah ditandatangani diserahkan kepada

administrasi pajak.

Page 8: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

72

7. Administrasi memberikan laporan lembar 3 kepada KPPN dan

mengarsipkan laporan lembar dua.

Berikut adalah flowmap pembayaran SSP yang sedang berjalan :

WAJIB PAJAK

54

32

SSP 1

4 53

2SSP 1

53

SSP 1

TELLER

54

32

SSP 1

MengecekData SSP

TidakValid

Ya

4 53

2SSP 1

Tidak JatuhTempo

Ya

Hitung Denda

ValidasiSSP

53 4

1 2SSP

Buat Data SlipSetoran

Slip Setoran

1

ADMINISTRASI ANALISA PIMPINAN KPPN

2SSP Data SSP 3 2

2 SSPLaporan1

2Input SSP 4

Buat Laporan MenandatanganiLaporan

Data SSP

32

Laporan 1Cetak Laporan Valid

File LaporanSSP 2 3 3

Laporan1

3 3Laporan 2 Laporan Valid

Valid

5 6

Gambar 4.2 Flow Map yang Pembayaran SSP Sedang

Berjalan Keterangan :

SSP : Surat Setoran Pajak

Arsip A : Slip Setoran

Arsip F : Surat Setoran Pajak

Arsip G : Data SSP

Arsip H : Laporan SSP Valid

Page 9: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

73

4.1.2.2 Diagram Konteks

Diagram konteks merupakan alat untuk struktur analisis.

Pendekatan terstruktur ini mencoba untuk menggambarkan sistem secara garis

besar atau keseluruhan. Diagram konteks yang sedang berjalan di PT. Bank

Jabar Banten KCP Cipanas adalah sebagai berikut :

Dispenda

Laporan

Data SPPTData SSP

Wajib PajakData SSP PBB Valid

Data SSP ValidData SPPT

Data SSP PenerimaanPBB Valid PBB

Laporan Penerimaan PBB ValidLaporan SSP

SISTEM INFORMASI Laporan Penerimaan PBBPEMBAYARAN PAJAK Pimpinan

Laporan SSP Valid

Laporan DataSSP SSPValid Valid

KPPN

Gambar 4.3 Diagram Konteks yang Sedang Berjalan

4.1.2.3 Data Flow diagram

Data flow diagram merupakan alat yang digunakan pada metodologi

pengembangan sistem yang terstruktur. Data flow diagram berfungsi

untuk menggambarkan arus data dalam sistem dengan terstruktur dan jelas.

Pembuatan Data Flow Diagram yang sedang berjalan ini bertujuan untuk

menggambarkan sistem yang berjalan sebagai jaringan kerja antar proses yang

berhubungan satu sama lain, dengan aliran data yang terdapat dalam sistem.

Page 10: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

74

4.1.2.3.1 DFD Level 1

Adapun DFD level 1 yang sedang berjalan saat ini di PT. Bank Jabar

Banten KCP Cipanas yaitu :

File Laporan PBB

Data SPPT

Data SSP PBB Valid

Data SPPT 1.0Wajib Pajak Pembayaran

PBB

Data SSP Valid

2.0Pembayaran

Data SSP SSP

Data SSP PBB Valid

Laporan PenerimaanPBB Valid

Dispenda

LaporanLaporan Penerimaan PBB Penerimaan

PBB Valid

Laporan SSP

PimpinanLaporan SSP Valid

File Laporan SSP

Data SSP Valid Laporan SSP Valid

KPPN

Gambar 4.4 Data Flow Diagram Level 1 yang Sedang Berjalan

Page 11: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

75

4.1.2.3.2 DFD Level 2 Proses 1

Adapun DFD level 2 proses 1 yang sedang berjalan saat ini di PT. Bank

Jabar Banten KCP Cipanas yaitu :

Data SPPT

1.2Data SPPT 1.1

Wajib Pajak MengecekData SPPT

Data SPPPBB Valid 1.3

MemvalidasiSSP PBB

Data SPPPBB Valid

1.4Data Slip Setoran

MenghitungData SPPT Denda dan

Membuat SSPPBB

Data SSP PBB

1.5

MembuatData

Slip Setoran

Laporan MingguanPimpinan Data Laporan

PBBData Laporan File LaporanPBB PBB

LaporanMingguan Data LaporanValid 1.8 PBB

MembuatLaporan Data Laporan

Penerimaan PBBPBB

Laporan

Membuat DataPenerimaan

PBBDataPenerimaanPBB

1.6Membuat

Jurnal Mutasi1.7

MembuatLaporan

Mingguan

Laporan Penerimaan PBB

Laporan Penerimaan PBBDispenda

PenerimaanPBB Data Jurnal Mutasi

Data SPP PBB Valid

Gambar 4.5 Data Flow Diagram Level 2 Proses 1

Yang Sedang Berjalan

Keterangan :

SPPT : Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang

SSP PBB : Surat Setoran Pajak PBB

Page 12: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

76

4.1.2.3.3 DFD Level 2 Proses 2

Adapun DFD level proses 2 yang sedang berjalan saat ini di PT. Bank

Jabar Banten KCP Cipanas yaitu :

Data SSPWajib Pajak

Data SSP Valid

2.1 Data SPPTMengecekData SSP

2.3 Data SSPMemvalidasi

SSP

2.2Menghitung

Denda

Data SSP Valid

2.4Membuat

DataSlip Setoran

Data Slip Setoran2.5

Input SSP

Data Laporan SSPFile Laporan

SSPData Laporan SSP

Data SSP

Data LaporanPimpinan

Data Laporan Valid

Data Laporan Valid

DispendaData SSP Valid

2.6Membuat Laporan

Gambar 4.6 Data Flow Diagram Level 2

Proses 2

Yang Sedang Berjalan

Keterangan :

SPPT : Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang

SSP : Surat Setoran Pajak

Page 13: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

77

4.1.3 Evaluasi Sistem yang Sedang Berjalan

Tabel 4.1 Evaluasi Sistem yang Sedang Berjalan

No Permasalahan

1 Kurang optimalnya sistem

pembayaran pajak saat wajib pajak

melakukan transaksi pembayaran

karena sistem masih dilakukan

secara sederhana meskipun

komputer telah tersedia.

2 Kurang efektifnya untuk

mengetahui data pembayaran wajib

pajak yang sudah membayar

ataupun yang belum membayar

pajak karena masih menggunakan

sistem yang manual.

3 Tidak adanya sistem yang ditujukan

untuk wajib pajak yang ingin

mengetahui informasi tagihannya

Penyelesaian

Dengan sistem yang baru dan yang

terkomputerisasi diharapkan dapat

mempermudah melakukan transaksi

pembayaran bagi wajib pajak dan

mempermudah proses pengolahan

data bagi pihak perusahaan.

Dengan adanya sistem

komputerisasi yang baru dapat

mempermudah proses pencarian

data-data wajib pajak sehingga

tidak akan memakan waktu yang

lama .

Dengan adanya sistem

komputerisasi, pelanggan dapat

melihat jumlah tagihannya dengan

efisien.

Page 14: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

78

3 Kurang efektif dalam pembuatan

laporan pembayaran pajak.

4.2. Perancangan Sistem

Dengan sistem yang

terkomputerisasi dapat membuat

laporan yang tersortir sehingga

laporan dapat ditampilkan sesuai

kebutuhan.

Perancangan sistem merupakan suatu kegiatan pengembangan prosedur dan

proses yang sedang berjalan untuk menghasilkan suatu sistem yang baru, atau

memperbaharui sistem yang ada untuk meningkatkan efektifitas kerja agar dapat

memenuhi hasil yang digunakan dengan tujuan memanfaatkan teknologi dan

fasilitas yang tersedia. Pada bagian ini penyusun akan memberikan usulan yang

merupakan sistem informasi secara komputerisasi yang diharapkan akan

membantu dan mempermudah pekerjaan.

4.2.1 Tujuan Perancangan Sistem

Perancangan sistem bertujuan untuk memberikan gambaran yang jelas dan

rancang bangun yang sesuai dengan kebutuhan user atau pemakai sistem itu

sendiri. Perancangan sistem atau desain sistem dilakukan apabila tahap dari

analisis sistem telah selesai dilakukan. Maka untuk selanjutnya seorang analisis

sistem merancang bagaimana membentuk sistem yang baru ataupun

memperbaharui sistem yang lama. Tahap inilah yang dinamakan dengan istilah

dari perancangan sistem.

Page 15: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

79

Adapun tujuan perancangan sistem yang di usulkan yaitu :

1. Memperbaiki pengelolahan data menjadi komputerisasi.

2. Dapat menyimpan data, mengolah data, melakukan pencarian data dan

menampilkan data-data dan cara perhitungan atau informasi secara cepat

dan tepat waktu.

4.2.2. Gambaran Umum Sistem yang Diusulkan

Perangkat lunak yang akan dibangun oleh penulis adalah perangkat lunak

sistem informasi pembayaran pajak yang berfungsi sebagai penyedia layanan

untuk para pegawai beserta wajib pajak untuk meningkatkan kinerja sehingga

pemrosesan data bisa lebih cepat , efektif dan efisien. Perangkat lunak ini

digunakan oleh pegawai bagian Teller, Administrasi dan Analisa. Ketiga

pengguna tersebut memiliki hak akses di dalam penggunaanya.

4.2.3 Perancangan Prosedur yang Diusulkan

Dalam perancangan prosedur ini meliputi flow map, diagram kontek,

data flow diagram dan kamus data yang bertujuan untuk memudahkan

dalam pembuatan program dan memudahkan dalam menganalisa alir dokumen.

4.2.3.1 Flow Map

Pada dasarnya flow map sistem yang diusulkan oleh penulis, dalam sistem

yang telah berjalan sebelumnya tidak jauh berbeda. Hanya untuk membedakan

antara sistem yang sedang berjalan dengan yang diusulkan terletak dalam tata cara

Page 16: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

80

proses penginputan data dan penyimpanannya, yaitu dari manual ke metode

komputerisasi.

4.2.3.1.1 Flowmap Input Data

1. KPPN memberikan data wajib pajak PBB dan SSP serta data map dan

setoran kepada administrasi.

2. Dispenda memberikan data desa dan data kecamatan kepada administrasi.

3. Kemudian adminstrasi menginputkan semua data yang diberikan KPPN

dan Dispenda ke dalam database.

Berikut adalah flowmap input data yang sedang diusulkan :

KPPN DISPENDA ADMINISTRASI

Data Desa Data Desa

Input Data Desa DataBase

Data Kecamatan Data Kecamatan

Input Data Kecamatan

Data WP PBB Data WP PBB

Input Data WP PBB

Data WP SSP Data WP SSP

Input Data WP SSP

Data Map Data Map

Input Data Map

Data Setoran Data Setoran

Input Data Setoran

Gambar 4.7 Flow Map Input Data yang Diusulkan

Page 17: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

81

4.2.3.1.2 Flowmap Pembayaran PBB

1. Wajib pajak memberikan Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang (SPPT)

kepada teller.

2. Kemudian petugas teller melakukan pengecekan Surat Pemberitahuan

Pajak Terhutang (SPPT). Apabila SPPT tidak sesuai maka dikembalikan

kepada wajib pajak dan apabila sesuai akan dilakukan proses

pembayaran.

3. Kemudian petugas teller mencetak Surat Tanda Terima Setoran ( STTS).

4. Kemudian petugas Teller memberikan STTS lembar 1 kepada wajib pajak

sebagai bukti pembayaran dan lembar 2 kepada administrasi.

5. Petugas teller membuat data slip setoran.

6. Petugas teller membuat jurnal mutasi untuk melihat balanset data

pembayaran perhari.

7. Analisa pajak mencetak data penerimaan PBB.

8. Administrasi memcetak laporan wajib pajak. Lalu menyerahkan laporan

wajib pajak kepada pimpinan untuk ditandatangani dan setelah

ditandatangani diserahkan kepada analisa pajak.

9. Analisa pajak mencetak laporan transaksi dan laporan penerimaan PBB.

Lalu menyerahkan laporan tersebut kepada pimpinan untuk

ditandatangani.

Page 18: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

82

10. Setelah ditandatangani analisa mmeberikan laporan penerimaan PBB

lembar 1 ke administrasi, lembar 2 ke pimpinan dan lembar 3 ke

dispenda.

Berikut adalah flowmap pembayaran PBB yang sedang diusulkan :

WAJIB PAJAK TELLER ANALISA ADMINISTRASI PIMPINAN DISPENDA

SPPT SPPTDataBase

SPPT MengecekData SPPT

Cetak DataPenerimaan PBB

Cetak Laporan LaporanWajib Pajak Wajib Pajak

Data PenerimaanPBB

MenandatanganiLaporan Laporan

J Wajib Pajak

SPPT Cetak STTS Laporan Wajib Laporan WajibPajak Valid Pajak

I3

2STTS 1 STTS 1 Laporan

Cetak Laporan TransaksiTransaksi

Buat Slip MenandatanganiSetoran Laporan Laporan

Transaksi

Slip LaporanSetoran Transaksi

LaporanA Transaksi Valid

K

3Cetak Laporan 2

Penerimaan PBB Laporan 1Penerimaan PBB

3 Menandatangani2 Laporan

Laporan 1Penerimaan PBB

32

Laporan 1Buat Jurnal Mutasi Penerimaan PBB

3Laporan 1 2

PenerimaanJurnal PBBMutasi

C Laporan 1 Laporan 2Penerimaan PBB Penerimaan PBB

M M

STTS 2 L

Gambar 4.8 Flow Map Pembayaran PBB yang Diusulkan

Laporan 3Penerimaan PBB

M

Page 19: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

83

Keterangan :

SPPT : Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang

STTS : Surat Tanda Terima Setoran

Arsip A : Slip Setoran

Arsip C : Jurnal Mutasi

Arsip I : Laporan WP PBB Valid

Arsip J : Data Penerimaan PBB

Arsip K : Laporan Transaksi PBB Valid

Arsip L : STTS

Arsip M : Laporan Penerimaan PBB

4.2.3.1.3 Flowmap Pembayaran SSP

1. Wajib Pajak memberikan Surat Setoran Pajak (SSP) kepada Teller.

2. Kemudian petugas teller melakukan pengecekan Surat Setoran Pajak

(SSP). Apabila SSP tidak sesuai maka dikembalikan kepada wajib pajak

dan apabila sesuai akan dilakukan proses pembayaran.

3. Setelah proses pembayaran selesai, petugas teller memvalidasi Surat

Setoran Pajak (SSP) dan memberikan Surat Setoran Pajak (SSP) validasi

lembar 1, 3 dan 5 ebagai bukti pembayaran kepada wajib pajak sebagai

bukti pembayaran serta memberikan lembar 2 kepada.

4. Petugas teller membuat data slip setoran.

5. Kemudian administrasi menginputkan data SSP lembar 2 dan memberikan

lembar 2 SSP kepada KPPN.

Page 20: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

84

6. Administrasi mencetak laporan wajib pajak dan memberikan kepada

pimpinan untuk ditandatangani, setelah ditandatangani diserahkan kepada

analisa pajak.

7. Analisa pajak mencetak laporan transaksi dan laporan penerimaan SSP.

Lalu menyerahkan laporan tersebut kepada pimpinan untuk

ditandatangani.

8. Setelah ditandatangani analisa mmeberikan laporan penerimaan SSP

lembar 1 ke administrasi, lembar 2 ke pimpinan dan lembar 3 ke KPPN.

Berikut adalah flowmap pembayaran SSP yang sedang diusulkan :

WAJIB PAJAK

54

2 3SSP 1

4 52 3

SSP 1

53

SSP 1

A

TELLER

4 52 3

SSP 1

MengecekData SSP

MemvalidasiSSP

4 53

2SSP 1

Buat SlipSetoran

SlipSetoran

ANALISA ADMINISTRASI

SSP 2

Input SSP

Data Base

Cetak LaporanWajib Pajak

Laporan WajibPajak Valid

LaporanWajib Pajak

O

Cetak LaporanTransaksi

LaporanTransaksi

LaporanTransaksi Valid

P

Cetak LaporanPenerimaan SSP

Laporan 123Penerimaan SSP

Laporan Penerimaan 123SSP

Laporan 1Penerimaan SSP

7Q

PIMPINAN KPPN

2SSP

N

LaporanWajib Pajak

MenandatanganiLaporan

Laporan WajibPajak

LaporanTransaksi

MenandatanganiLaporan

LaporanTransaksi

Laporan 123Penerimaan PBB

MenandatanganiLaporan

Laporan 123Penerimaan SSP

Laporan 3Penerimaan SSP

Laporan 2Penerimaan SSP

7Q

Q

Gambar 4.9 Flow Map Pembayaran SSP yang Diusulkan

Page 21: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

85

Keterangan :

SSP : Surat Setoran Pajak

Arsip A : Slip Setoran

Arsip N : SSP

Arsip O : Laporan WP SSP Valid

Asrip P : Laporan Transaksi SSP Valid

Arsip Q : Laporan Penerimaan SSP Valid

4.2.3.1.4 Flowmap Tampil Tagihan

1. Wajib Pajak memasukan data wajib pajak yaitu NOP apabila ingin melihat

data pembayaran PBB tetapi apabila wajib pajak ingin melihat data

pembayaran SSP maka memasukan sata wajib pajak yaitu NPWP.

2. Setelah wajib pajak memasukan NOP atau NPWP maka akan tampil data data

tagihan pembayaran pajak PBB atau SSP yang belum dibayar.

Berikut adalah flowmap tampil tagihan yang sedang diusulkan :

PELANGGAN ADMINISTRATOR

Data Wajib Pajak DataBase

Input Data Wajib Pajak

Data Tagihan Wajib Pajak

Gambar 4.10 Flow Map Tampil Tagihan yang Diusulkan

Page 22: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

86

4.2.3.2 Diagram Kontek

Diagram konteks merupakan diagram tingkat atas, yaitu diagram

dari sebuah sistem informasi yang menjelaskan hubungan sistem yang diusulkan

dapat dilihat pada gambar di bawah ini sebagai berikut :

Dispenda

Data DataKecamatan Desa

Data SPPTData SSP

NOP

NPWP

LaporanPenerimaanPBB

Laporan Penerimaan PBB ValidLaporan SSP

Wajib Pajak SISTEM INFORMASI Laporan Penerimaan PBBPEMBAYARAN PAJAK Pimpinan

Data STTS

Tampil TagihanLaporan SSP Valid

Data SSP Valid Data MapData Setoran

Data SPPT Data WP SSP

Data WP PBBKPPN

Laporan SSPValid

Data SSP Valid

Gambar 4.11 Diagram Kontek yang Diusulkan

4.2.3.3 Data Flow Diagram

Data flow diagram merupakan alat bantu grafis untuk menguraikan dan

menganalisis pergerakan data yang melalui suatu sistem, termasuk proses data

dari penyimpanan data. Data flow diagram dari Sistem Informasi

Pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan dapat dilihat pada gambar dibawah ini.

Page 23: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

87

4.2.3.3.1 DFD Level 1

Adapun DFD level 1 yang diusulkan di PT. Bank Jabar Banten KCP

Cipanas yaitu :

Data Kecamatan

T_JURNAL

Data Jurnal Mutasi

Data TransaksiT_TRANSAKSI

PBB Data STTS

Data SPPT

Data STTS

T_KECAMATAN Data Kecamatan

Dispenda

Laporan PenerimaanPBB Valid

Data Desa

Data Kecamatan

Data WP PBB

Data Desa

Data Desa

Data Setoran

Data Setoran

Data Map

Data Map1.0 Data WPInput Data SSP

T_DESA

T_SETORAN

T_MAP

T_WP_SSP

Data WP PBB

Data SPPTWajib Pajak

Data SSP ValidData SSP

NOP

TampilTagihan

NPWP

Data Transaksi PBB 4.0Monitoring

Tagihan

Data SPPT Data WP SSP2.0

Pembayaran T_WP_PBBPBB Data WP PBB Data Setoran

Data Map

LaporanLaporan Penerimaan PBB Penerimaan

PBB Valid

3.0 Laporan SSPPembayaran Pimpinan

SSP Laporan SSP Valid

Data SSP Valid

Laporan SSP ValidKPPN

Data WP SSP

Data SSP

Data SSP

Data Transaksi SSP

Data Transaksi SSP T_TRANSAKSISSP

Gambar 4.12 Data Flow Diagram Level 1 yang Diusulkan

Page 24: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

88

4.2.3.3.2 DFD Level 2 Proses 1

Adapun DFD level 2 pproses 1 yang diusulkan di PT. Bank Jabar Banten

KCP Cipanas yaitu :

DISPENDA

KPPN

Data Desa

Data Kecamatan

Data WP PBB

Data WP SSP

Data Map

1.1Input Data Desa

1.2Input DataKecamatan

1.3Input Data WP

PBB

1.4Input Data WP

SSP

1.5

Data DesaT_Desa

Data KecamatanData Desa

Data KecamatanT_Kecamatan

Data Desa

Data WP PBBT_WP_PBB

Data WP SSP

Data WP SSPT_WP_SSP

Data Map

Data Map

Data Setoran

Input Data Map

1.6Input Data

Setoran

T_Map

Data Setoran

Data SetoranT_Setoran

Gambar 4.13 Data Flow Diagram Level 2 Proses 1 yang Diusulkan

Page 25: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

89

4.2.3.3.3 DFD Level 2 Proses 2

Adapun DFD level 2 proses 3 yang diusulakn di PT. Bank Jabar Banten

KCP Cipanas yaitu :

Data SPPT

Data SPPTWajib Pajak

2.1Mengecek

DataSPPT

Data SPPTT_WP_PBB

Data SPPT

T_Jurnal

Data STTS

Data Jurnal Mutasi

2.2 Data STTSCetak STTS

Data Penerimaan2.4 PBB

MembuatJurnal Mutasi

Data JurnalMutasi

Laporan2.5 Wajib

T_Transaksi_PBB Data WP PBB

Data Transaksi

2.3Cetak DataPenerimaan

PBB

CetakLaporan

Wajib Pajak

Dispenda

LaporanPenerimaan

Pajak

2.6Cetak

LaporanTransaksi

Pimpinan

LaporanWajib PajakValid

Laporan Transaksi

PBB Valid 2.7Cetak

LaporanPenerimaan

PBB

Laporan Transaksi valid

Laporan Penerimaan PBB

Laporan Penerimaan PBB Valid

Gambar 4.14 Data Flow Diagram Level 2 Proses 2 yang Diusulkan

Page 26: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

90

4.2.3.3.4 DFD Level 2 Proses 3

Adapun DFD level 2 proses 3 yang diusulkan di PT. Bank Jabar Banten

KCP Cipanas yaitu :

Data SSP

Data SSPWajib Pajak

3.1Mengecek

DataSSP

Data SSP

Data SSPT_WP_SSP

KPPN

LaporanSSP

3.6Cetak

LaporanSSP

3.2 Data SSPInput SSP T_Transaksi_SSP

Data TransaksiSSP

Data TransaksiSSP

DataWajib

3.3 Pajak SSP3.5 Cetak Data SSP

CetakLaporan

TransaksiLaporan

Laporan TransaksiTransaksiValid

Data SSP

Data3.4 Wajib

Cetak Pajak SSPLaporan

SSP

LaporanSSP

Pimpinan

Laporan WajibPajak

LaporanWajib Pajak

Valid

LaporanWajib Pajak

Gambar 4.15 Data Flow Diagram Level 2 Proses 3 yang Diusulkan

Page 27: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

91

4.2.3.3.5 DFD Level 2 Proses 4

Adapun DFD level 2 proses 4 yang diusulakn di PT. Bank Jabar Banten

KCP Cipanas yaitu :

Tampil Tagihan PBB

NOP

WP

NPWP

Tampil Tagihan SSP

4.1 Data Transaksi PBBInput NOP

4.2 Data Transaksi SSPInput NPWP

T_Transaksi_PBB

T_Transaksi_SSP

Gambar 4.16 Data Flow Diagram Level 2 Proses 4 yang Diusulkan

4.2.3.4 Kamus data

Kamus data (Data Dictionary) adalah katalog fakta tentang data dan

kebutuhan -kebutuhan informasi dengan menggunakan kamus data analisis

sistem dapat mengidentifikasi data yang mengalir dari sistem dengan lengkap,

kamus data tersebut adalah sebagai berikut :

1. Nama arus data : Data SPPT

Alias : -

Aliran : Entitas Wajib Pajak PBB- Proses 2.1, Proses 2.1 -

T_WP_PBB, Proses 2.1- Proses 2.2, Proses

2.1Entitas Wajib Pajak PBB

Page 28: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

92

Atribut : NOP, Nama_WP_PBB, Alamat_WP_PBB,

Nama_Objek_Pajak_PBB, Nominal_Bayar_PBB,

Tgl_Jatuh_Tempo_PBB, Luas (M2), Per (M2)

2. Nama arus data : Data STTS

Alias : -

Aliran : Proses 2.2 - T_Transaksi, Proses 2.2 - Entitas

Wajib Pajak PBB

Atribut

3. Nama Arus Data

Alias

Aliran

Atribut

:NOP, Nama_WP_PBB, Nama_Desa,

Nama_Kecamatan, Nominal_Bayar_PBB,

Tgl_Jatuh_Tempo_PBB, Denda_PBB,

Total_Bayar_PBB, Tgl_Pembayaran_PBB,

Tahun_Pajak_PBB

: Data SSP

: -

: Entitas Wajib Pajak SSP - Proses 3.1, Proses 3.1 -

Entitas Wajib Pajak SSP, Proses 3.1 - T_WP_SSP,

Proses 3.1 - Proses 3.2, Proses 3.2 -

T_Transaksi_SSP, Proses 3.3 - Proses 3.4

: NPWP, Nama_WP_SSP, Alamat_WP_SSP,

Kode_Map, Kode_Setoran, Tahun_Pajak_SSP,

Nominal_Bayar_SSP

Page 29: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

93

4. Nama arus data : Data Penerimaan PBB

Alias : -

Aliran : Proses 2.3 - Proses 2.4

Atribut : Nama_Desa, Nama_Kecamatan,

Tahun_Pajak_PBB, Total_Bayar_PBB

5. Nama arus data : Data Jurnal

Alias : -

Aliran : Proses 2.4 - T_Jurnal, Proses 2.4 - Proses 2.5

Atribut : Tgl, Keterangan, Debit, Kredit

6. Nama arus data : Data Wajib Pajak PBB

Alias : -

Aliran : T_WP_PBB - Proses 2.3, Entitas KPPN - Proses

1.4, Proses 1.4 - T_WP_PBB

Atribut : NOP, Nama_WP_PBB, Alamat_WP_PBB,

Nama_Objek_Pajak_PBB, Telepon_WP_PBB,

Kode_Desa, Kode_Kecamatan

7. Nama arus data : Data Wajib Pajak SSP

Alias : -

Page 30: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

94

Aliran : T_WP_SSP - Proses 3.3, T_WP_SSP - Proses

3.4, Entitas KPPN - Proses 1.3, Proses 1.3 -

T_WP_SSP

Atribut : NPWP, Nama_WP_SSP, Alamat_WP_SSP,

Nama_Objek_Pajak_SSP, Telepon_WP_SSP,

Kode_Map, Kode_Setoran

8. Nama Arus data : Data Transaksi PBB

Alias : -

Aliran : T_Transaksi_SSP- Proses 2.3, Proses 4.1 -

T_Transaksi PBB

Atribut :NOP, Tahun_Pajak_PBB, Tgl_Jatuh_Tempo_PBB,

Nominal_Bayar_PBB, Lama_Jatuh_Tempo_PBB,

Denda_PBB, Total_Bayar_PBB,

Tgl_Pembayaran_PBB, Luas_Bumi, Biaya_Bumi,

Jumlah_Biaya_Bumi, Luas_Bangunan,

Biaya_Bangunan, Jumlah_Biaya_Bangunan,

Jumlah_Biaya_Bumi_dan_Bangunan

9. Nama Arus data : Data Transaksi SSP

Alias : -

Aliran : T_Transaksi_SSP- Proses 3.3, T_Transaksi_SSP-

Proses 3.5, Proses 4.2 - T_Transaksi_SSP

Page 31: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

95

Atribut : NPWP, Tahun_Pajak_SSP,

Tgl_Jatuh_Tempo_SSP, Nominal_Bayar_SSP,

Lama_Jatuh_Tempo_SSP, Denda_SSP,

Total_Bayar_SSP, Tgl_Pembayaran_SSP

10. Nama arus data : Data Kecamatan

Alias : -

Aliran : Entitas Dispenda - Proses 1.2, Proses 1.2 -

T_Kecamatan, T_Kecamatan - Proses 1.1

Atribut : Kode_Kecamatan, Nama_Kecamatan

11. Nama arus data : Data Desa

Alias : -

Aliran : Entitas Dispenda - Proses 1.1, Proses 1.1 -

T_Desa, T_Desa - Proses 1.3

Atribut : Kode_Desa, Kode_Kecamatan, Nama_Desa

12. Nama arus data : Data Map

Alias : -

Aliran : Entitas KPPN - Proses 1.5, Proses 1.5 - T_Map,

T_Map - Proses 1.4

Atribut : Kode_Map, Kode_Setoran, Nama_Map

Page 32: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

96

13. Nama arus data : Data Setoran

Alias : -

Aliran : Entitas KPPN - Proses 1.6, Proses 1.6 -T_Setoran,

T_Setoran - Proses 1.5

Atribut : Kode_Setoran, Nama_Setoran

14. Nama arus data : Laporan Wajib Pajak PBB

Alias : -

Aliran : Proses 1.5 - Entitas Pimpinan, Entitas Pimpinan -

Proses 1.6

Atribut : NOP, Nama_WP_PBB, Nama_Desa,

Nama_Kecamatan, Nominal_Bayar_PBB,

Tahun_Pajak_PBB, Status_Pembayaran_PBB,

Denda_PBB, Total_Bayar_PBB

15. Nama arus data : Laporan Wajib Pajak SSP

Alias : -

Aliran : Proses 2.4 - Entitas Pimpinan, Entitas Pimpinan -

Proses 2.4

Atribut : NPWP, Nama_WP_SSP, Nama_Map,

Nominal_Bayar_SSP, Tahun_Pajak_SSP,

Page 33: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

97

Status_Pembayaran_SSP, Denda_SSP,

Total_Bayar_SSP

16. Nama arus data : Laporan Transaksi PBB

Alias : -

Aliran : Proses 1.6 - Entitas Pimpinan, Entitas Pimpinan -

Proses 1.7, Proses 1.6 - Proses 1.7

Atribut : NOP, Nama_Desa, Tahun_Pajak_PBB,

Total_Bayar_PBB

17. Nama arus data : Laporan Transaksi SSP

Alias : -

Aliran : Proses 2.5 - Entitas Pimpinan, Entitas Pimpinan -

Proses 2.5, Proses 2.5 - Proses 2.6

Atribut : NPWP, Nama_Map, Tahun_Pajak_SSP,

Total_Bayar_SSP

18. Nama arus data : Laporan Penerimaan PBB

Alias : -

Aliran : Proses 1.7 - Entitas Pimpinan, Entitas Pimpinan -

Proses 1.7, Proses 17 - Entitas Dispenda

Atribut : NOP, Nama_Wajib_Pajak_PBB,

Nama_Kecamatan, Nama_Desa,

Tahun_Pajak_PBB, Total_Bayar_PBB

Page 34: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

98

19. Nama arus data : Laporan SSP

Alias : -

Aliran : Proses 2.6 - Entitas Pimpinan, Entitas Pimpinan -

Proses 2.6, Proses 1.6 - Entitas KPPN

Atribut : NPWP, Nama_Wajib_Pajak_SSP, Nama_Map,

Nama_Setoran, Tahun_Pajak_SSP,

Total_Bayar_SSP

4.2.4 Perancangan Basis Data

Perancangan basis data adalah langkah untuk menentukan basis data yang

diharapkan dapat mewakili seluruh kebutuhan pengguna. Perancangan Database

dalam sistem informasi pembayaran ditujukan agar dalam pengoperasian dan

pengimplementasian, dapat diperoleh informasi yang lebih lengkap serta dapat

membantu mempermudah proses manipulasi data. Pada perancangan basis data ini

akan dibahas mengenai Normalisasi, Relasi Tabel, Entity-Relationship

Diagram (ERD), Struktur File dan Kodifikasi.

4.2.4.1 Normalisasi

Normalisasi adalah suatu proses untuk mengidentifikasikan tabel kelompok

atribut yang memiliki ketergantungan yang sangat tinggi antara satu atribut

dengan atribut lainnya.

Page 35: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

99

1. Bentuk Unnormal

NOP, Nama_WP_PBB, Alamat_WP_PBB, Nama_Objek_Pajak_PBB,

Nominal_Bayar_PBB, Tgl_Jatuh_Tempo_PBB, Luas (M2), Per (M2),

NOP, Nama_WP_PBB, Nama_Desa, Nama_Kecamatan,

Nominal_Bayar_PBB, Tgl_Jatuh_Tempo_PBB, Denda_PBB,

Total_Bayar_PBB, Tgl_Pembayaran_PBB, Tahun_Pajak_PBB, NPWP,

Nama_WP_SSP, Alamat_WP_SSP, Kode_Map, Kode_Setoran,

Tahun_Pajak_SSP, Nominal_Bayar_SSP, Nama_Desa,

Nama_Kecamatan, Tahun_Pajak, Total_Bayar, Tgl, Keterangan, Debit,

Kredit, NOP, Nama_WP_PBB, Alamat_WP_PBB,

Nama_Objek_Pajak_PBB, Telepon_WP_PBB, Kode_Desa,

Kode_Kecamatan, NPWP, Nama_WP_SSP, Alamat_WP_SSP,

Nama_Objek_Pajak_SSP, Telepon_WP_SSP, Kode_Map,

Kode_Setoran, NOP, Tahun_Pajak_PBB, Tgl_Jatuh_Tempo_PBB,

Nominal_Bayar_PBB, Lama_Jatuh_Tempo_PBB, Denda_PBB,

Total_Bayar_PBB, Tgl_Pembayaran_PBB, Luas_Bumi, Biaya_Bumi,

Jumlah_Biaya_Bumi, Luas_Bangunan, Biaya_Bangunan,

Jumlah_Biaya_Bangunan, Jumlah_Biaya_Bumi_dan_Bangunan, NPWP,

Tahun_Pajak_SSP, Tgl_Jatuh_Tempo_SSP, Nominal_Bayar_SSP,

Lama_Jatuh_Tempo_SSP, Denda_SSP, Total_Bayar_SSP,

Tgl_Pembayaran_SSP, Kode_Kecamatan, Nama_Kecamatan,

Kode_Desa, Kode_Kecamatan, Nama_Desa, Kode_Map, Kode_Setoran,

Nama_Map, Kode_Setoran, Nama_Setoran, NOP, Nama_WP_PBB,

Page 36: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

100

Nama_Desa, Nama_Kecamatan, Nominal_Bayar_PBB,

Tahun_Pajak_PBB, Status_Pembayaran_PBB, Denda_PBB,

Total_Bayar_PBB, NPWP, Nama_WP_SSP, Nama_Map,

Nominal_Bayar_SSP, Tahun_Pajak_SSP, Status_Pembayaran_SSP,

Denda_SSP, Total_Bayar_SSP, NOP, Nama_Desa, Tahun_Pajak_PBB,

Total_Bayar_PBB, NPWP, Nama_Map, Tahun_Pajak_SSP,

Total_Bayar_SSP, NOP, Nama_Wajib_Pajak_PBB, Nama_Kecamatan,

Nama_Desa, Tahun_Pajak_PBB, Total_Bayar_PBB, NPWP,

Nama_Wajib_Pajak_SSP, Nama_Map, Nama_Setoran,

Tahun_Pajak_SSP, Total_Bayar_SSP

2. Normal Kesatu

NOP, Nama_Wajib_Pajak_PBB, Alamat_WP_PBB,

Nama_Objek_Pajak_PBB, Nominal_Bayar_PBB,

Tgl_Jatuh_Tempo_PBB, Nama_Desa, Nama_Kecamatan, Denda_PBB,

Total_Bayar_PBB, Tgl_Pembayaran_PBB, Tahun_Pajak_PBB, NPWP,

Nama_Wajib_Pajak_SSP, Alamat_WP_SSP, Kode_Map, Kode_Setoran,

Tahun_Pajak_SSP, Nominal_Bayar_SSP, Telepon_WP_PBB,

Kode_Desa, Kode_Kecamatan, Nama_Objek_Pajak_SSP,

Telepon_WP_SSP, Lama_Jatuh_Tempo_PBB, Luas_Bumi,

Biaya_Bangunan, Jumlah_Biaya_Bumi, Luas_Bangunan,

Biaya_Bangunan, Jumlah_Biaya_Bangunan,

Jumlah_Biaya_Bumi_dan_Bangunan, Tgl_Jatuh_Tempo_SSP,

Page 37: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

101

Lama_Jatuh_Tempo_SSP, Denda_SSP, Total_Bayar_SSP,

Tgl_Pembayaran_SSP, Status_Pembayaran_PBB,

Status_Pembayaran_SSP, Nama_Map, Nama_Setoran

3. Normal Kedua

T_WP : NOP*, Nama_WP_PBB, Alamat_WP_PBB,

Nama_Objek_Pajak_PBB, Nominal_Bayar_PBB,

Telepon_WP_PBB, Denda_PBB,

Total_Bayar_PBB, Tgl_Pembayaran_PBB,

Tahun_Pajak_PBB, Lama_Jatuh_Tempo_PBB,

Status_Pembayaran_PBB, Tgl_Jatuh_Tempo_PBB,

Luas_Bumi, Luas_Bangunan, Biaya_Bumi,

Biaya_Bangunan,Jumlah_biaya_Bumi,Jumlah_Biay

a_Bangunan,Jumlah_Biaya_Bumi_dan_Bangunan

T_Desa : Kode_Desa*,Nama_Desa

T_Kecamaatn : Kode_Kecamatan*, Nama_Kecamatan

T_WP_SSP : NPWP*, Nama_WP_SSP, Alamat_WP_SSP,

Telepon_WP_SSP,Nama_Objek_Pajak_SSP,Tahun_

Pajak_SSP,Nominal_Bayar_SSP,Tgl_Jatuh_Tempo

_SSP, Lama_Jatuh_Tempo_SSP, Denda_SSP,

Total_Bayar_SSP,Tgl_Pembayaran_SSP,Status_Pe

mbayaran_SSP

T_Map : Kode_Map*, Nama_Map

T_Setoran : Kode_Setoran*, Nama_Setoran

Page 38: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

102

4. Normal Ketiga

T_WP : NOP*, Kode_Desa**, Kode_Kecamatan**,

NPWP**,Nama_WP_PBB,Alamat_WP_PBB,

Nama_Objek_Pajak_PBB, Telepon_WP_PBB,

T_Desa : Kode_Desa*,Kode_Kecamatan**, Nama_Desa

T_Kecamatan : Kode_Kecamatan*, Nama_Kecamatan

T_WP_SSP : NPWP*, Kode_Map**, Kode_Setoran**,

Nama_WP_SSP, Alamat_WP_SSP,

Telepon_WP_SSP, Nama_Objek_Pajak_SSP

T_Map : Kode_Map*, Kode_Setoran**, Nama_Map

T_Setoran : Kode_Setoran*, Nama_Setoran

T_Transaksi PBB : NOP*, Tahun_Pajak_PBB, Tgl_Jatuh_Tempo_PBB,

Nominal_Bayar_PBB, Lama_Jatuh_Tempo_PBB,

Denda_PBB, Total_Bayar_PBB,

Tgl_Pembayaran_PBB, Status_Pembayaran_PBB,

Luas_Bumi,Luas_Bangunan,Biaya_Bumi,Biaya_B

angunan,Jumlah_biaya_Bumi,Jumlah_Biaya_Bang

unan,Jumlah_Biaya_Bumi_dan_Bangunan

T_Transaksi_SSP : NPWP*, Tahun_Pajak_SSP,

Tgl_Jatuh_Tempo_SSP, Nominal_Bayar_SSP,

Lama_Jatuh_Tempo_SSP, Denda_SSP,

Total_Bayar_SSP, Tgl_Pembayaran_SSP,

Status_Pembayaran_SSP

Page 39: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

Relasi Tabel

Proses relasi antar tabel merupakan pengelompokan data menjadi tabeltabel

yang menunjang entitas dan relasinya, yang berfungsi untuk mengakses data item

sedemikian rupa sehingga database menjadi mudah dimodifikasi. Berikut ini

adalah tabel relasi yang menggambarkan hubungan antar tabel yang terdapat pada

database PT.Bank Jabar Banten KCP Cipanas yang digunakan pada sistem

informasi pembayaran pajak :

T_WP_PBB

- NOP*- Nama_WP_PBB- Alamat_WP_PBB

- Telepon_PBB- NPWP**- Kode_Desa**- Kode_Kecamatan**

T_KECAMATAN

- Kode_Kecamatan*- Nama_Kecamatan

T_WP_SSP

- NPWP*- Nama_WP_PBB- Alamat_WP_PBB

- Telepon_PBB- Kode_Map**- Kode_Setoran**

T_SETORAN

- Kode_Setoran*- Nama_Setoran

T_DESA- Kode_Desa*- Nama_Desa- Kode_Kecamatan**

T_MAP- Kode_Map*- Nama_Map- Kode_Setoran**

T_TRANSAKSI PBB- Tahun_Pajak_PBB- Tgl_Jatuh_Tempo_PBB- Nominal_Bayar_PBB- Lama_Jatuh_Tempo_PBB - Denda_PBB- Total_Bayar_PBB- Tgl_Pembayaran_PBB- Status_Pembayaran_PBB- Luas_Bumi- Luas_Bangunan- Biaya_Bumi- Biaya_Bangunan- Jumlah_Biaya_Bumi- Jumlah_Biaya_Bangunan- Jumlah_Biaya_Bumi_dan_Bangunan - NOP**

T_TRANSAKSI SSP

- Tahun_Pajak_SSP- Tgl_Jatuh_Tempo_SSP- Nominal_Bayar_SSP- Lama_Jatuh_Tempo_SSP - Denda_SSP- Total_Bayar_SSP- Tgl_Pembayaran_SSP- Status_Pembayaran_SSP- NPWP**

Relasi Tabel

Page 40: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

Entity Relation Diagram

Entity Relation Diagram (ERD) adalah pengekspresian dari

keadaan sebenarnya ke dalam kumpulan objek-objek dasar yang disebut entitas

melalui relasi diantara entitas-entitas tersebut. Adapun Diagram ERD pada

sistem informasi pembayaran pajak adalah sebagai berikut:

memiliki

n 1 1

TRANSAKSI SSP WAJIB PAJAKSSP

1

1

WAJIB PAJAKPBB

1

melakukan

n

TRANSAKSI PBB

memiliki 1 MAP

1 1memiliki

1KECAMATAN

1memiliki

1

SETORAN

DESA

mempunyai

ERD

Struktur File

Struktur file yang akan digunakan didalam perancangan sistem ini akan

menentukan struktur fisik database yang menunjukan struktur dari elemen -elemen

yang menyatakan panjang data dan file datanya. Pengembangan struktur file yang

akan diuraikan adalah sebagai berikut :

Page 41: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

1. Struktur file Wajib Pajak PBB

Pada file ini menerangkan tentang field mengenai data diri dari Wajib Pajak

dengan spesifikasi fieldnya adalah sebagai berikut:

Nama file : Wajib Pajak

Media Penyimpanan : Hardisk

Primary Key : NOP

Struktur File Wajib Pajak

No Nama Atribut Type Length Keterangan

1 NOP Vachar 50 Atribut Kunci

2 Nama_WP_PBB Varchar 50 Atribut Penyerta

3 Alamat_WP_PBB Varchar 50 Atribut Penyerta

4 Nama_Objek_Pajak_PBB Varchar 50 Atribut Penyerta

5 Telepon_WP_PBB Varchar 50 Atribut Penyerta

6 Kode_Desa Varchar 50 Foreign Key

7 Kode_Kecamatan Varchar 50 Foreign Key

8 NPWP Varchar 50 Foreign Key

Page 42: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

2. Struktur file Desa

Pada file ini menerangkan tentang field mengenai data dari Desa dengan

spesifikasi fieldnya adalah sebagai berikut:

Nama file : Desa

Media Penyimpanan : Hardisk

Primary Key : Kode_Desa

Struktur File Desa

No Nama Atribut Type Length Keterangan

1 Kode_Desa Varchar 50 Atribut Kunci

2 Kode_Kecamatan Varchar 50 Foreign Key

3 Nama_Desa Varchar 50 Atribut Penyerta

3. Struktur file Kecamatan

Pada file ini menerangkan tentang field mengenai data dari Kecamatan dengan

spesifikasi fieldnya adalah sebagai berikut:

Nama file : Kecamatan

Media Penyimpanan : Hardisk

Primary Key : Kode_Kecamatan

Page 43: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

Struktur File Kecamatan

No Nama Atribut Type Length Keterangan

1 Kode_Kecamatan Varchar 50 Atribut Kunci

2 Nama_Kecamatan Varchar 50 Atribut Penyerta

4. Struktur file Transaksi PBB

Pada file ini menerangkan tentang field mengenai data diri dari Transaksi

Wajib Pajak dengan spesifikasi fieldnya adalah sebagai berikut:

Nama file : Transaksi PBB

Media Penyimpanan : Hardisk

Foreign Key : NOP

Struktur File Transaksi PBB

No Nama Atribut Type Length Keterangan

1 NOP Varchar 50 Foreign Key

2 Tahun_Pajak_PBB Varchar 50 Atribut Penyerta

3 Tgl_Jatuh_Tempo_PBB Datetime 8 Atribut Penyerta

4 Nominal_Bayar_PBB Numeric 9 Atribut Penyerta

5 Lama_Jatuh_Tempo_PBB Numeric 9 Atribut Penyerta

6 Denda_PBB Numeric 9 Atribut Penyerta

Page 44: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

7 Total_Bayar_PBB Numeric 9 Atribut Penyerta

8 Status_Pembayaran_PBB Varchar 50 Atribut Penyerta

9 Tgl_Pembayaran_PBB Varchar 50 Atribut Penyerta

5. Struktur file Jurnal

Pada file ini menerangkan tentang field mengenai data jurnal dengan

spesifikasi fieldnya adalah sebagai berikut:

Nama file : Jurnal

Media Penyimpanan : Hardisk

Struktur File Jurnal

No Nama Atribut Type Length Keterangan

1 Kode_Kecamatan Varchar 50 Foreign Key

2 Tgl Varchar 50 Atribut Penyerta

3 Keterangan Varchar 50 Atribut Penyerta

4 Debit Numeric 9 Atribut Penyerta

5 Kredit Numeric 9 Atribut Penyerta

6. Struktur file Wajib Pajak SSP

Pada file ini menerangkan tentang field mengenai data diri dari Wajib Pajak

dengan spesifikasi fieldnya adalah sebagai berikut:

Nama file : Wajib Pajak

Page 45: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

Media Penyimpanan : Hardisk

Primary Key : NPWP

Struktur File Wajib Pajak SSP

No Nama Atribut Type Length Keterangan

1 NPWP Vachar 50 Atribut Kunci

2 Nama_WP_PBB Varchar 50 Atribut Penyerta

3 Alamat_WP_PBB Varchar 50 Atribut Penyerta

4 Nama_Objek_Pajak_PBB Varchar 50 Atribut Penyerta

5 Telepon_WP_PBB Varchar 50 Atribut Penyerta

6 Kode_Map Varchar 50 Foreign Key

7 Kode_Setoran Varchar 50 Foreign Key

7. Struktur file Map

Pada file ini menerangkan tentang field mengenai data dari Map dengan

spesifikasi fieldnya adalah sebagai berikut:

Nama file : Map

Media Penyimpanan : Hardisk

Primary Key : Kode_Map

Page 46: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

Struktur File Map

No Nama Atribut Type Length Keterangan

1 Kode_Map Varchar 50 Atribut Kunci

2 Kode_Setoran Varchar 50 Foreign Key

3 Nama_Map Varchar 50 Atribut Penyerta

8. Struktur file Setoran

Pada file ini menerangkan tentang field mengenai data dari Jenis Setoran

dengan spesifikasi fieldnya adalah sebagai berikut:

Nama file : Setoran

Media Penyimpanan : Hardisk

Primary Key : Kode_Setoran

Struktur File Kecamatan

No Nama Atribut Type Length Keterangan

1 Kode_Setoran Varchar 50 Atribut Kunci

2 Nama_Setoran Varchar 50 Atribut Penyerta

Page 47: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

9. Struktur file Transaksi SSP

Pada file ini menerangkan tentang field mengenai data diri dari Transaksi

Wajib Pajak dengan spesifikasi fieldnya adalah sebagai berikut:

Nama file : Transaksi

Media Penyimpanan : Hardisk

Foreign Key : NPWP

Struktur File Transaksi SSP

No Nama Atribut Type Length Keterangan

1 NPWP Varchar 50 Foreign Key

2 Tahun_Pajak_SSP Varchar 50 Atribut Penyerta

3 Tgl_Jatuh_Tempo_SSP Datetime 8 Atribut Penyerta

4 Nominal_Bayar_SSP Numeric 9 Atribut Penyerta

5 Lama_Jatuh_Tempo_SSP Numeric 9 Atribut Penyerta

6 Denda_SSP Numeric 9 Atribut Penyerta

7 Total_Bayar_SSP Numeric 9 Atribut Penyerta

8 Status_Pembayaran_SSP Varchar 50 Atribut Penyerta

9 Tgl_Pembayaran_SSP Varchar 50 Atribut Penyerta

Page 48: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

4.2.4.5 Kodifikasi

Kodifikasi merupakan suatu proses mempermudah dalam pengelompokan dan

pemprosesan data yang terdapat dalam basis data, selain itu juga dapat

menghindarkan dari kesalahan dalam penginputan data. Kodefikasinya adalah

sebagai berikut:

1. Field Kunci : Wajib Pajak PBB

xxxx xxx xxx xxxxxxx

No. Urut Wajib Pajak

No. Urut Desa

No. Urut Kecamatan

No. Urut Daerah

3205.190.002.02600030 = 3205 ( nomor urut daerah), 190 ( nomor urut kecamatan), 002 ( nomor urut desa), 02600030 ( nomor urut wajib pajak)

2. Field Kunci : Desa

xxxx xxx xxx

No. Urut Desa

No. Urut Kecamatan

No. Urut Daerah

3205.190.002 = 3205 ( nomor urut daerah), 190 ( nomor urut kecamatan), 002 ( nomor urut desa)

Page 49: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

113

3. Field Kunci : Kecamatan

xxxx xxx xxx

No. Urut Rekening

No. Rekening

No. Urut Daerah

3205.044.682 = 3205 ( nomor urut daerah), 044 ( nomor rekening), 682 ( nomor urut rekening)

4. Field Kunci : Wajib Pajak SSP

xx xxx xxx x xxxx xxxx

No.Status WP No.KPP

No.Pengaman No.Registrasi No.Identitas WP

01.855.081.4.055.000 = 01 ( nomor identitas WP), 855.081 ( nomor Registrasi), 4 ( nomor pengaman), 055 ( nomor KPP), 000 (nomor status WP)

4.2.5 Perancangan Antar Muka

Berdasarkan perancangan sistem yang telah dibuat maka akan

dibuatkan suatu aplikasi program yang berisikan tentang perancangan input dan

output yang dijadikan acuan oleh pemakai (user) dalam menjalankan program

yang telah dibuat.

Page 50: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

114

4.2.5.1 Struktur Menu

Struktur menu adalah bentuk umum dari suatu rancangan program

untuk memudahkan pemakai dalam menjalankan program komputer sehingga

pada saat menjalankan program komputer, user tidak mengalami kesulitan dalam

memilih menu-menu yang diinginkan. Pada perancangan ini dibuat menu yang

dapat mengintegrasikan seluruh data dalam suatu sistem dan disertai dengan

instruksi yang ada pada pilihan menu tersebut. Adapun menu tersebut dapat

dilihat pada gambar sebagai berikut:

MENU UTAMA

Data PBB

Data WP PBB

Data Desa

Data Kecamatan

Data Transaksi

PBB

Data Jurnal

Data SSP PROSES LAPORAN ABOUT EXIT

Data WP SSP

Lap Wajib PajakPembayaran

Data MapPBB

Lap Transasksi

PenbayaranData Setoran

SSP

Lap PenerimaanData Transaksi

Cari DataSSP

Gambar 4.19 Struktur Menu

Page 51: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

115

4.2.5.2 Perancangan Input

Rancangan masukan yaitu desain yang dirancang untuk menerima

masukan dari pengguna sistem. Rancangan masukan data ini harus dapat

memberikan penjelasan dari pemakai, baik dari bentuk maupun dari masukan -

masukan yang harus di isi. Untuk lebih jelasnya bentuknya dapat di lihat berikut :

BANK JABAR BANTEN LOGO PT. PEMBANGUNAN WILAYAH JAWA BARAT DAN BANTEN

KCP CIPANAS

JENIS

O PBB TAMPIL

EXIT O PPh

Gambar 4.20 Login Wajib Pajak

BANK JABAR BANTEN LOGO PT. PEMBANGUNAN WILAYAH JAWA BARAT DAN BANTEN

KCP CIPANAS

v

MASUK CANCEL

Gambar 4.21 Login Admin

Page 52: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

116

1. Tampilan Menu Utama

Berikut tampilan menu utama :

MENU UTAMA

DATA PBB DATA SSP PROSES LAPORAN ABOUT EXIT

Gambar 4.22 Menu Utama

2. Tampilan Input Data Wajib Pajak PBB

Berikut tampilan input data wajib pajak PBB :

BANK JABAR BANTEN LOGO PT. PEMBANGUNAN WILAYAH JAWA BARAT DAN BANTEN

KCP CIPANAS

Data Wajib Pajak

INPUT VIEW

NOPNama ADDAlamat SAVETelepon Kode Desa CANCELKode Kecamatan NPWP

EDIT EXIT DELETE

Gambar 4.23 Perancangan Input Data Wajib Pajak PBB

Page 53: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

117

3. Tampilan Input Data Desa

Berikut tampilan input data desa :

LOGO

Data Desa

BANK JABAR BANTENPT. PEMBANGUNAN WILAYAH JAWA BARAT DAN BANTEN

KCP CIPANAS

INPUT VIEW

Kode DesaKode KecamatanNama Desa

ADD SAVE CANCEL

EDIT EXIT DELETE

Gambar 4.24 Perancangan Input Data Desa

4. Tampilan Input Data Kecamatan

Berikut tampilan input data kecamatan :

LOGO BANK JABAR BANTENPT. PEMBANGUNAN WILAYAH JAWA BARAT DAN BANTEN

KCP CIPANAS Data Kecamatan

INPUT VIEW

Kode KecamatanNama Kecamatan

ADD SAVE CANCEL

EDIT EXIT DELETE

Gambar 4.25 Perancangan Input Data Kecamatan

Page 54: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

118

5. Tampilan Input Data Transaksi PBB

Berikut tampilan input data transaksi PBB :

LOGO

Data Transaksi

BANK JABAR BANTENPT. PEMBANGUNAN WILAYAH JAWA BARAT DAN BANTEN

KCP CIPANAS

INPUT

NOPTahun yang DibayarTgl Jatuh TempoLama Jatuh TempoDendaTotal BayarTgl Pembayaran

ADD SAVE

EDIT

VIEW

BUMILuas ( M2 )Biaya Per ( M2 )

BANGUNANLuas ( M2 )Biaya Per ( M2 )

Nominal Bayar

CANCEL UPDATE DATA

EXIT DELETE

Gambar 4.26 Perancangan Input Data Transaksi PBB

6. Tampilan Input Data Jurnal

Berikut tampilan input data jurnal :

LOGO

Data JurnalTglKeteranganDebitKredit

BANK JABAR BANTENPT. PEMBANGUNAN WILAYAH JAWA BARAT DAN BANTEN

KCP CIPANAS

ADD SAVEEDIT DELETE

CANCEL EXIT

CETAK Total Debit Total Kredit

Gambar 4.27 Perancangan Input Data Jurnal

Page 55: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

119

7. Tampilan Input Data Wajib Pajak SSP

Berikut tampilan input data wajib pajak SSP :

LOGO BANK JABAR BANTENPT. PEMBANGUNAN WILAYAH JAWA BARAT DAN BANTEN

KCP CIPANAS Data Wajib Pajak SSP

INPUT VIEW

NPWP

Nama ADDAlamat SAVETelepon CANCELKode MAp Kode Setoran

EDIT EXIT DELETE

Gambar 4.28 Perancangan Input Data Wajib Pajak SSP

8. Tampilan Input Data Map

Berikut tampilan input data Map :

LOGO

Data Map SSP

BANK JABAR BANTENPT. PEMBANGUNAN WILAYAH JAWA BARAT DAN BANTEN

KCP CIPANAS

INPUT VIEW

Kode MapKode SetoranNama Map

ADD SAVE CANCEL

EDIT EXIT DELETE

Gambar 4.29 Perancangan Input Data Map

Page 56: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

120

9. Tampilan Input Data Setoran

Berikut tampilan input data setoran :

LOGO BANK JABAR BANTENPT. PEMBANGUNAN WILAYAH JAWA BARAT DAN BANTEN

KCP CIPANAS Data Setoran SSP

INPUT VIEW

Kode SetoranNama Setoran

ADD SAVE CANCEL

EDIT EXIT DELETE

Gambar 4.30 Perancangan Input Data Setoran

10. Tampilan Input Data Transaksi SSP

Berikut tampilan input data transaksi SSP :

LOGO BANK JABAR BANTENPT. PEMBANGUNAN WILAYAH JAWA BARAT DAN BANTEN

KCP CIPANAS Data Transaksi SSP

INPUT VIEWNPWPTahun yang DibayarTgl Jatuh Tempo UPDATE DATANominal BayarLama Jatuh Tempo ADD SAVEDenda CANCELTotal Bayar Tgl Pembayaran

EDIT EXIT DELETE

Gambar 4.31 Perancangan Input Data Transaksi SSP

Page 57: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

121

4.2.5.3 Perancangan Output

Rancangan keluaran yaitu informasi yang di hasilkan oleh system berupa

laporan dari hasil proses masukan yang di terima oleh system informasi.

Berikut adalah rancangan keluaran :

1. Laporan Wajib Pajak PBB

Berikut tampilan laporan wajib pajak PBB :

LAPORAN WAJIB PAJAK PBBTempat Pembayaran : Bank Jabar KCP Cipanas

Kecamatan Cipanas

NOP Nama Wajib Pajak Desa Kecamatan

Tembusan disampaikan Kepada :Yth. Camat Kepala Daerah

Kecamatan CipanasDi Cipanas

Yth. KP. Pajak PratamaCianjur

Kepada YthPimpinan Bank Jabar CianjurBank PersepsiDi Cianjur

Nominal Bayar Denda Total Tahun Status

Cipanas, 2010

Pimpinan KCP Cipanas

Gambar 4.32 Perancangan Output Wajib Pajak PBB

2. Laporan Transaksi PBB

Berikut tampilan Transaksi pajak PBB :

LAPORAN TRANSAKSI PBBTempat Pembayaran : Bank Jabar KCP Cipanas

Kecamatan Cipanas

Nama Desa NOP

xxxxx xxxxx

xxxxxJumlah Keseluruhan

Tembusan disampaikan Kepada :Yth. Camat Kepala Daerah

Kecamatan CipanasDi Cipanas

Yth. KP. Pajak PratamaCianjur

Kepada YthPimpinan Bank Jabar CianjurBank PersepsiDi Cianjur

Tahun Total Bayar

xxxx xxxxxxxxx

xxxxxxxxx

xxxxxxxxx

Cipanas, 2010

Pimpinan KCP Cipanas

Gambar 4.33 Perancangan Output Transaksi PBB

Page 58: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

122

3. Laporan Penerimaan Harian PBB

Berikut tampilan penerimaan harian PBB :

Laporan Penerimaan PBB Tanggal Pembayaran x/x/xxxx

Nama Kecamatan Nama Desa NOP Nama WP Tahun Total Bayar

xxxxx xxxxx xx.xx.x.xxx xxxxxxxx xxxx xxxxx

xxxxx xxxxx

xxxxx xxxxx

xxxxx Total Keseluruhan

x/xx/xxxx

Gambar 4.34 Perancangan Output Penerimaan PBB

4. Laporan Wajib Pajak SSP

Berikut tampilan wajib pajak SSP :

LAPORAN WAJIB PAJAK SSP Kepada YthPimpinan Bank Jabar Cianjur

Tempat Pembayaran : Bank Jabar KCP Cipanas Bank PersepsiKecamatan Cipanas Di Cianjur

NPWP Nama Wajib Pajak Nama Map Nominal Bayar Denda Total Tahun Status

Tembusan disampaikan Kepada : Cipanas, 2010Yth. Camat Kepala Daerah

Kecamatan Cipanas Di Cipanas

Yth. KP. Pajak Pratama Cianjur Pimpinan KCP Cipanas

Gambar 4.35 Perancangan Output Wajib Pajak SSP

Page 59: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

123

5. Laporan Transaksi SSP

Berikut tampilan Transaksi SSP :

LAPORAN TRANSAKSI SSP Kepada YthPimpinan Bank Jabar Cianjur

Tempat Pembayaran : Bank Jabar KCP Cipanas Bank PersepsiKecamatan Cipanas Di Cianjur

Nama Map NPWP Tahun Total Bayar

xxxxx xxxxx xxxx xxxxxxxxx

xxxxx xxxxxxxxx

Jumlah Keseluruhan xxxxxxxxx

Tembusan disampaikan Kepada : Cipanas, 2010Yth. Camat Kepala Daerah

Kecamatan Cipanas Di Cipanas

Yth. KP. Pajak Pratama Cianjur Pimpinan KCP Cipanas

Gambar 4.36 Perancangan Output Transaksi SSP

6. Laporan Penerimaan Harian SSP

Berikut tampilan penerimaan harian SSP :

Laporan Penerimaan SSP Tanggal Pembayaran x/x/xxxx

Nama Map Nama Setoran

xxxxx xxxxxxxxxx

xxxxx

Jumlah Keseluruhan

NPWP Nama Tahun Total Bayar

x.xx.xx xxxxx xxxx xxxxxxxxxx

xxxxx

xxxxx

x/xx/xxxx

Gambar 4.37 Perancangan Output Penerimaan SSP

Page 60: aristugas.files.wordpress.com · Web viewANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan Analisis sistem yang sedang berjalan merupakan peninjauan atau analisis

124

4.2.6 Perancangan Arsitektur Jaringan

Sistem ini dibuat secara client server yang hanya dapat dilakukan oleh

administrator yaitu bagian Bagian Adminitarsi sebagai server, Teller dan Bagian

Analisa sebagai client.

`

Client Bagian Teller

`

Komputer Server Bagian Administrasi

`

Client Analisa

Gambar 4.38 Rancangan arsitektur jaringan

Perangkat lunak ini menggunakan topologi jenis star network untuk

menghubungkan satu komputer dengan komputer yang lain. Topologi star biasa

digunakan untuk LAN (Local Area Network) dengan jumlah komputer

yang terhubung. Topologi jaringan star (star Network) menghubungkan

node dalam jalur data (star) melalui switch atau hub dan diteruskan ke node

tujuan. Adapun alat bantu dalam arsitektur jaringan ini menggunakan kabel UTF

dengan metode pengkabelan cross.